[INFORMATIKA - 2017] Identifikasi Kalimat Penting untuk Ekstraksi Informasi 5W1H pada Teks Berita dengan Sequence LabelingNajib Darmawan (14113001) / Dr. Masayu Leylia Khodra S.T., M.T. / Teknik Informatika, 2017Ekstraksi Informasi 5W1H mengidentifikasi siapa melakukan apa, kapan, dimana, mengapa, dan bagaimana. Suatu teks berita perlu distrukturkan sehingga akan didapatkan pemahaman yang lebih baik terhadap teks berita itu sendiri. Melabeli teks berita Bahasa Indonesia dengan menggunakan notasi BIO (Beg... |
[PWK - 2016] Identifikasi Pengaruh Keberadaan Kampus Institut Teknologi Sumatera Terhadap Perubahan Guna dan Harga Lahan di Wilayah SekitarnyaOriestha Dwitrika (22112006) / Dr. Ir. Citra Persada, M.Sc / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2016Tugas akhir ini mengidentifikasi pengaruh keberadaan Kampus Institut Teknologi Sumatera (ITERA) terhadap perubahan guna dan harga lahan di wilayah sekitarnya. Perubahan yang terlihat sangat pesat di sekitar Kampus ITERA adalah perubahan guna dan harga lahan. Hal ini dikarenakan oleh adanya kebutuhan... |
[GEOMATIKA - 2016] Identifikasi Perubahan Garis Pantai Menggunakan Citra Satelit (Studi Kasus : Pesisir Selatan Lampung)M Kizlar Agha Y (23112013) / Dr. Ir. Agung Budi Harto, M.Eng. / Teknik Geomatika, 2016Pantai atau kawasan pesisir merupakan suatu kawasan peralihan atau pertemuan antara darat dan laut. Banyak potensi yang dihasilkan oleh kawasan ini, seperti untuk budidaya perikanan, pertanian, pelabuhan, pariwisata dan lain-lain. Salah satu cara untuk mengetahui kondisi kawasan pesisir adalah denga... |
[GEOMATIKA - 2018] Pemetaan dan Penilaian Kawasan Potensial Tangkapan Ikan menggunakan Citra Landsat 8 di Wilayah Pesisir Bandar LampungM ADIE BRILIAN A (23113003) / Dr. Ir. Bambang Edhi Leksono, M.Sc. / Teknik Geomatika, 2018Perairan pesisir Provinsi Lampung mempunyai potensi budidaya perikanan laut yang sangat besar dengan luas kawasan mencapai lebih dari 10.600 ha. Kondisi ini memperlihatkan bahwa potensi kelautan dan perikanan di Provinsi Lampung sangat menjanjikan. Penelitian kali ini akan membahas permasalahan, yai... |
[GEOMATIKA - 2018] Pemanfaatan Foto Udara untuk Identifikasi Potensi Desa Berdasarkan Arahan Fungsi Kawasan, Studi Kasus Dusun III, Desa Way Galih, Kecamatan Tanjung Bintang, Kabupaten Lampung SelatanYoga Jatra Radinta (23114004) / Dr. Ir.Bambang Edhi Leksono, M.Sc. / Teknik Geomatika, 2018Sesuai dengan amanat Undang-Undang No 6 Tahun 2014 tentang pengelolaan desa dan dusun bahwa dusun diberi kewenangan sebagai subjek dari pembangunan, sehingga desa / dusun diberikan kewenangan untuk mengatur dirinya sendiri. Berdasarkan fakta tersebut Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa perlua... |
[GEOFISIKA - 2017] Inversi Impedansi Akustik Untuk Identifikasi Reservoar Batupasir Pada Lapangan ATCAnggita Tiara Citra (12113005) / Dr. Ir. Fatkhan, M.T. / Teknik Geofisika, 2017Formasi Talangakar yang terletak pada lapangan ATC, Cekungan Sumatera selatan merupakan reservoir batupasir yang cukup baik sebagai tempat terakumulasinya hidrokarbon. Dalam penelitian ini, telah dilakukan inversi seismik 3D untuk mengetahui karakteristik dari Formasi talangakar pada Lapangan AT... |
[GEOFISIKA - 2019] Analisis Nilai Pore Space Stiffness untuk Memprediksi Geometri Pori Pada Reservoir Batupasir Lapangan “GH”Nadya Agnesia Sinaga (12115037) / Dr., Ir., Fatkhan, M.T. / Teknik Geofisika, 2019Metode Carbon Capture Storage (CCS) merupakan metode yang banyak dikembangkan untuk mengurangi emisi gas CO2. Metode ini diaplikasikan dengan cara menangkap CO2 dan menginjeksikannya kebawah permukaan. Penelitian ini berfokus pada lapangan Gas Formasi Ngrayong yang memanfaatkan CCS untuk meningk... |
[GEOMATIKA - 2019] Analisis Perubahan Ruang Terbuka Hijau Aktual Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Bandar Lampung Menggunakan Citra Spot 6 Multi TemporalAnisella Pratama (23114008) / Dr.Ir. Bambang Edhi Leksono S., M.Sc. / Teknik Geomatika, 2019Ruang Terbuka Hijau (RTH) adalah area memanjang atau mengelompok, tempat tumbuh tanaman secara alamiah maupun yang sengaja ditanam. Adanya Ruang Terbuka Hijau di suatu wilayah adalah dapat berfungsi sebagai paru-paru kota, untuk membuat perkotaan tetap indah dan tidak penuh dengan polusi udara. Seti... |
[GEOMATIKA - 2019] Studi Deformasi Jembatan Layang Jalan Teuku Umar - Jalan Z.A. Pagar Alam Secara Geodetik Dalam Menentukan Kelayakan Dinding Jembatan Akibat RetakanManganar Sardo (23115035) / Dr. Ir. Irdam Adil, M.T. / Teknik Geomatika, 2019Jembatan layang Jalan Teuku Umar dan Jalan Z.A. Pagar Alam merupakan jembatan yang cukup penting bagi aktifitas keseharian masyarakat Kota Bandar Lampung. Dilaporkan pada saat proses pembangunannya jembatan tersebut terdapat sejumlah permasalahan, dimana terjadi retakan pada dinding jembatan. Tujuan... |
[GEOMATIKA - 2019] Analisis Perubahan Luas Sampah Pada Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Bakung Akibat Perkembangan Kota Bandar LampungNaufal Nashshar Lathif (23115023) / Dr. Andri Hernandi, S.T., M.T. / Teknik Informatika, 2019Sampah telah menjadi permasalahan serius di Indonesia. Setiap orang memproduksi sampah tiap harinya. Jumlah penduduk Indonesia yang besar dengan tingkatan pertumbuhan kota yang tinggi mengakibatkan bertambahnya luas sampah. Pola konsumsi masyarakat memberikan kontribusi dengan semakin beragamnya jen... |
[PWK - 2019] Penyediaan Sistem Air Bersih Perumahan Formal (Studi Kasus: Kecamatan Sukabumi Kota Bandarlampung)Ima Rianida Hutagalung (22115040) / Dr. Sri Maryati, S.T., MIP. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2019Pemenuhan penyediaan fasilitas dasar perumahan formal khususnya air bersih sebagai kebutuhan vital manusia wajib dipenuhi oleh pihak pengembang perumahan karena telah diatur dalam undang-undang. Namun, beberapa wilayah memiliki permasalahan penyediaan air daerah yang dapat menimbulkan keterbatasa... |
[GEOMATIKA - 2019] Analisis Lokasi Potensi Panas Bumi Menggunakan Citra Satelit Landsat 8 Di Kecamatan Ulu Belu Kabupaten TanggamusKurnia Sari Saputri (23114003) / Dr. Andri hernandi, S.T.,M.T. / Teknik Geomatika, 2019Indonesia berada dalam kerangka tektonik dunia yang sangat erat kaitannnya dengan potensi energi panas bumi. Potensi panas bumi di Indonesia tersebar di berbagai provinsi yaitu Jawa, Sumatra, Sulawesi, Nusa Tenggara, dan provinsi lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi daerah potens... |
Analisis Kualitas Daerah Aliran Sungai (DAS) Berdasarkan Perubahan Persentase Penutupan Vegetasi di Sub DAS Sekampung HilirWeni Fira Destina / Ilyas S. Si., M. T / Undergraduate Thesis, 2023Aktivitas manusia seperti alih fungsi lahan hutan dapat mengakibatkan penurunan tutupan vegetasi serta memberikan dampak terhadap kualitas Daerah Aliran Sungai (DAS). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perubahan tutupan lahan di Sub DAS Sekampung Hilir berdasarkan hasil interpretas... |
INVESTIGASI STRUKTUR ELEKTRONIK DARI ATOM NATRIUM YANG TERADSORPSI PADA STRUKTUR MONOLAYER GeTe: TEORI FUNGSIONAL KERAPATANFathan Akbar Nur Habibi / Amrina Mustaqim S.Si.,M.T / Undergraduate Thesis, 2023Baterai sodium merupakan kandidat yang paling berpotensi dalam sistem penyimpanan energi dimasa depan. Tetapi terdapat permasalahan pada ketidakstabilan struktur di elektroda, sehingga mempengaruhi kinerja baterai. Oleh karena itu penelitian ini melakukan investigasi terhadap mekanisme adsorpsi dan ... |
INVESTIGASI STRUKTUR ELEKTRONIK DARI ATOM NATRIUM YANG TERADSORPSI PADA STRUKTUR MONOLAYER GeTe: TEORI FUNGSIONAL KERAPATANFathan Akbar Nur Habibi / Amrina Mustaqim S.Si.,M.T / Undergraduate Thesis, 2023Baterai sodium merupakan kandidat yang paling berpotensi dalam sistem penyimpanan energi dimasa depan. Tetapi terdapat permasalahan pada ketidakstabilan struktur di elektroda, sehingga mempengaruhi kinerja baterai. Oleh karena itu penelitian ini melakukan investigasi terhadap mekanisme adsorpsi dan ... |
Analisis Metode Geolistrik 2D dan Metode Very Low Frequency Electromagnetic (VLF-EM) untuk Mendeteksi Jalur Air Panas Desa Jatimulyo, Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung SelatanUci Amelia Putri / Andri Yadi Paembonan, S.Si., M.Sc / Teknik Geofisika, 2023Indonesia terletak pada pertemuan tiga Lempeng Tektonik yang termasuk area Ring of Fire yang merupakan zona rawan terjadinya letusan gunung api dan gempa tektonik, selain itu zona ini banyak terdapat sumber daya panas bumi. Pada daerah penelitian Desa Jatimulyo, Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampu... |
Studi Kualitas Perumahan Formal di Desa Way Hui, Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung SelatanAmalia Noveri / Lutfi Setianingrum, S.T.,M.URP / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2023Perkembangan yang terus menerus terjadi mengakibatkan terbentuknya proses perubahan di daerah peri-urban, seringkali menghasilkan transformasi keruangan yang tidak teratur dan tidak tertata dengan baik sesuai dengan aturan dan standar dan berlaku. Terutama dalam perumahan dan permukiman di wilayah b... |
Morfogenesis Permukiman Informal Dengan Pendekatan Spasial Di Kota Jakarta UtaraMario Gabriel Immanuel / Husna Tiara Putri, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Permukiman informal adalah isu yang dapat ditemui di setiap kota-kota Indonesia. Permukiman informal adalah suatu permukiman yang tidak menyesuaikan dengan peruntukkannya. Permukiman informal terus berkembang pesat dengan terus bertambahnya jumlah penduduk perkotaan. Jumlah penduduk perkotaan ... |
ANALISIS PERBANDINGAN METODE BURSA-WOLF DAN HELMERT DALAM MENTRANSFORMASIKAN KOORDINAT DARI DATUM ITRF2014 KE ITRF2020 (STUDI KASUS : TITIK PANTAU DEFORMASI BENDUNGAN WAY SEKAMPUNG, KABUPATEN PRINGSEWU)Afif Naufal Hadi / Een Lujainatul Isnaini, S.T., M.Eng. / Teknik Geomatika, 2022Bumi yang bersifat dinamis berpengaruh dalam pendefinisian kerangka referensi global ITRF. ITRF selalu diperbaharui setiap tahunnya guna mempertahankan realisasi sedekat mungkin dengan sistem referensi ideal. Kerangka referensi ITRF yang telah diperbaharui dilambangkan sebagai ITRF93 dan yang... |
ANALISIS PERBANDINGAN METODE BURSA-WOLF DAN HELMERT DALAM MENTRANSFORMASIKAN KOORDINAT DARI DATUM ITRF2014 KE ITRF2020 (STUDI KASUS : TITIK PANTAU DEFORMASI BENDUNGAN WAY SEKAMPUNG, KABUPATEN PRINGSEWU)Afif Naufal Hadi / Een Lujainatul Isnaini, S.T., M.Eng. / Teknik Geomatika, 2022Bumi yang bersifat dinamis berpengaruh dalam pendefinisian kerangka referensi global ITRF. ITRF selalu diperbaharui setiap tahunnya guna mempertahankan realisasi sedekat mungkin dengan sistem referensi ideal. Kerangka referensi ITRF yang telah diperbaharui dilambangkan sebagai ITRF93 dan yang... |
ANALISIS FASIES FORMASI HULUSIMPANG KECAMATAN PUGUNG, KABUPATEN TANGGAMUS, LAMPUNGNovita Anjelina Damanik / Angga Jati Widiatama, S.T. / Teknik Geologi, 2024Provinsi Lampung memiliki batuan kompleks dan unik yang tersusun dari beberapa formasi. Penelitian pada formasi Lampung khususnya Formasi Hulusimpang masih sedikit yang meneliti. Penelitian iniidilakukan untukimenetukan fasies, asosiasi fasies dan lingkungan pengendapan Formasi Hulusimpang. Peneliti... |
Pemetaan Daerah Rawan Banjir di Kota Medan Menggunakan Sistem Informasi GeografisImka Adela Br Sitepu / Alvin Pratama S.Si., M.T / Undergraduate Thesis, 2024Kota Medan merupakan salah satu kota di Provinsi Sumatera Utara yang memiliki luas sekitar 26.510 ha (265.10 km²) dan terdiri dari 21 kecamatan. Kota Medan sering mengalami banjir akibat curah hujan yang tinggi dan fasilitas drainase yang kurang memadai. Oleh karena itu, perlu dilakukan pemetaan da... |
STUDI EKSPERIMEN BAHAN BAKAR MINYAK KELAPA SAWIT BERBASIS ADITIF CARBON BLACK DAN PEMBERIAN MAGNET PADA SALURAN BAHAN BAKAR TERHADAP PRESTASI MOTOR DIESEL GENERATOR SET SATU SILINDERYoga Adi Sapta Oktavian / Lathifa Putri Afisna, S.Pd., M.Eng. / Teknik Mesin, 2024Menurut A. Sasmita, dkk. 2021 menjelaskan bahwa Sumber energi telah mengalami beberapa kali perubahan, karena pada awalnya biomassa seperti kayu bakar lebih banyak digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia. Hasil olahan kelapa sawit dimanfaatkan sebagai bahan pangan atau bahan baku industri. Peneli... |
Investigasi Pengaruh Variasi Doping Molybdenum Terhadap Proses Fotokatalisis Untuk Degradasi Methylene Blue Berbasis Nanomaterial Nb2O5Kurniawan Deny Pratama Marpaung / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2024Permasalahan lingkungan yang disebabkan dari limbah pewarna dari hasil produksi industri tekstil dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan yang cukup serius karena memiliki sifat beracun, karsinogenik, dan sulit untuk diolah secara alami di alam. Fotokatalis menjadi salah satu metode pemisahan ai... |
Pemanfaatan Citra Alos Palsar Untuk Pemantauan Deformasi Sesar Semangko Dan Sesar Komering Provinsi Lampung Menggunakan Metode InSARJelita Rizki Simarmata / Redho Surya Perdana S.T., M.T / Teknik Geomatika, 2023Provinsi Lampung dikenal dengan karakterisitik aktivitas tektoniknya. Sesar Semangko dan Sesar Kumering ada di sepanjang Kabupaten Pesisir Barat Lampung, sehingga daerah ini memiliki potensi bahaya gempa. Karena itu, Provinsi Lampung merupakan daerah yang terus dipantau dan diteliti dalam hal ... |
Analisis Perbandingan Estimasi Biaya Metode Konvensional dengan Metode Building Information Modeling (Studi Kasus The Bay Apartment Lampung City Mall)Rasyid Alfarizi / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Building Informatiom Modeling merupakan salah satu kemajuan teknologi yang tengah berkembang pesat dalam industri konstruksi saat ini. Penggunaan BIM dalam perencanaan konstruksi dapat untuk mendeteksi design clashes, biaya konstruksi yang berlebih, keterlambatan kerja, dan perselisihan antara pelak... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PUSKESMAS KLUMBAYAN BARAT MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMINGALY MUJIONO / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Pengembangan teknologi informasi kini memegang peran penting dalam manajemen informasi kesehatan masyarakat. Puskesmas Klumbayan Barat, sebagai fasilitas kesehatan primer tingkat satu, menghadapi berbagai tantangan, termasuk perubahan jadwal dokter, ketidakpastian informasi kesehatan, dan kendala da... |
MEKANISME TRANSPORTASI SEDIMEN DENGAN METODE ANALISIS GRANULOMETRI PADA FORMASI TALANGAKAR, DESA LINGGAPURA, KECAMATAN SELAGAI LINGGA, KABUPATEN LAMPUNG TENGAH, PROVINSI LAMPUNGAde Fadhilah Arisandi / Evan Rosyadi Ogara S.T., M.Eng. / Teknik Geologi, 2024Batupasir merupakan salah satu jenis batuan sedimen yang umumnya tersusun dari material klastik. Beberapa penelitian sebelumnya telah melakukan penelitian terhadap batupasir Formasi Talangakar, namun penelitian ini belum menjelaskan mekanisme transportasi sedimentasinya. Oleh karena itu, diperlukan ... |
STUDI ALTERASI DAN MINERALISASI PADA FORMASI HULUSIMPANG, DAERAH WAY PIHABUNG, KABUPATEN TANGGAMUS, PROVINSI LAMPUNGFahmi Alamsyah / Happy Christin Natalia S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2024Daerah Way Pihabung memiliki indikasi tejadinya proses alterasi hidrotermal yang megubah komposisi batuan vulkanik dan batuan terobosan, namun penelitian terdahulu belum membahas secara terperinci terkait alterasi dan mineralisasi di daerah ini. Penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana ... |
Gambaran Kualitas Pemberian Informasi Obat pada Pasien Rawat Jalan di Instalasi Farmasi RSUD Dr. A. Dadi Tjokrodipo Bandar Lampung Tahun 2023Barbella Baroya Anggraini / apt. Kiki Yuli Handayani M.Pharm.Sci / Farmasi, 2024Rumah sakit dituntut untuk senantiasa meningkatkan kualitas pelayanan, salah satunya adalah pada pelayanan pemberian informasi obat. Importance Performance Analysis (IPA) adalah salah satu metode untuk mengevaluasi kualitas pelayanan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran terkait karakter... |
Studi Etnofarmakologi Tumbuhan Obat di Desa Jabung Kecamatan Jabung Kabupaten Lampung TimurAlona Putri Salsabila / Dr. apt. Syaikhul Aziz S.Far., M.Si. / Farmasi, 2024Etnofarmakologi merupakan suatu studi pemanfaatan tumbuhan sebagai obat yang digunakan oleh masyarakat yang mendiami suatu wilayah tertentu. Pengetahuan mengenai tumbuhan obat perlu didokumentasikan secara tertulis agar dapat tetap dilestarikan dan tidak punah dari suatu komunitas masyarakat. Pen... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGENDALIAN MENARA TELEKOMUNIKASI (STUDI KASUS: DISKOMINFO LAMPUNG UTARA)KHOIRUN NISA SAMROTUL ZANNAH / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Pengendalian manajemen menara dalam hal pengajuan permohonan rekomendasi menara masih dilakukan dengan cara konvensional yaitu pergi ke diskominfo lampung utara dengan membawa persyaratan yang diantarkan oleh Camat/ Kepala Desa wilayah tempat dibangunnya menara setelah sebelumnya perusahaan (p... |
Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Pengelolaan Kegiatan Dengan Metode Personal Extreme Programming (Studi Kasus: Radar Lampung)Sherin Mediana Putri / Andika Setiawan, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Radar Lampung Group merupakan salah satu perusahaan media informasi terbesar di Provinsi Lampung. Radar Lampung Group memiliki tiga redaksi yang diantaranya, Radar Lampung TV, Radar Lampung Cetak, dan Radar Lampung Online. Namun, di dalam pelaksanaan manajemen kegiatannya masih menggunakan cara ... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PRAKTIKUM LABORATORIUM SISTEM MANUFAKTUR TEKNIK INDUSTRI DI INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA BERBASIS WEBSITEALDI IBRAHIM / JUNIWATI S.Si., M.T. / Teknik Industri, 2024Tujuan penelitian ini adalah merancang dan membangun sistem informasi yang dapat memudahkan proses peminjaman area ruangan praktikum, alat-alat praktikum, serta arsip tugas akhir alumni teknik industri di Laboratorium Sistem Manufaktur. Penelitian ini menintegrasikan ketiga entitas dalam satu websit... |
PERBANDINGAN PERHITUNGAN PROGRAM PENSIUN MENGGUNAKAN METODE PROJECTED UNIT CREDIT, UNIT CREDIT, DAN ENTRY AGE NORMALAisyah Pradnya Putri / Dwi Mahrani S.Si., M.Si. / Undergraduate Thesis, 2024Pendanaan pensiun merupakan sekumpulan dana yang diperoleh dari iuran tetap tiap peserta ditambah penyisihan penghasilan perusahaan, serta para peserta memiliki hak mendapatkan bagian keuntungan itu setelah pensiun. Salah satu cara untuk mengelola dana pensiun adalah dengan menggunakan instrumen inv... |
PERBANDINGAN PERHITUNGAN IURAN NORMAL DAN KEWAJIBAN AKTUARIA DENGAN MULTIPLE DECREMENT MENGGUNAKAN METODE ATTAINED AGE NORMAL DAN PROJECTED UNIT CREDITJordan Edgar / Dr. RR. Kurnia Novita Sari, M.Si / Undergraduate Thesis, 2024Produktivitas karyawan dalam suatu perusahaan merupakan hal yang penting dalam keberhasilan suatu perusahaan. Salah satu faktor untuk meningkatkan produktivitas karyawan ialah dengan meningkatkan kesejahteraan karyawan baik saat masih bekerja hingga usia pensiun. Program pensiun memberikan manfaat p... |
PERBANDINGAN PERHITUNGAN IURAN NORMAL DAN KEWAJIBAN AKTUARIA DENGAN MULTIPLE DECREMENT MENGGUNAKAN METODE ATTAINED AGE NORMAL DAN PROJECTED UNIT CREDITJordan Edgar / Dr. RR. Kurnia Novita Sari, M.Si / Undergraduate Thesis, 2024Produktivitas karyawan dalam suatu perusahaan merupakan hal yang penting dalam keberhasilan suatu perusahaan. Salah satu faktor untuk meningkatkan produktivitas karyawan ialah dengan meningkatkan kesejahteraan karyawan baik saat masih bekerja hingga usia pensiun. Program pensiun memberikan manfaat p... |
PERHITUNGAN IURAN NORMAL DANA PENSIUN MENGGUNAKAN METODE UNIT CREDIT DAN AGGREGATE COSTAQNES DINA WIDYANINGSIH TAMPUBOLON / Dr. RR. Kurnia Novita Sari, S.Si., M.Si. / Undergraduate Thesis, 2024Program Dana Pensiun merupakan sebuah alternatif yang dapat digunakan untuk meminimalisir risiko-risiko dimasa yang akan datang melalui manfaat yang akan diterima oleh peserta saat memasuki usia pensiun. Penelitian ini membahas perhitungan iuran normal dana pensiun menggunakan metode Unit credit dan... |
PERANCANGAN KANBAN TWO-BIN REPLENISHMENT UNTUK MENDUKUNG PERANCANGAN DAN STANDARDISASI SISTEM OPERASIONAL GUDANG BERBASIS DIGITALISASI PADA CV. MITRA SERVICEDuifens Viandiko / Lina Aulia S.T.,M.T. / Teknik Industri, 2024Penelitian ini merupakan bagian perancangan proyek desain utama dengan judul Perancangan dan Standardisasi Sistem Operasional Gudang Berbasis Digitalisasi pada CV. Mitra Service bersama Fadhlan (2024), Hasudungan (2024), Laksono (2024) dan Esahaja (2024), Penulis mengerjakan bagian perancangan ka... |
PERANCANGAN 5S UNTUK MENDUKUNG PERANCANGAN DAN STANDARDISASI SISTEM OPERASIONAL GUDANG BERBASIS DIGITALISASI PADA CV. MITRA SERVICEVerryal Hasudungan / Lina Aulia S.T., M.T. / Teknik Industri, 2024Penelitian ini merupakan bagian dari proyek desain utama tentang Perancangan dan Standardisasi Sistem Operasional Gudang Berbasis Digitalisasi Pada CV. Mitra Service bersama Fadhlan (2024), Laksono (2024), Viandiko (2024) dan Esahaja (2024), Penulis mengerjakan bagian perancangan 5S. Gudang CV. Mitr... |
Perancangan Perpustakaan UIN Raden Intan Kota Bandar LampungSyarifah Fendini Juneida / Adelia Enjelina Matondang, S.T., M.T / Teknik Arsitektur, 2024PERANCANGAN PERPUSTAKAAN UIN RADEN INTAN KOTA BANDAR LAMPUNG Syarifah Fendini Juneida 119240017 Pembimbing : Adelia Enjelina Matondan, S.T., M.T., Novita Hillary C. Damanik., S.T., M.Ars. ABSTRAK Laporan tugas akhir ini membahas perancangan perpustakaan UIN Raden Intan Kota Bandar Lampung ... |
PRA RANCANGAN PABRIK METAKROLEIN DARI PROPIONALDEHIDA DAN FORMALDEHIDA DENGAN KAPASITAS 74.000 TON/TAHUNSyarifah Aini / Damayanti S.T.,M.Sc / Teknik Kimia, 2024Di industri metakrolein digunakan dalam memproduksi metil metakrilat, monomer untuk polimer akrilat dan sebagai bahan baku untuk sintesis ester tak jenuh diasetat serta sebagai bahan baku campuran pembuatan cat. Bahan yang dibutuhkan dalam produksi metakrolein yaitu propionaldehida dan formaldehida ... |
Pra Rancangan Pabrik Metakrolein dari Propionaldehida dan Formaldehida dengan Kapasitas 74.000 Ton/TahunBoy Setiawan / Damayanti, S.T., M.Sc / Teknik Kimia, 2024ABSTRAK Di industri metakrolein digunakan dalam memproduksi metil metakrilat, monomer untuk polimer akrilat dan sebagai bahan baku untuk sintesis ester tak jenuh diasetat serta sebagai bahan baku campuran pembuatan cat. Bahan yang dibutuhkan dalam produksi metakrolein yaitu propionaldehida da... |
ANALISIS DAN DESAIN SISTEM INFORMASI PENJUALAN OBAT DENGAN MENERAPKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) BERBASIS WEB DI APOTEK TUAN ASSIPARonita H.Simbolon / Hersa Dwi Yanuarso S.T., M.T. / Teknik Industri, 2024Penelitian ini bertujuan untuk melakukan desain sistem informasi penjualan obat di Apotek Tuan Assipa. Apotek ini hadir untuk membantu memenuhi kebutuhan para konsumen dalam bidang kesehatan. Proses kelola data pada apotek ini dilakukan dengan bantuan sistem sesuai dengan konsep sistem informa... |
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN MENGGUNAKAN METODE WATERFALL PADA SMA NEGERI 1 TRIMURJOEllya Rosanti / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2024Pemanfaatan website di Indonesia juga sering digunakan dalam sektor pendidikan, salah satu sektor pendidikan yang menggunakan website adalah SMA Negeri 1 Trimurjo, yang menggunakan website untuk menyebarkan informasi terkait profil sekolah dan keunggulan lain yang dimiliki oleh sekolah SMA Negeri 1 ... |
Pengaruh Variasi Kalsinasi Material Fotokatalis berbasis CeO2 untuk Degradasi Limbah Pewarna CongoredResti Nuraeni / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2024Limbah industri yang secara langsung dibuang ke lingkungan dapat menyebabkan permasalahan yang cukup serius karena limbah pewarna memiliki sifat karsinogenik, toksik, dan sulit terurai secara alami. Pewarna sintetis Congo Red memiliki komponen kimia yang berbahaya dan sulit diuraikan. Salah satu met... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS TITIK LOKASI PENCURIAN SEPEDA MOTOR DI KEPOLISIAN RESOR LAMPUNG UTARA DENGAN METODE MODIFIED WATERFALLRio Prasetyo / Andre Febrianto S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2024Perkembangan teknologi informasi telah membawa dampak signifikan dalam berbagai aspek kehidupan manusia. Pemanfaatan sistem informasi menjadi penting, terutama dalam menyampaikan informasi publik oleh pemerintah daerah. Kabupaten Lampung Utara, sebagai contoh, telah memanfaatkan sistem informasi unt... |
Pengembangan Website Informasi Sekolah Menengah Pertama (SMP) Khaira Ummah Menggunakan Metode WaterfallAzhar Mukhlisin / Aidil Afriansyah S. Kom, M. Kom. / Teknik Informatika, 2024ABSTRAK Pengembangan Website Informasi Sekolah Menengah Pertama (SMP) Khaira Ummah Menggunakan Metode Waterfall Azhar Mukhlisin Penggunaan teknologi informasi di dunia pendidikan telah menjadi sebuah keharusan untuk memenuhi kebutuhan informasi dan promosi salah satunya dengan penggunaan w... |
RANCANG BANGUN APLIKASI ANTRIAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPING (STUDI KASUS: ADMINISTRATIF PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA ITERA)Dwi Pangga Sinurat / Mugi Praseptiawan, S.T ., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Administrasi merupakan salah satu bagian dari Program Studi Teknik Informatika ITERA, yang di mana dalam proses antrian tidak terorganisir dengan baik yang menyebabkan kerumunan mahasiswa mengantri dalam satu waktu yang sama dan dinilai tidak efektif dan efisien. Sehingga dibuatlah aplikasi antrian ... |
PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG KENCUR (Kaempferia galangal) TERHADAP KUANTITAS DAN KUALITAS SPERMATOZOA MENCIT (Mus musculus) JANTAN YANG DIBERI PAPARAN ASAP ROKOKBhela Ribka Apriani Sitorus / Gres Maretta, M.Si. / Biologi, 2024Pola hidup yang tidak sehat seperti merokok dapat mengganggu kesuburan pada pria. Namun, infertilitas pada pria dapat diperbaiki dengan pengobatan tradisional seperti obat-obatan yang berbahan dasar seperti jahe, temulawak, atau pun juga kencur. Kandungan flavonoid dalam kencur mampu untuk memperbai... |
Analisis Pitch, Formant, dan Spectrogram Untuk Pengenalan Suara Dubber Karakter Game Menggunakan Metode Voice Recognition (Studi Kasus : Genshin Impact)Muhamad Farhan Sugara / Sefrani I.G. Siregar, S.T., M.T. / Teknik Fisika, 2024Voice Recognition merupakan salah satu metode untuk mengidentifikasi suara seseorang. Penggunaan metode voice recognition dapat dilakukan dalam audio forensik dikarenakan metode voice reocgnition memungkinkan untuk melakukan verifikasi data file audio. Audio forensik memiliki tujuan menganalisis sua... |
Sintesis dan Karakterisasi Struktur TiO2 Nanoporous dari Pasir Besi Banten menggunakan Metode Solvotermal sebagai Bahan Elektroda Negatif Baterai Lithium-IonPeronika Lasmaria / Indra Pardede, Ph.D. / Fisika, 2024Peningkatan kebutuhan akan penyimpanan energi yang efisien telah mendorong penelitian dalam pengembangan bahan elektroda untuk baterai lithium-ion. Penelitian ini berfokus pada pemanfaatan titanium dioksida (TiO2) yang berasal dari ilmenit Banten sebagai elektroda negatif untuk meningkatkan kinerja ... |
Karakteristik dan Analisis Provenance Batupasir Formasi Seblat Daerah Sedayu, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, LampungWanda Wulandari / Evan Rosyadi Ogara S.T., M.Eng. / Teknik Geologi, 2024Penelitian ini dilakukan pada Formasi Seblat yang berumur Oligosen Akhir hingga Miosen Tengah. Formasi ini berada di Desa Sedayu, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung. Literasi mengenai kondisi geologi daerah Lampung, terutama fokus pada batuan sedimen di Formasi Seblat masi... |
Karakteristik dan Analisis Provenance Batupasir Formasi Seblat Daerah Sedayu, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, LampungWanda Wulandari / Evan Rosyadi Ogara S.T., M.Eng. / Teknik Geologi, 2024Penelitian ini dilakukan pada Formasi Seblat yang berumur Oligosen Akhir hingga Miosen Tengah. Formasi ini berada di Desa Sedayu, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung. Literasi mengenai kondisi geologi daerah Lampung, terutama fokus pada batuan sedimen di Formasi Seblat masi... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN TUGAS AKHIR MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT DI PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERAAldi Indrawan / Ilham Firman Ashari, S.Kom., M.T. / Teknik Informatika, 2024ABSTRAK RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN TUGAS AKHIR MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT DI PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA Aldi Indrawan Pemerataan beban bimbingan setiap dosen dilakukan secara manual oleh koordinator tugas akhir dengan me... |
Peluang Peningkatan Efisiensi Dan Penghematan Energi Sistem Termal Furnace-02 Pada Unit Distilasi Atmosferik di PT. X Melalui Optimasi Penggunaan Excess AirLUDOWIKUS DELPHI WIDIYANTO / Ir. FX Nugroho Soelami, Mbenv, PhD / Student Dissertations and Theses, 2024Penelitian ini dilatarbelakangi pada keterbatasan pasokan energi primer di Indonesia, yang diperparah dengan penurunan produksi minyak dan gas. Tujuan penelitian adalah meningkatkan efisiensi dan penghematan energi dalam sistem termal furnace pada unit distilasi atmosferik di PT. X serta untuk menge... |
Peluang Peningkatan Efisiensi Dan Penghematan Energi Sistem Termal Furnace-02 Pada Unit Distilasi Atmosferik di PT. X Melalui Optimasi Penggunaan Excess AirLUDOWIKUS DELPHI WIDIYANTO / Ir. FX Nugroho Soelami, Mbenv, PhD / Student Dissertations and Theses, 2024Penelitian ini dilatarbelakangi pada keterbatasan pasokan energi primer di Indonesia, yang diperparah dengan penurunan produksi minyak dan gas. Tujuan penelitian adalah meningkatkan efisiensi dan penghematan energi dalam sistem termal furnace pada unit distilasi atmosferik di PT. X serta untuk menge... |
ANALISIS BUILDING ENERGY PERFORMANCE PADA BANGUNAN GEDUNG A INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERARAFDI RADIFAN YUSUF / Khoirun Naimah S.ST., M.Han / Undergraduate Thesis, 2024Peningkatan kebutuhan energi listrik, terutama di daerah perkotaan, telah meningkatkan kesadaran akan pemakaian energi yang lebih efisien. Menurut Direktorat Konservasi Energi, upaya penghematan energi di bangunan gedung dapat mengurangi konsumsi hingga 30%. Building Energy Performance adalah sebera... |
PEMBUATAN SISTEM INFORMASI OBJEK WISATA BERBASIS WEB ( Studi Kasus : Kota Palembang)Badarudin / Agung mahadi putra perdana,S.Si.,M.Sc. / Ilyas, S.Si.,M.T. / Teknik Geomatika, 2024INTISARI Seiring dengan perkembangan zaman saat ini mengakibatkan teknologi berkembang semakin pesat. Salah satu metode yang sering digunakan untuk media informasi ialah menggunakan informasi berbasis web. Kota Palembang memiliki banyak sektor pariwisata, Akan tetapi permasalahan yang dihadap... |
Studi Transportasi Formal dan Informal di Kota Bandar Lampung dengan Pendekatan Self-OrganizationAnnisa Maharani / Muhammad Abdul Mubdi Bindar, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Kota Bandar Lampung selalu mengalami perubahan seiring berjalannya waktu, hal ini berkaitan dengan Kota Bandar Lampung yang menjadi pusatkegiatan perekonomian dan merupakan daerah lintasan perdagangan jasa pada aktivitas perekonomian di antara Pulau Sumatera dan Pulau Jawa (Zamzsi, 2023). Perkembang... |
Studi Transportasi Formal dan Informal di Kota Bandar Lampung dengan Pendekatan Self-OrganizationAnnisa Maharani / Muhammad Abdul Mubdi Bindar, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Kota Bandar Lampung selalu mengalami perubahan seiring berjalannya waktu, hal ini berkaitan dengan Kota Bandar Lampung yang menjadi pusatkegiatan perekonomian dan merupakan daerah lintasan perdagangan jasa pada aktivitas perekonomian di antara Pulau Sumatera dan Pulau Jawa (Zamzsi, 2023). Perkembang... |
EVALUASI UI/UX DAN PERANCANGAN FRONT-END PADA SISTEM INFORMASI PELAYANAN POLRES LAMPUNG TIMUR BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE HEURISTIC EVALUATIONLUCKY FEBRIAN / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Sistem Informasi Pelayanan Polres Lampung Timur baru dibuat pada tahun 2021 dan belum pernah dilakukan evaluasi sehingga dilakukan preliminary research menggunakan 2 jenis kuisioner. Pada kuisioner pertama didapatkan beberapa masalah yang ditemukan oleh pengguna contohnya tidak adanya fitur penca... |
Analisis Renovasi Rumah Tinggal Menjadi Rumah Toko Berbasis Building Information Modelling (BIM)Annida Evilia Miranda / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Renovasi rumah tinggal menjadi rumah toko dilakukan untuk meminimalisir penggunaan lahan sehingga segala aktivitas dapat dilakukan di satu tempat yang sama. Dalam perencanaan renovasi rumah tinggal menjadi rumah toko pada rumah 1 lantai tipe 36 menjadi rumah toko 2 lantai pada Graha Raya Fortun... |
Perancangan Permainan Kartu Sebagai Media Edukasi Mengenai Flora-Flora Di Unit Konservasi Flora Institut Teknologi Sumatera (ITERA)Yosia Bungaran Sianturi / Susi Susyanti, S.Ds., M.Ds. / Undergraduate Thesis, 2024Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan materi edukasi non-formal tentang keanekaragaman flora yang ada di Unit Konservasi Flora Institut Teknologi Sumatera dalam bentuk permainan kartu. Unit Konservasi Flora Institut Teknologi Sumatera memiliki fungsi sebagai sarana pendidikan untuk pengunjung ... |
Perencanaan Estimasi Biaya Dan Penjadwalan Rumah Tumbuh Berbasis Building Information ModelingRovema Fawwaz Sulaiman Hutasuhut / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Pertumbuhan penduduk Indonesia sebesar 1,31 persen antara 2010 dan 2020 mengakibatkan peningkatan permintaan akan rumah, seiring dengan backlog rumah yang mencapai 13,5 juta unit pada tahun 2015. Adapun kecenderungan membangun rumah secara bertahap telah mulai berkembang sebagai alternatif fleksibel... |
PENERAPAN METODE PROTOTYPE UNTUK MEMBANGUN SISTEM INFORMASI MONITORING PERKEMBANGAN KEMAMPUAN BELAJAR ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (STUDI KASUS: SLB INSAN PRIMA BESTARI)DINI SAFITRI / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2024Pendidikan inklusif telah menjadi prioritas dalam membentuk sumber daya manusia berkualitas, terutama bagi anak-anak berkebutuhan khusus. Di SLB Insan Prima Bestari, pencatatan perkembangan anak menjadi hal krusial untuk menilai efektivitas program pembelajaran. Namun, saat ini belum ada media khusu... |
Studi Komparasi Metode Pengerukan Kolam Dermaga Timur (Curah Cair, Gas, & Petikemas) Pelabuhan Benoa, BaliI Putu Nando Wira Yuda / Muhammad Aldhiansyah Rifqi Fauzi S.T., M.T. / Teknik Kelautan, 2024Pelabuhan Benoa merupakan salah satu pelabuhan yang digunakan sebagai sarana transportasi untuk Provinsi Bali yang kedepannya akan dijadikan sebagai pendukung pariwisata maritim dan terminal energi. Pelabuhan Benoa memiliki dua area pengembangan dan salah satunya memiliki luas 450.000 m2 yang nantin... |
DETEKSI BERITA HOAX MENGGUNAKAN METODE SUPPORT VECTOR MACHINES PADA BERITA DI PROVINSI LAMPUNGSaid Rizky Abizard / Meida Cahyo Untoro S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Kemajuan internet yang cepat telah mengubah banyak aspek kehidupan, termasuk cara kita berkomunikasi. Internet tidak hanya memfasilitasi komunikasi tetapi juga berfungsi sebagai saluran efisien untuk menyebarkan informasi, memungkinkan masyarakat untuk mengakses dan menerima informasi dengan cepat d... |
Analisis Konsumsi Energi Listrik dan Konservasi Energi Pada Air Conditioner (AC) Gedung F Institut Teknologi SumateraLeonardo Dicaprio Purba / Ir. FX Nugroho S MBEnv, PhD, IPM / Undergraduate Thesis, 2024Kemajuan suatu bangsa dapat ditinjau dari perkembangan sains dan teknologinya. Salah satu tempat untuk mengembangkan sains dan teknologi adalah perguruan tinggi. Bangunan perguruan tinggi sangat membutuhkan energi listrik. Konsumsi energi listrik terbesar pada bangunan perguruan tinggi dipakai oleh ... |
Penyelesaian Persamaan Diferensial Fraksional Osilator Teredam Menggunakan Transformasi Laplace dan Fungsi Mittag-LefflerMeysi Supmawati / Gusrian Putra, S.Si., M.Si. / Matematika, 2024Kalkulus fraksional telah menjadi topik penelitian yang hangat dalam beberapa dekade terakhir, terutama dalam penyelesaian persamaan diferensial fraksional secara sederhana dengan melibatkan fungsi Mittag-Leffler. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan solusi analitik dari persamaan diferensial ... |
Analisis Ancaman dan Risiko Bencana Tanah Longsor dengan Menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG) Studi Kasus Kabupaten PesawaranAqil Muqaffi Rosyad Al Mahmudy / Alhada Farduwin, S.T., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Tanah longsor diidentifikasi sebagai salah satu bencana alam yang paling sering terjadi di Indonesia, dengan konsekuensi yang serius bagi masyarakat, infrastruktur, dan ekosistem. Penelitian dilakukan untuk menganalisis persebaran ancaman dan risiko bencana tanah longsor di Kabupaten Pesawaran mengg... |
Analisis Ancaman dan Risiko Bencana Tanah Longsor dengan Menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG) Studi Kasus Kabupaten PesawaranAqil Muqaffi Rosyad Al Mahmudy / Alhada Farduwin, S.T., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Tanah longsor diidentifikasi sebagai salah satu bencana alam yang paling sering terjadi di Indonesia, dengan konsekuensi yang serius bagi masyarakat, infrastruktur, dan ekosistem. Penelitian dilakukan untuk menganalisis persebaran ancaman dan risiko bencana tanah longsor di Kabupaten Pesawaran mengg... |
Analisis Bioinformatika, Docking, dan Studi In Vitro untuk Menentukan Target Molekuler Gnetin C dalam Penghambatan Sel Kanker PayudaraBULAN ROSITA SARI / Nisa Yulianti Suprahman / Farmasi, 2024Kanker payudara merupakan jenis kanker yang menjadi penyebab utama kematian pada wanita. Senyawa yang terkandung pada tanaman dapat dimanfaatkan sebagai alternatif pengobatan kanker. Gnetin C merupakan senyawa yang banyak ditemukan pada biji melinjo. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui targ... |
Kajian Pustaka Profil Farmakogenomik Obat Antipsikotik Atipikal Terhadap ToksisitasSUCI PERTIWI / Dr.apt. Sarmoko S.Farm., M.Sc / Farmasi, 2024Skizofrenia merupakan gangguan jiwa yang mengakibatkan perilaku psikotik, pemikiran konkret, dan kesulitan dalam memproses informasi serta memecahkan masalah. Penggunaan obat antipsikotik atipikal memiliki respons yang berbeda-beda pada setiap individu, hal ini dapat dilihat dari gen yang dominan se... |
Kajian Pustaka Profil Farmakogenomik Obat Antipsikotik Atipikal Terhadap ToksisitasSUCI PERTIWI / Dr.apt. Sarmoko S.Farm., M.Sc / Farmasi, 2024Skizofrenia merupakan gangguan jiwa yang mengakibatkan perilaku psikotik, pemikiran konkret, dan kesulitan dalam memproses informasi serta memecahkan masalah. Penggunaan obat antipsikotik atipikal memiliki respons yang berbeda-beda pada setiap individu, hal ini dapat dilihat dari gen yang dominan se... |
Analisis Sedimentasi Pada Sungai Way Banding Akibat Pengaruh Jetty Dan Normalisasi SungaiNI MADE LITA WIKANTARI / M Gilang Indra Mardika S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Proses sedimentasi dapat terjadi berdasarkan beberapa faktor diantaranya kecepatan aliran, jenis sedimen, dan juga pengaruh infrastrukur disekitar aliran. Penelitian ini melakukan kajian dampak normalisasi Sungai Way Banding dan struktur pendukungnya terhadap sedimentasi, terutama fokus pada dampak ... |
Analisis Sedimentasi Pada Sungai Way Banding Akibat Pengaruh Jetty Dan Normalisasi SungaiNI MADE LITA WIKANTARI / M Gilang Indra Mardika S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Proses sedimentasi dapat terjadi berdasarkan beberapa faktor diantaranya kecepatan aliran, jenis sedimen, dan juga pengaruh infrastrukur disekitar aliran. Penelitian ini melakukan kajian dampak normalisasi Sungai Way Banding dan struktur pendukungnya terhadap sedimentasi, terutama fokus pada dampak ... |
Pengembangan Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Metode Personal Extreme Programming (PXP) (Studi Kasus: Perpustakaan SMAN 3 Kotabumi)Syafira Wulandari / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Penerapan teknologi informasi pada perpustakaan sekolah berpotensi untuk membantu mempermudah proses pengelolaan administrasi pada perpustakaan, sehingga dapat memberikan dampak positif bagi pengguna. Namun, meski demikian masih banyak sekolah yang belum memanfaatkan teknologi informasi secara optim... |
Rancang Bangun Sistem Pemantauan Kenyamanan Termal Berbasis Algoritma Pendeteksian ObjekRangga Rapinde / Al Barra Harahap, S.Si., M.Si. / Teknik Fisika, 2024Kenyamanan termal merupakan salah satu elemen kenyamanan yang sangat penting untuk kesejahteraan, produktivitas dan mengoptimalkan aktivitas penghuni ruangan sehingga suatu bangunan harus menciptakan lingkungan yang paling nyaman. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sistem deteksi obje... |
Perancangan Desain User Interface (UI) Aplikasi Mobile sebagai Media Informasi Masyarakat Lampung Terhadap Mitos dan Hoaks KesehatanRaihan Dio Fahreza / Candra Prayogi, S.Ds., M.Ds / Undergraduate Thesis, 2024Informasi mitos dan hoaks merupakan salah satu ancaman terbesar dari meningkatnya jumlah pengguna internet di Provinsi Lampung, terlebih lagi Provinsi Lampung dinilai oleh Perpustakaan Nasional Republik Indonesia sebagai salah satu provinsi dengan indeks literasi paling rendah. Temuan lain menyataka... |
Pengembangan Sistem Informasi Arsip Surat Berbasis Web Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus: Dinas Perkebunan Provinsi Lampung)Adelia Yasmin / Andika Setiawan, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Modernisasi pengelolaan arsip merupakan hal yang penting dengan memanfaatkan media IT, terutama komputer untuk efektivitas dan efisiensi dalam penyimpanan dan pemeliharaan dokumen. Terutama di dalam instansi Pemerintahan, salah satunya Dinas Perkebunan Provinsi Lampung. Tujuan dilakukannya penelitia... |
Perancangan Guideline Visual dan Papan Informasi Tentang Bahaya Tenggelam Bagi Anak & Remaja : Studi Kasus Pantai Tanjung Setia Pesisir BaratKanaya Albira Camelia / Muhammad Hajid An Nur, S.Ds. M.Ds. / Undergraduate Thesis, 2024Tujuan dari perancangan ini adalah untuk mencegah kecelakaan tenggelam yang terus terjadi di Pantai Tanjung Setia. Pantai Tanjung Setia adalah salah satu destinasi wisata yang terletak di Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung dan berhadapan langsung dengan lautan Samudera Hindia. Akibatnya ombak ... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI POINT OF SALES BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE EXTREME PROGRAMMING (STUDI KASUS DI KEDAI PUTTI ROOFSPACE)Rozi Al-Qomar / Andre Febrianto S.kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun Sistem Informasi Point of Sales (POS) berbasis website dengan menggunakan metode Extreme Programming (XP) pada studi kasus Kedai Putti Roofspace. Sistem informasi POS merupakan solusi yang dapat membantu proses transaksi penjualan, pengelolaan s... |
RANCANG BANGUN SISTEM PENCATATAN PELATIHAN KARYAWAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMING (STUDI KASUS: RUMAH SAKIT KRAKATAU MEDIKA)ELGANIA AULIA GEMINTANG / Muhammad Habib Algifari, S.Kom., M.T.I. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem pencatatan pelatihan karyawan berbasis website di Rumah Sakit Krakatau Medika menggunakan metode Personal extreme programming (PXP). Dengan fokus pada mempermudah unit SDM dalam mengelola data pelatihan karyawan, penelitian ini meli... |
Perancangan Media Informasi Leaflet dalam Upaya Meningkatkan Praktik Generasi Muda Minangkabau terhadap Falsafah Adaik Basandi Syara’, Syara’ Basandi KitabullahPutri Nabilla / Refita Ika Indrayati S.Ds., M.Ds. / Undergraduate Thesis, 2024Di tengah arus modernisasi dan globalisasi, mahasiswa rantau Minangkabau kerap sekali mengabaikan praktik yang berdasarkan Falsafah Adaik Basandi Syara', Syara' Basandi Kitabullah di dalam kehidupan sehari-hari. Perancangan Media Informasi Leaflet dalam Upaya Meningkatkan Praktik Generasi Muda Minan... |
SISTEM INFORMASI ELECTRONIC DOCUMENT INTEGRATION (EDI) BERBASIS WEBSITE DAN MOBILE MENGGUNAKAN METODE RAD ( STUDI KASUS : CV. TGEXPRESS)Muhammad Telaga Nur Handi Nindita / Andre Febrianto S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024ABSTRAK Sistem Informasi Electronic Document Integration (EDI) Berbasis Website dan Mobile Menggunakan Metode RAD (Studi Kasus : CV TGExpress) Muhammad Telaga Nur Handi Nindita Perkembangan teknologi informasi telah mengubah lanskap industri pengiriman barang, menuntut perusahaan ekspedisi unt... |
Rancang Bangun Sistem Inforrmasi Akademik Berbasis Website Menggunakan Metode Modified Waterfall (Studi Kasus : SMK Negeri 1 Muara)Satrio Maruli Jaya Sianturi / Eko Dwi Nugroho, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini mencoba membantu dalam menyelesaikan permasalahan dalam ranah pendidikan yang terkait dengan kemajuan berkembang pesatnya teknologi dalam informasi akademik. Pada SMK Negeri 1 Muara yang menjadi studi kasus penelitian ini, dimana proses dalam sistem informasi di sekolah tersebut masih... |
Rancang Bangun Dashboard Kegiatan dan Perkembangan Bimbingan Belajar Berbasis Website Menggunakan Metode RAD (Studi Kasus : PROSUS INTEN Jakarta)Steven Hermadoni / Muhammad Habib Algifari S.Kom., M.T.I. / Teknik Informatika, 2024Dalam perkembangan teknologi yang semakin maju, bidang pendidikan mengalami dampak yang signifikan.dan materi pendidikan kepada peserta didik Di era digital saat ini, penggunaan teknologi informasi dalam mendukung proses pembelajaran dan bimbingan menjadi semakin penting. Pengolahan data terkhusus ... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI DONASI “BAHAGIA BERSAMA ANAK YATIM” UNTUK KOMUNITAS “FIQIH UNTUK PEMULA” BERBASIS WEBSITE MENGUNAKAN METODE MODIFIED WATERFALLAndika Haris Pratama / Aidil Afriansyah S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Perkembangan teknologi informasi telah membuka peluang bagi banyak kegiatan salah satunya kegiatan donasi. Sebagai komunitas yang menyelenggarakan kegiatan donasi penting untuk memiliki sistem yang memiliki dokumentasi kegiatan dan pelaporan keuangan yang selalu dapat diakses oleh para donatur Untuk... |
Perancangan Branding Media Informasi untuk Meningkatkan Pengetahuan Masyarakat Pringsewu Mengenai Lembaga Pendidikan Pondok Pesantren di Kabupaten PringsewuAfrijal Romi `azi / Putri Kholida, S.Ds., M.Ds. / Undergraduate Thesis, 2024ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk merancang strategi branding media informasi yang efektif untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat terhadap lembaga pendidikan pondok pesantren di Kabupaten Pringsewu. Pendekatan perancangan menggunakan metode Double Diamond untuk menghasilkan solusi yang komp... |
Perancangan Pusat Kesenian dan Kebudayaan dengan Analogi Formasi Tari Tradisional SumateraNicky Utami / Melati Rahmi Aziza, S.T., M.T. / Student Dissertations, 2024PERANCANGAN PUSAT KESENIAN DAN KEBUDAYAAN DENGAN ANALOGI FORMASI TARI TRADISIONAL SUMATERA Nicky Utami 120240014 Pembimbing : Melati Rahmi Aziza, S.T.,M.T, Verarisa Anastasia Ujung, S.Ars., M.I.A ABSTRAK Perancangan Pusat Kesenian dan Kebudayaan Sumatera merangkul integrasi antara elemen-e... |
PERHITUNGAN BILL OF QUANTITY (BOQ) DENGAN SKETCHUP BERBASIS BIM PADA BANGUNAN MEWAH 3 LANTAIMuhammad Rofik Hidayat / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Percepatan pembangunan berpengaruh pada perencanaan dan pelaksanaan konstruksi. Perencanaan dan pelaksanaan konstruksi yang kompleks membutuhkan waktu yang lama dalam proses perencaan sehingga dibutuhkan solusi untuk memanajemen waktu perencanaan hingga konstruksi. Solusi yang tepat untuk mengatasi ... |
PERHITUNGAN BILL OF QUANTITY (BOQ) DENGAN SKETCHUP BERBASIS BIM PADA BANGUNAN MEWAH 3 LANTAIMuhammad Rofik Hidayat / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Percepatan pembangunan berpengaruh pada perencanaan dan pelaksanaan konstruksi. Perencanaan dan pelaksanaan konstruksi yang kompleks membutuhkan waktu yang lama dalam proses perencaan sehingga dibutuhkan solusi untuk memanajemen waktu perencanaan hingga konstruksi. Solusi yang tepat untuk mengatasi ... |
SISTEM INFORMASI SURAT MENYURAT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN API WHATSAPP DAN VALIDASI QR CODE DENGAN METODE MODIFIED WATERFALL ( STUDI KASUS: BANK LAMPUNG )Hendri Tri Putra / Ir. Mugi Praseptiawan S.T., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024ABSTRAK SISTEM INFORMASI SURAT MENYURAT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN API WHATSAPP DAN VALIDASI QR CODE DENGAN METODE MODIFIED WATERFALL ( STUDI KASUS : BANK LAMPUNG ) Hendri Tri Putra Pembimbing 1 : Ir. Mugi Praseptiawan, S.T., M.Kom. Pembimbing 2 : Miranti Verdiana, M.Si. Proses surat menyur... |
SISTEM PENDETEKSI KANDUNGAN FORMALIN MENGGUNAKAN SENSOR GAS HCHO PADA PRODUK DEFORAXITEJoji Marlindo / Nia Saputri Utami, S.T., M.T. / Teknik Elektro, 2024Makanan merupakan kebutuhan utama bagi keberlangsungan hidup manusia, sehingga harus dipastikan bahwa makanan yang akan dikonsumsi sudah memenuhi standar gizi dan tentunya bebas dari zat zat berbahaya seperti Boraks dan Formalin. Salah cara yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan pengecekan men... |
SISTEM PENDETEKSI KANDUNGAN FORMALIN MENGGUNAKAN SENSOR GAS HCHO PADA PRODUK DEFORAXITEJoji Marlindo / Nia Saputri Utami, S.T., M.T. / Teknik Elektro, 2024Makanan merupakan kebutuhan utama bagi keberlangsungan hidup manusia, sehingga harus dipastikan bahwa makanan yang akan dikonsumsi sudah memenuhi standar gizi dan tentunya bebas dari zat zat berbahaya seperti Boraks dan Formalin. Salah cara yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan pengecekan men... |
Absorpsi dan Fotokatalis Degradasi Limbah Pewarna Congo Red Menggunakan Polyacrylonitrile (PAN)/ Polyvinylidene Fluoride (PVDF)/ Cerium Oxide (CeO2) Komposit NanofiberRisa Juan Anggraeni / Dr. Aditya Rianjanu S.Si / Teknik Material, 2024Perkembangan industri tekstil pada air limbah pewarna Congo Red menjadi masalah bagi lingkungan karena konsentrasi warnanya tinggi, sulit degradasi, dan toksisitas yang kuat. Degradasi limbah Congo Red menggabungkan katalis CeO2 memiliki beberapa parameter yaitu, pH, konsentrasi awal zat pewar... |
Analisis Provenan Dan Iklim Purba Formasi Sabu Dengan Pendekatan Geokimia Batuan SedimenGathan Virgo Tama / Evan Rosyadi Ogara, S.T., M.Eng. / Teknik Geologi, 2024Batuan sedimen merupakan salah satu sumber informasi mengenai kondisi permukaan bumi di masa lalu. Batuan sedimen klastik dapat menyimpan material dari batuan asal` yang telah lama terkikis dan dapat memberikan petunjuk tentang komposisi serta waktu tersingkapnya batuan asal. Cara untuk mengetahui k... |
Deteksi Tingkat Keparahan Retinopati Diabetik Pada Penderita Diabetes Melitus Menggunakan Transformasi Wavelet Haar dan Convolutional Neural Network (CNN)ARFYANI DEIASTUTI / Tirta Setiawan, S.Pd., M.Si / Student Dissertations and Theses, 2024Diabetes melitus (DM) merupakan penyakit metabolisme kronis ditandai dengan tingginya kadar glukosa dalam darah. Menurut International Diabetes Federation (IDF) angka DM akan terus meningkat sebesar 12,2% pada tahun 2045. Salah satu komplikasi jangka panjangnya adalah retinopati diabetik (RD), yang ... |
Analisis Penggunaan Fungi Trichoderma sp. Pada Tanaman Kayu Putih Menggunakan Media Tanam Polybag Untuk Rehabilitasi Lahan Pascatambang PT. Bukit Asam Tbk. Unit Tanjung EnimNadilla Nurdiana / M. Akbari Danasla, S.Si., M.T / Teknik Pertambangan, 2024Pertambangan merupakan suatu kegiatan yang memanfaatkan sumberdaya alam. Aktivitas dari kegiatan penambangan memiliki tingkat resiko yang tinggi terhadap lingkungan, baik lingkungan fisik maupun lingkungan sosial. PT Bukit Asam Tbk. Unit Tanjung Enim merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di ... |
STUDI SIMULASI HEATSINK JENIS PIN TERHADAP KARAKTERISTIK PERPINDAHAN PANAS KONVEKSI PADA PERANGKAT ELEKTRONIKNoverto Zhorif Chaniago / Devia Gahana Cindi Alfian S.T ., M.Sc. / Teknik Mesin, 2024Komponen elektronik merupakan suatu komponen yang memerlukan desain yang optimal agar dapat memberikan performa pelepasan panas yang baik. Komponen heat sink merupakan sebuah solusi yang relevan untuk membantu pendinginan pada sebuah komponen elektronik dengan mengalirkan energi panas ke lingkungan ... |
STUDI NUMERIK PENGARUH VARIASI GEOMETRI, DAN MATERIAL FIN HEAT SINK PADA PERFORMA MESIN PENDINGINANDREAN MARCELLINO / Devia Gahana Cindi alfian., S.T.,M.Sc. / Teknik Mesin, 2024Perpindahan panas adalah sebuah prinsip dimana sangat mendukung untuk kemajuan teknologi di era saat ini. Perkembangan ini telah beragam, mencakup beberapa bentuk serta kegunaan yang bermacam-macam, salah satunya adalah pada alat elekrtikal, mesin mobil dan motor, industri, dan lainnya.. Heat sink ... |
Studi Etnofarmakognosi di Kecamatan Kota Gajah, Kabupaten Lampung TengahNanda Isnaini / Dr. apt. Syaikul Aziz S.Far., M.Si. / Farmasi, 2024Etnofarmakognosi adalah studi yang mengkaji pengetahuan tradisional suku bangsa dalam penggunaan tumbuhan sebagai tujuan pengobatan yang berfokus untuk mengkaji, dan dokumentasi tumbuhan obat. Studi terkait pemanfaatan tumbuhan obat perlu didokumentasikan sebagai upaya pelestarian pengetahuan empiri... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING JARINGAN KLIEN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE FDD (Studi Kasus : PT.PGAS Telekomunikasi Nusantara RO Lampung)ZOINTA RAS BANGUN / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024ABSTRAK Pengembangan Sistem Informasi Monitoring Jaringan Klien Berbasis Web Menggunakan Metode FDD (Studi Kasus : PT.PGAS Telekomunikasi Nusantara RO Lampung) Zointa Ras Bangun PT.PGAS Telekomunikasi Nusantara RO Lampung merupakan Perusahaan yang bergerak dibidang layanan telekomunikasi yang me... |
Sintesis Nanokomposit NiO/MnO2 untuk Aplikasi Superkapasitor: Pengaruh pH Prekursor NiOJihan Farah Naila / Dr. Eka Nurfani, S.Si., M.Sc. / Teknik Material, 2024Superkapasitor merupakan sebuah media penyimpanan energi. Superkapasitor terdiri atas tiga bagian, yaitu elektroda, seperator, dan elektrolit. Material elektroda yang biasa digunakan untuk superkapasitor adalah oksida logam transisi. NiO dan MnO2 merupakan material oksida logam transisi yang banyak ... |
PENGARUH VARIASI MOLARITAS PREKURSOR TERHADAP PERFORMA SUPERKAPASITOR KOMPOSIT SnO2/MnO2BARMAWI SAMJAYA / Dr. Nur Istiqomah Khamidy S.T., M.Sc. / Teknik Material, 2024Saat ini dengan munculnya globalisasi, kemajuan teknologi listrik, elektronik, dan revolusi dalam proses industrialisasi, dunia menghadapi tantangan, yaitu meminimalkan pencemaran lingkungan dan memenuhi kebutuhan energi. Superkapasitor menjadi salah satu perangkat yang cukup efektif untuk digunakan... |
Studi Eksperimen Pengaruh Jumlah Sudu Terhadap Performa Turbin Archimedes Untuk Pembangkit Listrik Tenaga PicohidroReno Dwi Octovian / Madi S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Energi sangat penting dalam menunjang segala aktifitas manusia. Listrik menjadi salah satu energi yang dibutuhkan pada saat ini. Energi listrik menjadi kebutuhan yang penting dalam menjalankan setiap kegiatan yang dilakukan manusia. Indonesia memiliki potensi energi air sebesar 94.449 MW, namun pada... |
Pengembangan Sistem Informasi Bimbingan Konseling Berbasis Web Dengan Metode Modified Waterfall (Studi Kasus : SMAN 1 Gedongtataan)PANDU WIRATAMA / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Student Dissertations and Theses, 2024Kemajuan teknologi digital telah mengubah cara hidup manusia, terutama dalam mempermudah akses dan pengelolaan informasi melalui internet. Teknologi memberikan banyak manfaat dalam berbagai bidang, termasuk pendidikan, dan salah satu aspek penting dalam peningkatan kualitas pendidikan adalah penyedi... |
Pengembangan Sistem Informasi Bimbingan Konseling Berbasis Website Dengan Metode Rapid Application Development (Studi Kasus : SMPN 10 Bandar Lampung)EMIRSSYAH PUTRA / Ilham Firman Ashari, S.Kom., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Dalam era perkembangan teknologi saat ini, pemanfaatan teknologi telah menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari, termasuk dalam bidang pendidikan. Salah satu implementasi teknologi dalam pendidikan adalah melalui bimbingan konseling (BK). SMPN 10 Bandar Lampung, sebuah sekolah menengah per... |
PERANCANGAN PENINGKATAN COVERAGE JARINGAN FEMTOCELL 4G LTE DI GEDUNG D INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERAAmarulloh Al Hamdi / Novalia Pertiwi S.Pd., M.T. / Teknik Telekomunikasi, 2024Pada perkembangan teknologi ini, Pemanfaatan teknologi telekomunakasi sendiri digunakan dalam bermacam-macam bidang. Salah satu kemajuan dari teknologi telekomunikasi ialah dengan adanya teknologi LTE (Long Term Evolution) atau yang biasa disebut 4G (4 Generation). Perkembangan jaringan tentun... |
PENGEMBANGAN UI/UX DAN FRONT-END SISTEM INFORMASI MANAJEMEN YUDISIUM FTI ITERA MENGGUNAKAN PENDEKATAN DESIGN THINKING DAN METODE WATERFALLGERY MELIA SUWANDA / Andre Febrianto, S.Kom.,M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Yudisium adalah sebuah proses yang pasti dilalui oleh setiap mahasiswa termasuk mahasiswa yang ada di Fakultas Teknologi Industri (FTI) ITERA. Fakultas dengan 21 program studi ini memiliki kendala dalam pengelolaan data dan sinkronisasi jadwal dengan persyaratan karena mekanisme pendaftaran yudisium... |
Analisis Konservasi Energi Pada Air Conditioner (AC) Gedung A Institut Teknologi SumateraRia Nur Arzzella / Khoirun Naimah, S.ST.,M. Han. / Undergraduate Thesis, 0024Energi pada saat ini memiliki peranan yang sangat penting dalam kehidupan manusia, dan mendukung kegiatan yang berlangsung untuk mencapai tujuan sosial, lingkungan, dan ekonomi. Penggunaan energi secara efisien bukan hanya sekedar pilihan terbaik melainkan sangat perlu dan penting untuk dilakukan da... |
Studi Eksperimen Pengaruh Sudut Kemiringan Head Terhadap Kinerja Turbin Archimedes Untuk Pembangkit Listrik Tenaga PikohidroAbdul Azis / Madi S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Permintaan energi dari minyak bumi dan batu bara meningkat sementara cadangan berkurang. Hal ini mendorong negara-negara untuk fokus pada energi terbarukan. Meskipun sulit menggantikan bahan bakar fosil sepenuhnya, pengembangan energi terbarukan diperlukan untuk mengurangi ketergantungan dan risiko ... |
Studi Eksperimen Pengaruh Sudut Kemiringan Head Terhadap Kinerja Turbin Archimedes Untuk Pembangkit Listrik Tenaga PikohidroAbdul Azis / Madi S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Permintaan energi dari minyak bumi dan batu bara meningkat sementara cadangan berkurang. Hal ini mendorong negara-negara untuk fokus pada energi terbarukan. Meskipun sulit menggantikan bahan bakar fosil sepenuhnya, pengembangan energi terbarukan diperlukan untuk mengurangi ketergantungan dan risiko ... |
Analisis Performa Kinerja PLTS 1 MWP On-Grid Institut Teknologi Sumatera Berdasarkan Data Pada Aplikasi Fusion Solar Menggunakan Software PVSystAURIEL KAMILAH INDRIATI / Gde KM Atmajaya, S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Dengan daya sebesar 1 MWp, pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) on-grid di Institut Teknologi Sumatera telah resmi beroperasi sejak Maret 2021. PLTS ini terdiri dari 3036 panel surya dan mampu mendapatkan energi listrik sebesar 4 MWh/hari. Pengoperasian seperti pengukuran daya dan gangguan yang di... |
Analisis Performa Kinerja PLTS 1 MWP On-Grid Institut Teknologi Sumatera Berdasarkan Data Pada Aplikasi Fusion Solar Menggunakan Software PVSystAURIEL KAMILAH INDRIATI / Gde KM Atmajaya, S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Dengan daya sebesar 1 MWp, pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) on-grid di Institut Teknologi Sumatera telah resmi beroperasi sejak Maret 2021. PLTS ini terdiri dari 3036 panel surya dan mampu mendapatkan energi listrik sebesar 4 MWh/hari. Pengoperasian seperti pengukuran daya dan gangguan yang di... |
Sintesis ZnO:Mn dengan menggunakan metode hidrotermal diatas seed layer ZnO untuk aplikasi reusable photocatalystMELA MAYDINDA PUTRI / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Student Dissertations and Theses, 2024Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh doping Mn terhadap struktur, energi gap, dan sifat fotokatalis methylene blue dari film tipis ZnO yang dideposisi diatas substrat ITO menggunakan metode spray pyrolysis dan hidrotermal dengan konsentrasi Mn divariasikan pada 0%, 1%, dan 3%. ... |
STUDI EKSPERIMEN PERBANDINGAN UJI KEAUSAN KAMPAS REM MOBIL PRODUK OEM (ORIGINAL EQUIPMENT MANUFACTURER) DAN AFTERMARKETDaniel Manurung / Devia Gahana Cindi Alfian S.T., M.Sc / Teknik Mesin, 2024Penelitian keausan ini dilakukan untuk mengetahui tinggi keausan antara dua benda yang saling kontak pada kualitas produk kampas rem jenis cakram (disc brake) antara original dengan Aftermarket. Analisis terhadap keausan dapat dicari menggunakan berbagai metode diantaranya dengan hasil perhitungan s... |
STUDI EKSPERIMEN PENGARUH VARIASI JARAK ANTAR SUDU TERHADAP KINERJA TURBIN ARCHIMEDES UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PICOHYDROALDYANSYAH SUSANTO / Madi S.T.,M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Energi terbarukan penting untuk memenuhi kebutuhan energi di Indonesia. Energi baru dan terbarukan membantu menjaga ketahanan dan kemandirian energi. Salah satu yang dapat dimanfaatkan adalah energi air. Energi air pada pembangkit skala kecil banyak diminati karena operasinya murah, bersih, dan rama... |
Karakterisasi dan Korelasi Batuan Induk dengan Minyak Bumi pada Cekungan LariangMALEM KARINA HUTAJULU / Angga Jati Widiatama, S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2024ABSTRAK Minyak dan gas bumi merupakan sumber energi penting bagi pertumbuhan industri di Indonesia. Dari hal tersebut negara berusaha meningkatkan produksi maupun eksplorasi terhadap daerah-daerah tertentu. Salah satu cara untuk mengetahui potensi sumber hidrokarbon dalam eksplorasi adalah analisis... |
Pengembangan Backend Sistem Informasi Yudisium Fakultas Teknologi Industri ITERA dengan Metode WaterfallYUSUF HAFIDZ / Ilham Firman Ashari, S. Kom., M.T. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini berfokus pada permasalahan pada pendaftaran Yudisium di Fakultas Teknologi Industri (FTI) ITERA. Semua mahasiswa di ITERA harus melaui proses Yudisium untuk menyelesaikan studinya. Namun dalam pelaksanaanya, pendaftaran Yudisium masih dilakukan secara konvensional atau berbasis kertas... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS: PT MITRA ENGGAL MANDIRI)SYAFIRA ALIFFINDA KOMALA / Andika Setiawan, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Penggajian karyawan merupakan kegiatan rutin untuk memberikan gaji kepada karyawan pada setiap bulannya. Di PT. Mitra Enggal Mandiri proses penggajian masih membutuhkan waktu yang relatif lama, yakni sekitar satu minggu. Hal ini dikarenakan data kehadiran dan data pinjaman sering terselip menyebabka... |
Perancangan dan Implementasi Kanban Two Bin Replenishment Untuk Mendukung Sistem Persediaan Gudang Terintegrasi Pada PT IMPDewa Aditya Malik Nugraha / Lina Aulia, S.T., M.T. / Teknik Industri, 2024Penelitian ini merupakan bagian perancangan proyek desain utama dengan judul Perancangan dan Implementasi Menggunakan Metode Kanban Two Bin Replenishment, 5S, dan Sistem Informasi Berbasis Mobile, Dilengkapi Dengan Uji Kelayakan Menggunakan Capital Budgeting Guna Mendukung Sistem Persediaan Gudang T... |
Perancangan Sistem Penghitung Jumlah Pipa Menggunakan Deteksi Sisi Canny dan Transformasi Hough Studi Kasus : TB. Sinar GemilangMuhammad Teguh Surya Baskara / Amrina Mustaqim, S.Si., M.T / Student Dissertations and Theses, 2024Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keinginan penulis untuk mendeteksi pipa dengan ukuran yang berbeda-beda, seperti pada kasus pipa paralon tersimpan pada toko TB.Sinar Gemilang, secara cepat dan otomatis karena jika secara manual akan membutuhkan waktu karyawan untuk menghitungnya. Untuk tujuan ... |
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI METODE 5S UNTUK MENDUKUNG SISTEM PERSEDIAAN GUDANG TERINTEGRASI PADA PT IMPLEILANI AZALIA WALUYO PUTRI / Lina Aulia, S.T., M.T. / Teknik Industri, 2024Penelitian ini merupakan bagian dari tugas akhir berkelompok mengenai perancangan dan implementasi sistem gudang terintegrasi pada PT IMP bersama Yudha (2024), Zihan (2024), dan Nugraha (2024). Penulis bertanggung jawab pada perancangan dan implementasi menggunakan metode 5S pada gudang PT IMP. Pemi... |
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI BERBASIS MOBILE UNTUK MENDUKUNG SISTEM PERSEDIAAN GUDANG TERINTEGRASI PADA PT IMPHafizh Waly Yudha / Muhammad Zaky Hadi, S.T.P., M.Si. / Teknik Industri, 2024Penelitian tugas akhir ini merupakan perancangan sistem terintegrasi pada gudang PT IMP dan dikerjakan secara berkelompok bersama Nugraha (2024), Putri (2024), Zihan (2024). Penulis berfokus pada perancangan dan implementasi sistem informasi berbasis mobile pada gudang PT IMP. Permasalahan uta... |
Studi Perencanaan Bangunan Pantai Sebagai Upaya Penanganan Abrasi Pantai Caruban, Desa Gedongmulyo, Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang, Provinsi Jawa TengahRetno Hutami Adiningsih / M. Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Dilansir dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Tahun 2022, terjadi abrasi yang berlokasi di Pantai Caruban, Desa Gedongmulyo, Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang, Provinsi Jawa Tengah. Pantai ini merupakan salah satu destinasi wisata yang berada di Rembang. Dampak dari abrasi ini ialah te... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI POINT OF SALE BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE DSDM (STUDI KASUS : ALIN APLIKASI KASIR BERBASIS WEB)Robi Hardinata / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan Sistem Informasi Point Of Sale (POS) berbasis web, yang dinamai Alin POS, untuk mengatasi masalah efisiensi dan akurasi dalam proses transaksi penjualan pada toko retail. Metode yang digunakan adalah Dynamic System Development Method (DSDM),... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENYANDANG DISABILITAS DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) DENGAN METODE PXP (STUDI KASUS: DISDIKBUD PROVINSI LAMPUNG)Hariando Muthi / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2024Penyandang Disabilitas di Sekolah Luar Biasa (SLB) adalah orang yang mempunyai keterbatasan fisik yang ada di SLB. Sekolah Luar Biasa berada di bawah Dinas Pendidikan Kebudayaan Provinsi Lampung Bidang Pembinaan Pendidikan Khusus. Tujuan penelitian ini adalah merancang sistem informasi penyandang di... |
Studi Etnofarmakognosi di Kecamatan Lumbok Seminung, Kabupaten Lampung BaratTiara Sephia Dewi / Dr. apt. Syaikhul Aziz S.Far., M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Etnofarmakognosi merupakan studi tentang pengetahuan etnis termasuk penggunaan tumbuhan untuk tujuan pengobatan. Studi etnofarmakognosi ini meliputi pengetahuan dan cara pemanfaatan tanaman herbal, mulai dari cara memperoleh dan menyiapkan tanaman herbal tersebut menjadi tanaman obat berkhas... |
GREEN SYNTHESIS SENYAWA TURUNAN DIHIDROPIRIMIDINON (Ethyl 6-methyl-4-phenyl-2-thioxo-1,2,3,4- tetrahydropyrimidine-5-carboxylate) MELALUI REAKSI BIGINELLI DAN UJI BIOAKTIVITASLETTY NUGRAHA PUTRI / Arif Ashari / Kimia, 2024ABSTRAK Penerapan kimia hijau dalam sintesis dapat dilakukan dengan memodifikasi metode menggunakan katalis alami seperti sari buah cermai, untuk mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan manusia yang sering terjadi dalam proses kimia konvensional. Sintesis senyawa turunan... |
ISOLASI DAN IDENTIFIKASI SENYAWA SPONS (Myrmekioderma sp.) DARI PERAIRAN BITUNG, SULAWESI UTARA SERTA UJI ANTIKANKER TERHADAP SEL KANKER PARU-PARU (A549) DAN SEL KANKER SERVIKS (HeLa)Refti Alifia / Indarto, S.Si., M.Sc. / Kimia, 2024Spons diketahui memiliki kandungan senyawa yang bervariasi, terutama alkaloid, terpenoid, steroid, serta peptida. Penelitian ini mengidentifikasi senyawa antikanker dari spons yang dikumpulkan dari perairan Bitung dan Taman Nasional Bunaken, Sulawesi Utara. Dari 12 sampel spons yang dimaserasi denga... |
KAJIAN PUSTAKA SENYAWA FITOKIMIA DAN AKTIVITAS FARMAKOLOGI TANAMAN GENUS PTEROSPERMUMAdhelia Damayanti / Dr. apt. Syaikhul Aziz, S.Far., M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Genus Pterospermum merupakan salah satu genus dari famili Malvacea yang diketahui beberapa spesies tanamannya telah diteliti memiliki berbagai macam kandungan senyawa fitokimia dan aktivitas farmakologi yang berbeda. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji senyawa fitokimia dan juga aktivit... |
Identifikasi Zona Struktur Geologi dan Manifestasi Air Panas Gunung Talang – Bukit Kili Menggunakan Metode Remote SensingFajar Adivadilah / Bilal Alfarishi, B.Sc (Hons)., M.Sc. / Student Dissertations and Theses, 2024Daerah Bukit Kili terletak di bagian utara Gunung Talang yang ditandai oleh keberadaan manifestasi panas bumi berupa mata air panas. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi manifestasi panas bumi yang berasosiasi dengan keberadaan struktur geologi menggunakan metode penginderaan jauh. Data y... |
Prioritas Penyediaan Infrastruktur di Permukiman Pesisir Kelurahan Keteguhan Berdasarkan Perspektif MasyarakatAnnisa Rahmawati / Husna Tiara Putri, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Penyediaan infrastruktur secara signifikan akan meningkatkan akses masyarakat pada sumber daya untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas masyarakat menuju perkembangan ekonomi. Kebutuhan infrastruktur tersebut dipengaruhi oleh karakteristik permukiman, kondisi geografi, dan kegiatan perekono... |
KOMPOSIT BUSA POLIURETAN KAKU TERMODIFIKASI BIOSILIKA LIMBAH AGROINDUSTRI SEBAGAI INSULASI TERMALPutry Arby Dalimunthe / Dr. I Putu Mahendra, S.Si. / Kimia, 2024Permasalahan mengenai energi menjadi tantangan serius bagi dunia saat ini. Konsumsi energi terus meningkat diiringi dengan semakin pesatnya perkembangan perancangan bangunan. Konsumsi energi tersebut mengakibatkan perubahan iklim bahkan mengakibatkan pemanasan global. Formulasi busa poliuretan kaku ... |
Kajian Implementasi Rencana Pembangunan Infrastruktur Panas Bumi: Studi Kasus Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) UlubeluASYIFA NUHA RALFI / Asirin S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Pengembangan energi terbarukan, khususnya energi panas bumi, merupakan salah satu upaya strategis dalam mendukung ketahanan energi nasional dan pembangunan berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Ulubelu seba... |
ANALISIS FASIES, PROVENAN DAN DIAGENESIS SUB-CEKUNGAN RANGKASBITUNG FORMASI BAYAH, DAN CEKUNGAN BOGOR FORMASI WALAT, JAWA BARATSEPRIANSAH / Angga Jati Widiatama S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2024Indonesia dikenal sebagai salah satu dari beberapa negara penghasil cadangan minyak dan gas alam yang cukup besar. Salah satu daerah yang menarik untuk dilakukan penelitian yakni pada daerah Bayah yang terletak di Cimandiri, serta Formasi Walat yang terletak di Cibadak, Sukabumi, Jawa Barat. Kedua f... |
Rancang Bangun Sistem Informasi Profil Dan PPDB Online Berbasis Web Dengan Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus: SMPN 27 Seluma, Bengkulu)ALGA FIKY / Eko Dwi Nugroho, S. Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Teknologi informasi dinilai mampu meningkatkan kinerja dan produktivitas kerja dari manusia serta membuat hampir semua kegiatan dapat dilaksanakan dengan fleksibel dan efisien. Namun, perkembangan teknologi informasi yang telah berkembang pesat dalam dunia pendidikan ini ternyata belum berjalan seca... |
Perancangan Bangunan Pengaman Pantai Untuk Mengatasi Abrasi Pantai Suwuk, Kebumen, Jawa TengahEka Aji Saputro / M. Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Reporting from the National Disaster Management Agency (BNPB) in 2021, abrasion occurred at Suwuk Beach, Kebumen Regency, Central Java Province. This beach is one of the tourist destinations in Kebumen. The impact of this abrasion is a significant change in the coastline. One effort to overcome this... |
Arahan Pengembangan Jalur Pejalan Kaki Ditinjau dari Aspek Keamanan dan Kenyamanan Pada Kawasan Perkotaan Bandar Lampung (Studi Kasus: Jalan Teuku Umar dan Jalan Jenderal Sudirman)Dea Alvira / Mia Ermawati, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Lingkungan perkotaan tidak terpisahkan dari pembangunan infrastruktur transportasi. Transportasi tidak bermotor menjadi aspek penting dalam mewujudkan sistem transportasi yang ramah lingkungan dan berkelanjutan. Jalur pejalan kaki pada Jalan Teuku Umar dan Jalan Jendral Sudirman terletak pada kawas... |
Hubungan Karakteristik Sosial Ekonomi Terhadap Penggunaan Transportasi Publik Formal dan Informal di Kota Bandar LampungHarry Sudarto / Asirin S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Masalah transportasi seperti kemacetan lalu lintas jalan terjadi di Kota Bandar Lampung yang merupakan pusat kegiatan pemerintahan maupun aktifvitas jasa dan perdagangan di Provinsi Lampung. Masalah transportasi perkotaan dimulai dengan meningkatnya urbanisasi, populasi dan pembangunan industri. Hal... |
PENENTUAN WAKTU BAKU MENGGUNAKAN METODE STOPWATCH TIME STUDY PADA PROSES PEMBUATAN PRODUK FURNITUR MEJA COSMO DI CV. RASYID JAYA PUTRADhea Safitri / Ir. Fatin Saffanah Didin, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024CV. Rasyid Jaya Putra merupakan salah satu perusahaan di Indonesia yang bergerak di bidang industri manufaktur dalam memproduksi furnitur sejak tahun 1995. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan waktu standar pada seluruh stasiun produksi meja cosmo, mengidentifikasi faktor-faktor yang memp... |
PENENTUAN WAKTU BAKU MENGGUNAKAN METODE STOPWATCH TIME STUDY PADA PROSES PEMBUATAN PRODUK FURNITUR MEJA COSMO DI CV. RASYID JAYA PUTRADhea Safitri / Ir. Fatin Saffanah Didin, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024CV. Rasyid Jaya Putra merupakan salah satu perusahaan di Indonesia yang bergerak di bidang industri manufaktur dalam memproduksi furnitur sejak tahun 1995. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan waktu standar pada seluruh stasiun produksi meja cosmo, mengidentifikasi faktor-faktor yang memp... |
Evaluasi Kinerja Ruang Terbuka Hijau (RTH) Putri Kaca Mayang sebagai Ruang Bermain Ramah AnakABID FAUZAN / Mia Ernawati, S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Di Kota Pekanbaru terdapat Ruang Publik yang sudah tersertifikasi Ruang Bermain Ramah Anak, namun setelah kurang lebih 5 tahun terdapat aspek yang sudah tidak sesuai dengan standar Ruang Bermain Ramah Anak. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan kondisi eksisting dan mengevaluasi kinerja RTH Put... |
Evaluasi Perancangan Struktur Tebal Perkerasan Jalan Dengan Metode Manual Desain Perkerasan Jalan (Mdpj) 2024 Menggunakan Program KENPAVE (Studi Kasus Jalan Lintas Sumatra, Pematang Panggang, Kec. Mesuji)INTAN PERMATA SARI / Michael S.T., M.Sc. / Student Dissertations and Theses, 2024Ruas Pematang Panggang merupakan salah satu jalan lintas Sumatera yang berada di Kec Mesuji dan merupakan jalan nasional yang menghubungkan pulau Sumatera dari provinsi lampung sampai provinsi aceh. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari Balai Pelaksana Jalan Nasional (BP... |
Studi Perencanaan Bangunan Jetty Sebagai Upaya Penanganan Pendangkalan Muara (Studi Kasus: Pantai Lubuk Tukko, Provinsi Sumatera Utara)OSCAR LUMBANTOBING / M. Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Terjadinya pendangkalan mulut sungai yang disebabkan oleh banyaknya endapan di muara sungai dan transpor sedimen dari laut menjadi permasalahan yang cukup serius. Hal tersebut dapat menyebabkan terganggunya alur pengaliran air dari sungai menuju laut dan dapat berdampak terhadap terganggunya kapal-k... |
Penyediaan Infrastruktur Dasar Prioritas Sebagai Strategi Dalam Peningkatan Kualitas Lingkungan Kawasan Permukiman Kumuh Kecamatan Tanjung Karang Pusat (Studi Kasus : Kelurahan Kaliawi, Kelurahan Kelapa Tiga, Dan Kelurahan Palapa)Nikken Adetia / Mia Ermawati, S. T., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Tanjung Karang Pusat memiliki permukiman kumuh yang berada di tiga kelurahan yaitu Kelurahan Kaliawi, Kelurahan Kelapa Tiga dan Kelurahan Palapa. Untuk menyelesaikan masalah infrastruktur di permukiman kumuh, penting untuk mengetahui penyediaan infrastruktur dasar yang harus diprioritaskan agar pemb... |
Analisis Performa Operasi Kereta Api Kuala Stabas Ruas Tanjung Karang - KotabumiMuhammad Rafi Kurniawan / / Student Dissertations and Theses, 2024Seiring dengan peningkatan jumlah penumpang kereta api penumpang di Divre IV Tanjung Karang tahun 2022 ke 2023 dari 556.240 orang menjadi 756.460 orang. Peningkatan penumpang terjadi pada kereta api Kuala Stabas. Namun adanya peningkatan frekuensi kereta api di Divre IV Tanjung Karang terutama ru... |
STUDI EKSPERIMEN UJI PERFORMA MOTOR DIESEL SATU SILINDER MENGGUNAKAN BAHAN BAKAR MINYAK SAWIT DENGAN ADITIF MAGNESIUM OKSIDA DAN PENAMBAHAN MAGNET PADA SALURAN BAHAN BAKAR MOTOR DIESELGILANG KUSUMA / Lathifa Putri Afisna, S.Pd., M.Eng / Teknik Mesin, 2024Menurut Ricky Winaya, dkk.2002 menjelaskan bahwa peningkatan pengguanan bahan bakar fosil ini menyebabkan cadangan bahan bakar fosil menjadi semakin menipis. Hal ini membuat kita perlu mengembangkan energi alternatif. Energi alternatif tersebut dapat berupa minyak nabati. Penelitian ini melaku... |
Efek Ekstrak Kulit Kabau (Archidendron bubalinum) Terhadap Kualitas Spermatozoa Mencit (Mus musculus) Yang Diinduksi Kadmium (Cd)ANTONIUS / Elisa Nurma Riana, S.Si., M.Si / Biologi, 2024Permasalahan pada sistem reproduksi dapat menyebabkan ketidaksuburan atau infertilitas. Infertilitas pada jantan dapat terjadi akibat adanya penurunan kualitas spermatozoa. Penurunan tersebut dapat dipengaruhi oleh faktor lingkungan seperti terpapar dengan logam berat seperti kadmium. Paparan kadmiu... |
Efek Ekstrak Kulit Kabau (Archidendron bubalinum) Terhadap Kualitas Spermatozoa Mencit (Mus musculus) Yang Diinduksi Kadmium (Cd)ANTONIUS / Elisa Nurma Riana, S.Si., M.Si / Biologi, 2024Permasalahan pada sistem reproduksi dapat menyebabkan ketidaksuburan atau infertilitas. Infertilitas pada jantan dapat terjadi akibat adanya penurunan kualitas spermatozoa. Penurunan tersebut dapat dipengaruhi oleh faktor lingkungan seperti terpapar dengan logam berat seperti kadmium. Paparan kadmiu... |
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI STUDI KELAYAKAN UNTUK MENDUKUNG SISTEM PERSEDIAAN GUDANG TERINTEGRASI PADA PT IMPMohammad Razmi Faaiz Zihan / Lina Aulia, S.T., M.T. / Teknik Industri, 2024Penelitian tugas akhir ini merupakan proyek desain utama yang membahas tentang perancangan dan implementasi sistem Gudang terintegrasi pada PT IMP yang dilakukan bersama Putri (2024), Nugraha (2024) dan Yudha (2024). Penulis bertanggung jawab mengerjakan perancangan studi kelayakan untuk mendukung s... |
Perancangan Pusat Pertunjukan Seni dan Kebudayaan Sumatera di Bandar Lampung Dengan Pendekatan Staged Performance ExperienceWayan Dewi Saraswati / Nova Asriana MS, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2024Globalisasi berkembang semakin pesat telah mengalihkan perhatian generasi muda dari Seni dan Kebudayaan sebagai warisan yang diturunkan dari generasi ke generasi salah satunya pulau Sumatera. Akibat moderenisasi, apresiasi generasi muda terhadap seni dan kebudayaan telah memudar, hal ini berdampak p... |
Pemodelan Interaksi antara Resin Urea Formaldehida (UF) dan Selulosa Menggunakan Kalkulasi Berbasis First-Principles pada Kayu LapisAlfred Aldora Duha / Dr. Sena Maulana S.Hut., M.Si / Undergraduate Thesis, 2024Penggunaan kayu dalam industri, terutama dalam konstruksi dan interior, sering terkendala oleh keterbatasan kayu alami akibat deforestasi. Hutan Tanaman Industri (HTI) menjadi solusi dengan budidaya tanaman fast growing seperti akasia mangium, meskipun kualitasnya lebih rendah dibandingkan kayu huta... |
PERANCANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA ON-GRID PADA ROOFTOP GEDUNG BIRO PENGADAAN BARANG DAN JASA PROVINSI LAMPUNGRizki Ahmad Rifa'i / Ilham Dwi Arirohman S.T., M.Eng / Undergraduate Thesis, 2024Perancangan sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) on-grid pada Gedung Biro Pengadaan Barang dan Jasa Provinsi Lampung merupakan salah satu strategi untuk mengurangi pemakaian listrik dari pasokan utama yaitu PLN serta mendukung pemerintahan dalam meningkatkan penggunaan energi baru terba... |
PENGARUH PENAMBAHAN CASTABLE C-16 YANG DIAKTIVASI MENGGUNAKAN LARUTAN NaOH + Na2SiO3 (ALKALI) PADA PENINGKATAN KEKUATAN SEMEN PORTLAND DI SUHU TINGGIBINSAR TUJURAJA SIRAIT / Dr. Nur Istiqomah Khamidy, S.T., M.Sc. / Teknik Material, 2024Semen Portland (OPC) konvensional berbasis UHPC (ultra high performance concrete) rentan terhadap retak dan pecah secara eksplosif pada suhu tinggi. Suhu tinggi dapat menyebabkan kerusakan parah pada struktur mortar, yang menyebabkan mortar kehilangan kekuatan struktural serta stabilitas dalam mena... |
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN PENGENDAPAN TERHADAP KUALITAS BATUBARA DAERAH “X” PT. BUKIT ASAM TBK, TANJUNG ENIM, SUMATRA SELATANFla Friesca Clorienda Zahri / Evan Rosyadi Ogara S.T., M.Eng. / Undergraduate Thesis, 2024Indonesia memiliki cadangan batubara sebesar 33,37 miliar ton yang mana Sumatra Selatan merupakan lokasi dengan cadangan terbesar kedua setelah Kalimantan (ESDM, 2022). Daerah Sumatra Selatan yang banyak ditemukan batubara dan saat ini telah dilakukan produksi adalah Kabupaten Muara Enim yang ... |
PRA RANCANGAN PABRIK DIMETILFORMAMIDA DARI DIMETILAMINA DAN METIL FORMAT DENGAN KAPASITAS 8.000 TON/TAHUNLuter Evons Pebrio Talisochi Zebua / Deviany, S.T., M.Si., Ph.D / Teknik Kimia, 2024Dimetilformamida (C₃H₇NO) adalah cairan bening yang dapat larut dalam air serta sebagian besar cairan organik. Sejak pertama kali dikembangkan, DMF telah digunakan secara luas, terutama di industri farmasi dan dalam pembuatan serat akrilik. Perencanaan pembangunan pabrik dimetilformamida d... |
PRA RANCANGAN PABRIK DIMETILFORMAMIDA DARI DIMETILAMINA DAN METIL FORMAT DENGAN KAPASITAS 8.000 TON/TAHUNSonia Riztu / Deviany S.T., M.Si., Ph.D / Teknik Kimia, 2024Dimetilformamida (C₃H₇NO) adalah cairan bening yang dapat larut dalam air serta sebagian besar cairan organik. Sejak pertama kali dikembangkan, DMF telah digunakan secara luas, terutama di industri farmasi dan dalam pembuatan serat akrilik. Perencanaan pembangunan pabrik dimetilformamida d... |
Rancang Bangun Prototipe Headband Single Elektroda Electroencephalograph (EEG) dengan Binaural Beats untuk Gejala InsomniaAzdni Selviana Aprilia / Rudi Setiawan, S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Insomnia adalah gangguan tidur yang ditandai dengan kesulitan individu untuk memulai tidur, mempertahankan tidur, dan tidur nyenyak meskipun terdapat waktu yang cukup. Saat ini, penanganan insomnia tidak hanya terbatas pada metode farmakologis dan perubahan gaya hidup, tetapi juga dapat melibatkan t... |
Sintesis Senyawa Turunan Metformin dan Simulasi Bioaktivitasnya secara In Silico sebagai Obat Diabetes Mellitus Tipe 2Novi Salsabila Maharani / Muhammad Yogi Saputra, S.Si.,M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Diabetes mellitus tipe 2 (DMT-2) merupakan penyakit kronis yang ditandai dengan terjadinya kegagalan sekresi insulin atau resistensi insulin. Terapi menggunakan metformin baik secara monoterapi atau terapi kombinasi dapat menyebabkan kegagalan kontrol glikemia dan adanya interaksi farmakodinamik yan... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN JASA DAN ALAT MULTIMEDIA BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) (STUDI KASUS: SWARNA CREATIVE MULTIMEDIA)ANDRE RIANTASA WIJAYA / Eko Dwi Nugroho, S.Kom., M.Cs / Teknik Informatika, 2024PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN JASA DAN ALAT MULTIMEDIA BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) (STUDI KASUS: SWARNA CREATIVE MULTIMEDIA)... |
RANCANG BANGUN E-LEARNING SMART SCHOOL FOUNDATION BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE WATERFALLAldo Setiawan / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024RANCANG BANGUN E-LEARNING SMART SCHOOL FOUNDATION BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE WATERFALL Aldo Setiawan Perkembangan dunia pendidikan tidak terlepas dari peranan teknologi. Salah satu peranan teknologi dalam pendidikan adalah e-learning. Penggunaan e-learning menjadi media penunjang pembelelaja... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN MASYARAKAT BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS: KANTOR KELURAHAN BAKUNG)MARTATIA AMANDA / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Teknologi Informasi (TI) memainkan peran sentral dalam memfasilitasi berbagai aspek pengolahan dan penyebaran informasi, yang menjadi lebih mudah diakses dengan kemajuan teknologi. Kantor Kelurahan Bakung menghadapi tantangan dalam layanan manual, terutama dalam pendaftaran bansos dan permoh... |
PENGEMBANGAN SUBSISTEM TUGAS AKHIR PADA WEBSITE PROGRAM STUDI MENGGUNAKAN METODE RAD (STUDI KASUS: PROGRAM STUDI TEKNIK KELAUTAN ITERA)Abi Luthfi Ramdan Fadhillah / Eko Dwi Nugroho S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Tugas akhir adalah syarat kelulusan mahasiswa yang menguji pengetahuan mereka setelah menyelesaikan seluruh mata kuliah, memastikan gelar sarjana dapat dipertanggungjawabkan. Program Studi Teknik Kelautan ITERA masih menggunakan metode konvensional untuk pengelolaan tugas akhir, dimana mahasiswa har... |
SISTEM INFORMASI DIGITALISASI ADMINISTRASI KELURAHAN SUMBERREJO DENGAN METODE RAD (RAPID APPLICATION DEVELOPMENT)Dinda Sela Listiana / Meida Cahyo Untoro, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2024Kemajuan Teknologi Informasi telah mengubah secara signifikan cara pengelolaan dan pengaksesan informasi, memungkinkan proses kerja yang lebih efisien dan terstruktur. Namun, di Kantor Kelurahan Sumberrejo, Kecamatan Kemiling, Kota Bandar Lampung, layanan administrasi masih dilakukan secara manual. ... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJADWALAN SIDANG TUGAS AKHIR BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN ALGORITMA RULE-BASED (STUDI KASUS: PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA ITERA)Rafi Ramadhan Pratama / Meida Cahyo Untoro, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Penjadwalan sidang tugas akhir di perguruan tinggi sering menghadapi berbagai kendala, seperti bentrokan jadwal dan kurangnya koordinasi antara mahasiswa dan dosen. Untuk mengatasi masalah ini, penelitian ini mengembangkan sistem informasi penjadwalan sidang tugas akhir berbasis website menggunakan ... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJADWALAN SIDANG TUGAS AKHIR BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN ALGORITMA RULE-BASED (STUDI KASUS: PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA ITERA)Rafi Ramadhan Pratama / Meida Cahyo Untoro, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Penjadwalan sidang tugas akhir di perguruan tinggi sering menghadapi berbagai kendala, seperti bentrokan jadwal dan kurangnya koordinasi antara mahasiswa dan dosen. Untuk mengatasi masalah ini, penelitian ini mengembangkan sistem informasi penjadwalan sidang tugas akhir berbasis website menggunakan ... |
Identifikasi Potensi Mineralisasi Emas Dengan Metode Penginderaan Jauh (Remote Sensing) di IUP Eksplorasi PT. Draba Mineral InternasionalFahreza Anarta / Rahmat Fadhilah, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Wilayah eksplorasi PT. Draba Mineral Internasional berada di Karangampar, Kecamatan Ketol, Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh. Penelitian ini berfokus pada identifikasi potensi cebakan emas epitermal dengan mengkaji tiga karakteristik utama, yaitu litologi batuan, pola kelurusan, dan alteras... |
Penerapan Metode Frequency Hopping Spread Spectrum Untuk Penyematan Watermark Pada Audio Digital Sebagai Bentuk Perlindungan Terhadap Hak CiptaRAHMA WATI / Ilham Firman Ashari S.Kom, M.T / Teknik Informatika, 2024Perkembangan teknologi memberikan tantangan baru terhadap keamanan perlindungan hak cipta dalam industri musik digital, melihat masih terdapat pelanggaran-pelanggaran terhadap hak cipta lagu atau musik seperti pembajakan, dan penggunaan musik tanpa izin dari pemilik hak cipta. Selain pendaftaran hak... |
Pengembangan Sistem Informasi Living Cost Berbasis Web Dan Aplikasi Mobile Menggunakan Metode Personal Extreme Programming (PXP) (Studi Kasus: SMAN 10 Kaur Pentagon)MUHAMMAD ALFAHMI IRFAN / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2024Living cost adalah istilah yang merujuk pada total biaya yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan dasar sehari-hari seseorang atau suatu kelompok. Living cost di SMAN 10 Kaur (Pentagon) dibayarkan rutin oleh orang tua siswa setiap bulannya, living cost digunakan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari ... |
Analisis Deformasi Sesar Semangko dan Sesar Kumering Menggunakan Interferometry Synthetic Apature Radar (InSAR) Tahun 2015-2023Esy Kusuma Wati / Muhammad Ario Eko R, S.Si., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Sesar Sumatera membentang di sepanjang Pulau Sumatera, Indonesia. Sesar Sumatera terbagi menjadi 20 segmen salah satunya yaitu Sesar Semangko dan Sesar Kumering yang berada pada Kabupaten Pesisir Barat Lampung. Daerah yang dilewati oleh sesar berpotensi bahaya gempa bumi karena aktivitas tektonik ya... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS: UPTD BALAI LABORATORIUM KESEHATAN PROVINSI LAMPUNG)MONICA ADELLA AISYAH RENALDI / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Pada era digital dengan perkembangan teknologi yang pesat, penyebaran informasi terjadi sangat cepat di seluruh dunia. Teknologi yang terus berkembang mendorong berbagai organisasi, baik pemerintah maupun swasta, untuk memanfaatkannya dalam meningkatkan efisiensi operasional, mengatasi hambatan prod... |
IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI POLIKLINIK BERBASIS WEBSITE DENGAN MENGGUNAKAN METODE AGILE ( STUDI KASUS POLIKLINIK ITERA )PANDU WAHYUDI / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng. / Teknik Informatika, 2024Implementasi Sistem Informasi Poliklinik Berbasis Website dengan Menggunakan Metode Agile ( Studi Kasus Poliklinik ITERA ). Pandu Wahyudi Pengelolaan data dan administrasi yang efisien adalah kunci dalam penyelenggaraan layanan kesehatan berkualitas. Di Poliklinik ITERA, yang melayani sivitas ... |
Rancang Bangun Sistem Informasi Penilaian dan Berita Acara Penilaian Tugas Akhir Berbasis Web Menggunakan Metode DSDM (Studi Kasus: Prodi Teknik Informatika ITERA)Rangga Ndaru Anggoro / Ilham Firman Ashari, S.Kom., M.T. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalah yang dialami oleh Program Studi Teknik Informatika di Institut Teknologi Sumatera dalam melakukan rangkaian proses penilaian dan pembuatan BAP tugas akhir dengan menerapkan metode pengembangan DSDM (Dynamic System Development Method) sehingga d... |
Rancang Bangun Sistem Informasi Penilaian dan Berita Acara Penilaian Tugas Akhir Berbasis Web Menggunakan Metode DSDM (Studi Kasus: Prodi Teknik Informatika ITERA)Rangga Ndaru Anggoro / Ilham Firman Ashari, S.Kom., M.T. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalah yang dialami oleh Program Studi Teknik Informatika di Institut Teknologi Sumatera dalam melakukan rangkaian proses penilaian dan pembuatan BAP tugas akhir dengan menerapkan metode pengembangan DSDM (Dynamic System Development Method) sehingga d... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI LPPM BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMING (PXP) (STUDI KASUS : INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA)Tri Aji Bagaskara / Ilham Firman Ashari, S.Kom.,M.Kom / Teknik Informatika, 2024Perkembangan teknologi informasi berperan penting dalam mendukung komunikasi, pengambilan keputusan, dan efisiensi di berbagai sektor. Di lingkungan perguruan tinggi, seperti Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Institut Teknologi Sumatera, teknologi informasi dibutuhkan untuk ... |
Perencanaan Detail Engineering Design (DED) Arsitektural dan MEP pada Rumah Tumbuh Berbasis Building Information Modelling (BIM)Trisna Addin / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Rumah cenderung mengalami perkembangan dari desain awalnya, karena keterbatasan dana pada awal pembangunannya dan kebutuhan ruangan yang bertambah. Maka diperlukan adanya konsep yang memberikan solusi pengembangan rumah yang efektif. Konsep rumah tumbuh merupakan alternatif pemecahan dalam desain ru... |
Analisis Potensi Banjir Pada Kawasan Permukiman Di Kota Bandar LampungRiris Marito Pasaribu / Arif Rohman S.T., M.T., Ph.D (Cand). / Teknik Geomatika, 2024Banjir adalah kondisi suatu daerah yang biasanya kering tergenang oleh air yang disebabkan oleh faktor alam, maupun aktivitas manusia. Di Kota Bandar Lampung banjir sering terjadi pada kawasan permukiman, hal ini dikarenakan tingginya pertumbuhan penduduk, sehingga kebutuhan akan lahan semakin menin... |
Pemanfaatan Data Pengindraan Jauh untuk Pemetaan Polusi Cahaya Menggunakan Sistem Informasi Geografis di Kota Bandar LampungWelly Fernando / Hendra Agus Prastyo S.Si., M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Polusi cahaya merupakan salah satu bentuk pencemaran lingkungan karena adanya peningkatan cahaya artifisial pada malam hari, yang dapat disebabkan oleh peningkatan jumlah penduduk di suatu wilayah serta pesatnya perkembangan wilayah perkotaan. Kota Bandar Lampung adalah salah satu kota yang tidak lu... |
Degradasi Antibiotik Tetrasiklin Secara Fotokatalis Menggunakan Material Nb2O5 (Niobium Oksida)PUTRI MAHARANI / Dr. Tarmizi Taher S.Si / Teknik Lingkungan, 2024Antibiotik tetrasiklin berfungsi sebagai pembunuh bakteri pada air. Jika penggunaan antibiotik ini tidak sesuai dengan dosis yang telah ditetapkan maka akan menimbulkan resistensi terhadap bakteri sehingga menimbulkan tingkat resistensi bakteri patogen dalam air sehingga menghasilkan polutan antibio... |
Perencanaan Dinding Penahan Tanah Tipe Gabion Sebagai Perkuatan Tanggul Muara Sungai Way BandingMichael Agustino Siahaan / Syahidus Syuhada, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Indonesia sebagai negara maritim dengan kekayaan laut melimpah dan banyak pulau, memiliki garis pantai yang rawan terhadap bencana seperti abrasi dan tsunami. Kabupaten Lampung Selatan, khususnya pesisir pantai Kecamatan Rajabasa, mengalami abrasi dan kerusakan akibat tsunami. Dalam upaya melindungi... |
Analisis Studi Alternatif Lapis Lindung Dalam Melakukan Redesign Bangunan Revetment Pantai Kunjir KaliandaFAIZ YOGA DINATA / M.Gilang Indra Mardika S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Pada akhir tahun 2018 wilayah Kalianda tepatnya di Desa Kunjir terjadi tsunami akibat Gunung Anak Krakatau. Untuk menanggulangi dampak akibat tsunami pada tahun 2023 pemerintah membangun bangunan pengaman pantai (revetment) yang terletak di Pantai Kunjir sepanjang 1,98 km dengan ketinggian + 4 meter... |
Perancangan Public Service Announcement untuk Mengedukasi Bahaya Disinformasi dan Manipulasi Opini Publik dalam Kampanye Politik di Media SosialRAHARDIAN FIRMANSYAH / PG Wisnu Wijaya S.Sn., M.Sn. / Student Dissertations and Theses, 2024Disinformasi dan manipulasi opini publik merupakan isu kritis dalam konteks demokrasi modern, terutama selama periode kampanye politik. Media sosial, sebagai alat komunikasi massa yang luas, sering dimanfaatkan untuk menyebarkan informasi yang menyesatkan dengan tujuan untuk mempengaruhi pendapat pu... |
Perancangan Struktur Dermaga Curah Cair di Perairan Cilegon, BantenSarah Octavia Sihombing / Dr. Eng. Mustarakh Gelfi S.T., M.Sc. / Teknik Kelautan, 2024Pelabuhan diperairan Cilegon merupakan pelabuhan yang dibangun untuk mengatasi kepadatan pelabuhan Merak dan untuk meningkatkan kapasitas produksi MIGAS di Colegon. Pelabuahan ini digunakan sebagai tempat bersandarnya kapal curah cair yang dirancang agar mampu melayani kapal bertambat sebesar 50.000... |
Perancangan Struktur Dermaga Curah Cair di Perairan Cilegon, BantenSarah Octavia Sihombing / Dr. Eng. Mustarakh Gelfi S.T., M.Sc. / Teknik Kelautan, 2024Pelabuhan diperairan Cilegon merupakan pelabuhan yang dibangun untuk mengatasi kepadatan pelabuhan Merak dan untuk meningkatkan kapasitas produksi MIGAS di Colegon. Pelabuahan ini digunakan sebagai tempat bersandarnya kapal curah cair yang dirancang agar mampu melayani kapal bertambat sebesar 50.000... |
Perancangan Struktur Dermaga Curah Cair di Perairan Cilegon, BantenSarah Octavia Sihombing / Dr. Eng. Mustarakh Gelfi S.T., M.Sc. / Teknik Kelautan, 2024Pelabuhan diperairan Cilegon merupakan pelabuhan yang dibangun untuk mengatasi kepadatan pelabuhan Merak dan untuk meningkatkan kapasitas produksi MIGAS di Colegon. Pelabuahan ini digunakan sebagai tempat bersandarnya kapal curah cair yang dirancang agar mampu melayani kapal bertambat sebesar 50.000... |
Perancangan Struktur Dermaga Curah Cair di Perairan Cilegon, BantenSarah Octavia Sihombing / Dr. Eng. Mustarakh Gelfi S.T., M.Sc. / Teknik Kelautan, 2024Pelabuhan diperairan Cilegon merupakan pelabuhan yang dibangun untuk mengatasi kepadatan pelabuhan Merak dan untuk meningkatkan kapasitas produksi MIGAS di Colegon. Pelabuahan ini digunakan sebagai tempat bersandarnya kapal curah cair yang dirancang agar mampu melayani kapal bertambat sebesar 50.000... |
Faktor – Faktor Yang Berkaitan Dengan Pemilihan Moda Transportasi Formal Dan Informal di Kota Bandar LampungIMADUDDIN AZHAR / Dr. M. Zainal Ibad, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Penggunaan kendaraan pribadi dalam mobilitas masyarakat sudah sangat banyak dan mengakibatkan kemacetan di jalan Kota Bandar Lampung. Dalam penggunaan transportasi umum di Kota Bandar Lampung terbagi menjadi 2 yaitu transportasi formal dan transportasi informal. Dalam pemilihan transportasi formal d... |
Faktor – Faktor Yang Berkaitan Dengan Pemilihan Moda Transportasi Formal Dan Informal di Kota Bandar LampungIMADUDDIN AZHAR / Dr. M. Zainal Ibad, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Penggunaan kendaraan pribadi dalam mobilitas masyarakat sudah sangat banyak dan mengakibatkan kemacetan di jalan Kota Bandar Lampung. Dalam penggunaan transportasi umum di Kota Bandar Lampung terbagi menjadi 2 yaitu transportasi formal dan transportasi informal. Dalam pemilihan transportasi formal d... |
Degradasi Antibiotik Tetrasiklin menggunakan Material Ce-Nb2O5 dengan Metode FotokatalisisNovia Safitri / Dr. Tarmizi Taher, S.Si / Teknik Lingkungan, 2024Tetrasiklin adalah salah satu antibiotik yang sering digunakan dalam industri farmasi, peternakan, dan perikanan. Namun, residu tetrasiklin dilaporkan terdeteksi di lingkungan perairan karena kemampuannya yang rendah untuk terurai di dalam tubuh manusia maupun hewan. Salah satu pendekatan untuk meng... |
Kajian Percepatan Penetapan Batas Kampung Di Kecamatan Sendang Agung Kabupaten Lampung Tengah Secara KartometrikLULU AL MUNAWAROH / Ilyas, S.Si., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Permasalahan batas wilayah kampung banyak terjadi di Provinsi Lampung, termasuk di Kabupaten Lampung Tengah salah satunya di Kecamatan Sendang Agung, dimana banyak faktor penyebab munculnya permasalahan tersebut seperti kurangnya pemahaman masyarakat tentang batas kampung, sengketa antar kampung, da... |
Perencanaan Struktur Dermaga Curah Kering di CIlegon, BantenNaomi Beatrice Marisi Simangunsong / Dr. Eng. Mustarkh Gelfi S.T., M.Sc / Teknik Kelautan, 2024Dermaga curah kering digunakan untuk bongkar muat atau mengangkut barang curah kering seperti biji-bijian, pupuk, batubara, dan sebagainya. Perkembangan industri di Banten semakin meningkat, hal ini didukung dengan lingkungan (environment) industri yang sudah lama terbangun di kawasan Cilegon, pada ... |
EVALUASI KESESUAIAN RENCANA TATA RUANG WILAYAH (RTRW) DENGAN TINGKAT KERAWANAN BANJIR DI KOTA BANDAR LAMPUNGVio Prahas Titi / Ilyas S.Si., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Berdasarkan catatan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), pada periode tahun 2020-2022, tercatat ada 46 kejadian banjir di Kota Bandar Lampung. Banyak faktor yang menjadi penyebab terjadinya banjir salah satunya adalah kurang banyaknya tempat untuk penyerapan air setelah terjadinya banjir me... |
Evaluasi Kesesuaian Kawasan Permukiman Terhadap Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Metro Tahun 2011-2031Hidayatul Lathifah / Dr. Retnadi Heru Jatmiko M.Sc. / Teknik Geomatika, 2024Pertambahan jumlah penduduk, perkembangan teknologi, dan kemajuan pembangunan yang berdampak pada peningkatan aktivitas baik ekonomi, sosial, maupun budaya sehingga berpengaruh pula terhadap kebutuhan sarana prasarana kota beserta aksesbilitasnya. Oleh sebab itu, pembangunan kawasan harus sesuai ... |
Studi Desain Struktur Gedung Beton Bertulang 20 Lantai dengan Sistem Ganda Tahan Gempa Berbasis Kinerja dengan Analisis Nonlinear Static Procedure (Pushover Analysis) dan Nonlinear Time History AnalysisEliaman Ernest Naibaho / Ahmad Yudi S.T.,M.T. / Teknik Sipil, 2024Peningkatan jumlah penduduk ini berbanding lurus juga dengan kebutuhan akan tempat tinggal namun berbanding terbalik dengan ketersedian lahan. Tempat tinggal dikategorikan sebagai kebutuhan primer dimana kebutuhan primer adalah hal utama yang harus dipenuhi sebelum memenuhi kebutuhan sekunder ... |
Pengaruh Variasi Waktu Kontak dan Konsentrasi Terhadap Efisiensi Degradasi Antibiotik Tetracycline Menggunakan Fotokatalis Nb-CeO2Muhammad Alifianto Putra Ramadhani / Dr. Tarmizi Taher, S.Si / Teknik Lingkungan, 2024Antibiotik tetracycline merupakan senyawa yang sering ditemukan dalam limbah air domestik dan industri, karena penggunaannya yang luas dalam bidang medis dan peternakan. Kehadiran tetracycline dalam lingkungan perairan dapat menyebabkan dampak negatif terhadap ekosistem dan kesehatan manusia jika ti... |
GEOLOGI, ALTERASI, DAN MINERALISASI PADA TIPE ENDAPAN EPITERMAL SULFIDASI TINGGI DI PIT PURNAMA UTARA, PT. AGINCOURT RESOURCES, DESA AEK PINING, KECAMATAN BATANG TORU, KABUPATEN TAPANULI SELATAN, PROVINSI SUMATRA UTARAArini Tri Kemala / Happy Christin Natalia, S.T., M.T / Teknik Geologi, 2024GEOLOGI, ALTERASI, DAN MINERALISASI PADA TIPE ENDAPAN EPITERMAL SULFIDASI TINGGI DI PIT PURNAMA UTARA, PT AGINCOURT RESOURCES, DESA AEK PINING, KECAMATAN BATANG TORU, KABUPATEN TAPANULI SELATAN, PROVINSI SUMATRA UTARA Arini Tri Kemala 120150012 Pembimbing I Happy Christin Natalia, S.T., M.T. Pembi... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERCETAKAN ANESH PRINTING BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMINGShah Raja Abdullah Al Turtusi / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom. / Teknik Informatika, 2024Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi berbasis web untuk Anesh Printing, sebuah usaha percetakan di Lampung yang menghadapi tantangan dalam penyebaran informasi dan adaptasi terhadap digitalisasi pasca pandemi. Sistem ini diharapkan dapat mempermudah transaksi digital dan men... |
PRARANCANGAN PABRIK ASAM AKRILAT DARI FORMALDEHID DAN ASAM ASETAT MELALUI PROSES KONDENSASI ALDOL KAPASITAS PRODUKSI 75.000 TON/TAHUNLUKAS FERNANDO NAPITUPULU / Andri Sanjaya, S.T., M.Eng / Teknik Kimia, 2024Asam Akrilat merupakan bahan yang digunakan pada berbagai industri, misalnya sebagai pelapis, perekat, aditif plastik, surfaktan, flokulan, tekstil, kosmetik, dan cat. Perancangan pabrik asam akrilat bertujuan untuk meningkatkan perekonomian dan industri kima yang memerlukan asam akrilat. Pabr... |
PRARANCANGAN PABRIK ASAM AKRILAT DARI FORMALDEHID DAN ASAM ASETAT MELALUI PROSES KONDENSASI ALDOL KAPASITAS PRODUKSI 75.000 TON/TAHUNPandangsari Rajagukguk / Andri Sanjaya, S.T., M.Eng / Teknik Kimia, 2024Asam Akrilat merupakan bahan yang digunakan pada berbagai industri, misalnya sebagai pelapis, perekat, aditif plastik, surfaktan, flokulan, tekstil, kosmetik, dan cat. Perancangan pabrik asam akrilat bertujuan untuk meningkatkan perekonomian dan industri kima yang memerlukan asam akrilat. Pabr... |
IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK DAN SEBARAN SILICIFIED COAL PADA TAMBANG AIR LAYA PT. BUKIT ASAM TBK, TANJUNG ENIM, SUMATRA SELATANDhiyaa Salianita / Evan Rosyadi Ogara, S.T., M.Eng / Teknik Geologi, 2024Kehadiran sisipan silicified coal pada lapisan batubara merupakan salah satu penciri lapisan batubara Formasi Muaraenim, satuan lapisan M2 yang berumur Miosen Akhir. Silicified coal adalah batubara silika yang telah mengalami proses permineralisasi secara sempurna dan seluruh kandungan organik telah... |
Perancangan Sistem Informasi Pemantauan Tes Stres EKGAde Putra Wijaya / Rudi Setiawan S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Penyakit kardiovaskular merupakan penyebab utama kematian di dunia, termasuk di Indonesia. Tes stres EKG adalah metode diagnostik yang digunakan untuk menilai kinerja jantung saat berada di bawah tekanan fisik. Penelitian ini berfokus pada perancangan dan pengembangan sistem informasi pemantauan tes... |
Analisis Tarif Jalan Tol Berdasarkan Pendekatan Ability To Pay (ATP) Dan Willingness To Pay (WTP) (Studi Kasus Ruas Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung)Fita Rara Tanjung / Dr. Ir. Rajiman S.T., M.T., IPM. ASEAN Eng. / Teknik Sipil, 2024Jalan tol merupakan bagian dari sistem jaringan jalan nasional yang penggunanya diwajibkan membayar tol. Salah satu ruas terpanjang di Indonesia adalah Jalan Tol Trans Sumatera, Ruas Terbanggi Besar – Pematang Panggang – Kayu Agung yang memiliki panjang 189,2 km, akan mengalami penyesuaian tarif... |
Analisis Pengaruh Variasi Susunan Komposit Serat Eceng Gondok - Kevlar Dupont Armortex Terhadap Kekuatan Impact Dengan Simulasi Uji BalistikGala Nanda / Abdul Muhyi, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2024Rompi anti peluru merupakan salah satu komponen penting untuk melindungi tubuh dari benturan proyektil peluru yang dapat mengakibatkan cedera, luka serius dan kondisi berbahaya lainnya. Penelitian mengenai komposit serat alam telah menunjukan perkembangan yang pesat. Sehingga komposit serat alam ter... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) (STUDI KASUS: SMP NEGERI 35 BANDAR LAMPUNG)FAISAL KHAIRUL FASHA / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2024Era digital yang terus berkembang telah menjadikan teknologi informasi (IT) sebagai kunci dalam transformasi berbagai sektor, termasuk pendidikan. SMP Negeri 35 Bandar Lampung sebagai institusi pendidikan memiliki permasalahan dalam penginputan dan akses data akademik terbatas pada localhost yang ha... |
REKONSTRUKSI DEFORMASI PADA BATUAN KRISTALIN MENGGUNAKAN PENDEKATAN STRUKTUR MIKRO DI SUNGAI WAY SEKAMPUNG, LAMPUNG SELATANFitri Indah Wahyuni / Rezki Naufan Hendrawan, S.T., M.T / Teknik Geologi, 2024Provinsi Lampung memiliki sejarah geologi yang kompleks, dipengaruhi oleh proses tektonik yang membentuk struktur geologi dan litologi beragam, termasuk migmatit di Sungai Way Sekampung, Kabupaten Lampung Selatan. Keberadaan migmatit ini erat kaitannya dengan evolusi tektonik. Hal ini menjadi pentin... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS : PT. SINAR KALIMAN SEHAT)MARCHELL MANURUNG / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2024Sistem informasi menjadi elemen penting dalam suatu perusahaan untuk membantu perusahaan dalam pengambilan keputusan berdasarkan informasi-informasi yang dibutuhkan perusahaan salah satunya yaitu untuk menghasilkan laporan-laporan keuangan. Perusahaan Sinar Kaliman Sehat merupakan perusahaan yang be... |
Pengaruh Variasi Doping La Terhadap Proses Fotokatalisis CeO2 Untuk Degradasi Limbah Industri Tekstil Congo redMuhamad Andriyansyah / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2024Congo red merupakan limbah yang mengandung senyawa kimia berbahaya dan sulit terurai, salah satu cara efektif untuk pengolahan limbah cair ialah metode fotokatalisis. Cerium oxide merupakan material yang dapat digunakan untuk proses fotokatalisis, CeO2 memiliki celah pita antara 2,6 sampai 3,4 eV. C... |
Analisis Faktor Sanitasi Lingkungan Yang Mempengaruhi Prevalensi Penyakit Dermatitis Di Tempat Pelelangan Ikan (Studi Kasus: Tempat Pelelangan Ikan Kecamatan Teluk Betung)Mia Rosnawati / Arif Setiajaya, S.T., M.Si. / Teknik Lingkungan, 2024Salah satu Gudang Lelang yang ada di Provinsi Lampung terdapat di Kota Bandar Lampung tepatnya di Kelurahan Kangkung, Kecamatan Bumi Waras. Banyaknya aktivitas yang dilakukan di Gudang Lelang mengakibatkan air laut tercemar, salah satu penyebabnya yaitu kurangnya kepedulian masyarakat terhadap ... |
Perencanaan Bangunan Pantai Breakwater Untuk Mengatasi Abrasi dan Perbaikan Pantai (Studi Kasus: Pantai Pisangan, Kab. Karawang, Prov. Jawa Barat)Ali Yusuf Fathur Rochman / M Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Berdasarkan berita Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) yang dimuat pada tanggal 19 Agustus 2021, menginformasikan bahwa gelombang ekstrim telah menerjang beberapa wilayah pantai di daerah Kabupaten Karawang. Wilayah pesisir Pantai Pisangan desa Cemarajaya merupakan salah satu wilayah yang m... |
PEMANFAATAN LANSKAP TAMAN ASRAMA TINGKAT PERSIAPAN BERSAMA (TPB) INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA BERBASIS PERMAKULTUR UNTUK MENDUKUNG PANGAN MAHASISWAAnnisa Eka Fitri Luthfiany Zalfa / Muhammad Saddam Ali, S.P., M.Si. / Arsitektur Lanskap, 2024Kebutuhan pangan di Provinsi Lampung, khususnya di area perkotaan, terus meningkat seiring dengan kepadatan penduduk yang tinggi. Hal ini menyebabkan keterbatasan lahan pertanian yang mengancam terjadinya krisis pangan. Institut Teknologi Sumatera (ITERA) berkomitmen dalam mengelola lingkungan... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG PERCETAKAN BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) (STUDI KASUS: PERCETAKAN PRIMA PRINTING)Adli Mustofa / Ir. Hira Laksmiwati, M.Sc. / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi penjualan barang percetakan berbasis website bagi Percetakan Prima Printing guna mengatasi kendala operasional dalam pemesanan dan pengelolaan pesanan. Metode Rapid Application Development (RAD) digunakan dalam pengembangan sistem ini,... |
Fabrikasi Dan Evaluasi Transdermal Patch Kombinasi Kitosan Dan Ekstrak Kulit Jengkol (Pithecellobium jiringga) Sebagai Wound Dressing Untuk Luka Terbuka)Zidny Salma Fiola / Marsudi Siburian, S.Si., M.Biotech. / Teknik Biomedis, 2024Luka terbuka merupakan kondisi dimana permukaan kulit mengalami kerusakan atau terbuka dan mengekspos jaringan di bawahnya. Penggunaan patch sebagai wound dressing dapat membantu menutupi luka dari paparan bakteri atau mikroorganisme patogen lain yang dapat menyebabkan infeksi. Kitosan merup... |
Fabrikasi dan Evaluasi Transdermal Patch Kombinasi Kitosan dan Ekstrak Kulit Pisang Kepok (Musa acuminata) Sebagai Wound Dressing Untuk Luka TerbukaEva Alviana / Marsudi Siburian, S.Si., M.Biotech. / Teknik Biomedis, 2024Buah pisang kepok merupakan tanaman buah asli Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Tanaman pisang menjadi salah satu komoditas unggulan di Provinsi Lampung dan menduduki peringkat ketiga sebagai komoditas pertanian utama. Namun, kulit pisang sering kali tidak dimanfaatkan dan hanya menjadi limbah. Pen... |
Analisis Penurunan Kadar Fosfat Pada Air Limbah Laundry Menggunakan Metode Adsorpsi dengan Hydrochar Dedak PadiIndah Suciati / Arif Setiajaya, S.T., M.Si. / Teknik Lingkungan, 2025Limbah laundry mengandung deterjen yang berpotensi bahaya karena dapat meningkatkan kandungan fosfat dalam air. Penelitian ini bertujuan untuk menganalis karakterisasi hydrochar dedak padi, menganalisis pengaruh waktu, konsentrasi, dan temperatur terhadap proses adsorpsi hydrochar dari dedak padi, s... |
Perencanaan Bangunan Breakwater untuk Penanganan Abrasi Pantai Keraya, Kotawaringin Barat, Kalimantan TengahBayu Prawiditya / M Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2025Dilansir dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Tahun 2024, terjadi abrasi yang berlokasi di Pantai Keraya, Desa Keraya, Kecamatan Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat, Provinsi Kalimantan Tengah. Pantai ini merupakan salah satu destinasi wisata yang berada di Kotawaringin Barat. Dampak da... |
Studi Etnofarmakognosi di Kecamatan Sumberejo Kabupaten TanggamusSALWA RIZKI CHAIRUNNISA / apt. Syaikhul Aziz, S.Far., M.Si. / Farmasi, 2025Penggunaan tumbuhan obat telah menjadi bagian dari kearifan lokal yang diwariskan turun-temurun, dengan potensi untuk dikembangkan lebih lanjut hingga setara dengan obat modern. Etnofarmakognosi merupakan studi yang mempelajari penggunaan tumbuhan obat oleh masyarakat etnis yang bertujuan untuk peng... |
Pra Rancangan Pabrik Pentaeritritol dari Formaldehida, Asetaldehida, dan Natrium Hidroksida dengan Kapasitas 5.000 Ton/TahunEga Amoret Yusade Tama / Desi Riana Saputri, S.Si., M.T / Teknik Kimia, 2025Pentaeritritol merupakan senyawa kimia dengan rumus kimia C5H12O4 yang memiliki berbagai aplikasi industri, seperti bahan baku dalam pembuatan resin alkid, pelumas sintetis, dan bahan peledak. Untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri yang masih harus diimpor dari luar negeri maka dirancang pabrik Penta... |
Implementasi Balanced Scorecard Pada Evaluasi Kinerja Instalasi Farmasi Rumah Sakit Mardi Waluyo Metro Dalam Perspektif Bisnis InternalMUHAMMAD IRFAN YUDHAPUTRA / apt. Kiki Yuli Handayani, S.Farm., M. Pharm., S.Ci. / Farmasi, 2025Instalasi farmasi rumah sakit merupakan suatu unit di rumah sakit yang memiliki tanggung jawab dalam mengembangkan pelayanan kefarmasian di bidang pelayanan kesehatan masyarakat secara paripurna. Kualitas kinerja di instalasi farmasi memiliki peran penting dalam proses pelayanan pasien rumah sakit y... |
Implementasi Fuzzy Logic pada Alat Asesmen Tulang Belakang untuk Deteksi Skoliosis, Kifosis, dan LordosisADELIA NURAINI / Rudi Setiawan, S.T., M.T. / Teknik Biomedis, 2025Tulang belakang merupakan struktur utama penopang tubuh manusia yang terdiri dari 33 vertebra, berfungsi untuk melindungi sumsum tulang belakang dan mendukung gerakan tubuh. Salah satu gangguan yang dapat terjadi pada tulang belakang ialah gangguan postur tubuh seperti skoliosis, kifosis, dan lordos... |
Pra Rancangan Pabrik Pentaeritritol dari Asetaldehida, Formaldehida, dan Natrium Hidroksida dengan Kapasitas 5000 Ton/TahunJihan Luthfi Corrysha / Desi Riana Saputri, S.Si., M.T / Teknik Kimia, 2025Pentaeritritol merupakan senyawa kimia dengan rumus kimia C5H12O4 yang memiliki berbagai aplikasi industri, seperti bahan baku dalam pembuatan resin alkid, pelumas sintetis, dan bahan peledak. Untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri yang masih harus diimpor dari luar negeri maka dirancang pabrik Penta... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI LEMBAGA ADVOKASI BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMING (STUDI KASUS: PERKUMPULAN DAMAR LAMPUNG)Sinta Dwi Putri / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Kekerasan pada anak dan perempuan sering kali ditemukan beritanya mulai dari media sosial, hingga tetangga sekitar. Pelayanan dibidang advokasi sangat di perlukan seperti adanya platform sebagai informasi dan edukasi masyarakat. Perkumpulan Damar Lampung gerakan sosial yang bersifat independen dan b... |
PENGUKURAN WAKTU BAKU PADA PEKERJA PEMOTONG RUMPUT MENGGUNAKAN METODE STOPWATCH UNTUK MENENTUKAN JUMLAH JUMLAH TENAGA KERJA OPTIMAL (STUDI KASUS : KEBUN RAYA INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA)Jihan Monica / Nur Miswari, M.T. / Teknik Industri, 2025Meningkatkan produktivitas adalah prioritas utama bagi setiap perusahaan maupun organisasi. Salah satu metode yang bisa diterapkan untuk meningkatkan produktivitas adalah dengan mengoptimalkan penggunaan sumber daya manusia (tenaga kerja) yang tersedia secara efektif. Tenaga kerja yang optimal penti... |
Perencanaan Struktur Dermaga Pelabuhan Perikanan di Kuala CangkoiAIDIL PUTRA PRATAMA / Dr. Eng. Mustarakh Gelfi, S.T., M.Sc / Teknik Kelautan, 2025Indonesia sebagai negara kepulauan memiliki potensi sumber daya laut yang melimpah. Namun, pemanfaatan sumber daya ini sampai saat ini masih kurang karena pelabuhan perikanan yang ada di Kabupaten Aceh Utara belum ada yang besar untuk menampung jumlah ikan yang banyak, hal ini menyebabkan pemanfaat... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPING (STUDI KASUS: PROGRAM STUDI GEOLOGI ITERA)Sarlini / Andika Setiawan, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini dilaksanakan di Program Studi Geologi dengan tujuan mengurangi penggunaan kertas yang berlebihan dalam proses pendaftaran Tugas Akhir mahasiswa. Untuk itu, penelitian ini mengembangkan sistem informasi Tugas Akhir berbasis web dengan memanfaatkan metode Prototype, serta menguji sistem... |
Perancangan Dermaga Kapal Nelayan dan Pasar Ikan Modern dengan Pendekatan Arsitektur Kontekstual di Pantai Sukaraja LampungMayeza Eka Putra / Widi Dwi Satria, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2025Pantai Sukaraja di Lampung memiliki potensi besar sebagai pusat aktivitas perikanan, namun infrastruktur yang ada saat ini belum mampu mendukung kebutuhan nelayan secara optimal. Tugas akhir ini bertujuan untuk merancang dermaga kapal nelayan dan pasar ikan modern yang tidak hanya memenuhi fungsi ek... |
IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KP DAN TA PROGRAM STUDI SAINS AKTUARIA BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE AGILE SCRUMJhon Penator Sianturi / Eko Dwi Nugroho, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2025Sistem Informasi Manajemen KP dan TA Sains Aktuaria bertujuan untuk membantu pananggungjawab KP dan TA, mahasiswa, dan dosen dalam mengelola berkas administrasi KP dan TA, pengelolaan jadwal, ruangan, dan penilaian seminar KP dan TA. Pengembangan sistem ini melibatkan tiga aktor dengan peran yang... |
PEMODELAN ELASTIS-PLASTIS 3-POINT BENDING PADA PLAT PVC BERDASARKAN VARIASI JUMLAH LAPISAN DENGAN PEREKAT DAN TANPA PEREKAT MENGGUNAKAN FINITE ELEMENT ANALYSISRizki Yanuar / Eko Pujiyulianto S.T., M.Eng / Teknik Mesin, 2024Permasalahan dalam penelitian ini berfokus pada optimalisasi material PVC sebagai alternatif bantalan rel kereta dengan menyusun plat PVC berlapis menggunakan perekat untuk meningkatkan kekuatan mekanisnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pola deformasi elastis-plastis dan distribusi kon... |
ANALISIS KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL DENGAN METODE PKJI 2023 DAN MIKROSIMULASI LALU LINTAS (Studi Kasus : Simpang Terminal Angkutan Kota Metro)ANGELICA INTAN NURISADEWI / Ir. Muhammad Abi Berkah Nadi, S.T., M.T., IPM. / Teknik Sipil, 2024Simpang tiga tak bersinyal pada Terminal Angkutan Kota Metro mengalami kemacetan akibat adanya pejalan kaki, angkutan umum dan kendaraan berhenti di badan jalan, kendaraan keluar masuk samping jalan, dan pedagang kaki lima yang menggunakan trotoar dan bahu jalan untuk tempat berjualan. Tujuan peneli... |
Perhitungan Imbal Hasil Riil Saham Asuransi Jiwa Sinarmas berdasarkan Prediksi Tingkat Inflasi di Indonesia dengan Metode Regresi Robust Estimasi-SM Rafirma Fouriza / Dila Tirta Julianty, S.Si., M.Si / Aktuaria, 2025Investasi saham menawarkan keuntungan melalui imbal hasil, yang juga dipengaruhi tingkat inflasi suatu negara. Salah satu perusahaan dengan portofolio saham menjanjikan adalah asuransi jiwa Sinarmas, yang beroperasi di sektor keuangan dengan peluang pertumbuhan kompetitif. Namun, analisis inflasi se... |
Pengaruh Molaritas Prekursor Terhadap Struktur dan Performa Superkapasitor Berbasis MnO₂LUTHFI MAHARDHIKA / / Teknik Material, 2025Mangan dioksida (MnO₂) yang disintesis melalui metode hidrotermal telah menjadi perhatian penting dalam aplikasi superkapasitor karena memiliki keunggulan sifat akan elektrokimianya. Penelitian ini secara sistematis menganalisis pengaruh variasi molaritas prekursor dalam proses hidrotermal pa... |
Literature Review: Profil Farmakogenomik Obat Asma Golongan Short Acting Beta Agonist (SABA) Terhadap Efikasi dan ToksisitasFelicia Cristabel Graceita Saragih / Sarmoko, S.Farm., M.Sc., Apt. / Farmasi, 2025Asma merupakan salah satu penyakit pernapasan yang banyak diidap oleh populasi di dunia. Dalam pengobatan gejala asma, golongan terapi yang paling sering diresepkan bagi pengidap asma adalah Short Acting Beta Agonist (SABA). SABA merupakan golongan obat yang paling efektif dalam mengobati gejala asm... |
ANALISIS PERBANDINGAN KUAT LENTUR BETON NORMAL FS’45 MPA DAN FS’45 FAST TRACK 24 JAM MENGGUNAKAN VARIASI NAPTHA E121MUHAMMAD RIVARDO PAPUANDA NAZREL / Dr. Nur Istiqomah Khamidy, S.T., M.Sc. / Teknik Material, 2024Beton adalah campuran semen, air, agregat halus (seperti pasir), dan agregat kasar (seperti batu split). Campuran ini kemudian diaduk hingga merata. Setelah itu, beton dituangkan ke dalam cetakan dan dipadatkan untuk membentuk struktur yang diinginkan. Penggunaan material beton sebagai material kons... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERUSAHAAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT PADA CV.YADIN KARYAAldian Farhan Putra / Mugi Praseptiawan, S.T., M.Kom. / Teknik Informatika, 2025Keuntungan dalam menggunakan website bagi sebuah perusahaan sangat berguna untuk mencari calon pelanggan dan juga sebagai wadah untuk menyampaikan informasi perusahaan secara keseluruhan dengan menggunakan website company profile dan juga melakukan pengelolaan di bidang finansial perusahaan. Namun, ... |
EVALUASI EFEK FOULING PADA KONDENSOR PERALATAN PIROLISIS MENGGUNAKAN METODE NUMERIKRuben Giovani Tambunan / Devia Gahana Cindi Alfian, S.T., M.Sc. / Teknik Mesin, 2025Pirolisis merupakan salah satu metode degradasi limbah secara termal tanpa membutuhkan oksigen. Salah satu bagian yang memiliki peran penting untuk mencapai optimasi kerja yaitu, kondensor. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh variasi temperatur masuk fluida panas, ketebalan fouling, dan... |
Pengaruh Konsentrasi KOH terhadap Kualitas Arang Aktif Bambu Sembilang sebagai Adsorben Limbah AmoniaSilvi Novianti / Dr. Sena Maulana, S.Hut., M.Si. / Rekayasa Kehutanan, 2025Pencemaran lingkungan akibat limbah industri semakin mengkhawatirkan, contohnya pencemaran oleh limbah amonia. Proses adsorpsi menggunakan arang aktif bisa menjadi solusi penanganan masalah limbah dan berpeluang untuk dikembangkan. Pada penelitian ini digunakan arang aktif bambu sembilang sebagai ad... |
PENENTUAN LOKASI POTENSIAL PENGADAAN RTH PUBLIK BERDASARKAN JUMLAH PENDUDUK KECAMATAN SUKARAME KOTA BANDAR LAMPUNGAlvina Qotrun Nada / Dr. Eng. Ir. IB Ilham Malik, ST., MT. / Arsitektur Lanskap, 2025Kecamatan Sukarame merupakan kecamatan yang memiliki fungsi utama sebagai pusat pendidikan yaitu lingkungan yang dibangun secara strategis dengan menyediakan kebutuhan bagi aktivitas pelajar. Kawasan pendidikan memungkinkan kawasan bertindak sebagai daya tarik bagi kota. Hal ini menyebabkan pemusata... |
ANALISIS KINERJA SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA DENGAN PENDEKATAN SYSTEM DYNAMICSBrayen Hebert Agape Siregar / Hersa Dwi Yanuarso, S.T., M.T. / Teknik Industri, 2025Penelitian ini menganalisis kinerja Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) di Institut Teknologi Sumatera (ITERA) menggunakan pendekatan sistem dinamik. Tujuan penelitian adalah untuk mengevaluasi kinerja sistem, mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhinya, dan memberikan rekomendasi stra... |
Analisis Tingkat Bahaya Bencana Tanah Longsor Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera BaratYogi Kurniawan / Agel Vidian Krama, S.Pd., M.Si. / Teknik Geomatika, 2025Kabupaten Agam merupakan salah satu daerah di Provinsi Sumatera Barat yang memiliki tingkat bahaya yang tinggi terhadap bencana tanah longsor. Kondisi topografi berbukit-bukit dan curah hujan yang tinggi menjadi faktor utama yang menyebabkan bencana ini sering terjadi, terutama pada musim hujan. Pen... |
Analisis Tingkat Bahaya Bencana Tanah Longsor Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera BaratYogi Kurniawan / Agel Vidian Krama, S.Pd., M.Si. / Teknik Geomatika, 2025Kabupaten Agam merupakan salah satu daerah di Provinsi Sumatera Barat yang memiliki tingkat bahaya yang tinggi terhadap bencana tanah longsor. Kondisi topografi berbukit-bukit dan curah hujan yang tinggi menjadi faktor utama yang menyebabkan bencana ini sering terjadi, terutama pada musim hujan. Pen... |
Identifikasi Potensi Geotermal Di Wilayah Kota Bandar Lampung Dan Sekitarnya, Provinsi Lampung Dengan Menggunakan Metode Analisis Radon-Thoron Dan Analisis Pengindraan JauhFitra Berlian / Bilal Al Farishi, B.Sc(Hons)., M.Sc / Teknik Geologi, 2025Indonesia memiliki kekayaan sumber daya alam yang melimpah, salah satunya energi geotermal dengan potensi sebesar 28.5 GW. Potensi geotermal dapat diidentifikasi dengan meninjau zona permeabilitas dan menganalisis distribusi panas permukaan. Zona permeabilitas dapat diidentifikasi melalui konsentras... |
PENGARUH PENAMBAHAN MAGNET TERHADAP UJI PERFORMAMOTOR DIESEL SATU SILINDER GENERATOR SET DENGANBAHAN BAKAR MINYAK SAWIT DITAMBAHKAN ADITIF MANGANOKSIDAH. F. KEVIN MANURUNG / Putra Andi Kolala, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2025Bahan bakar fosil merupakan sumber energi utama yang penggunaannya luas, namun ketersediaannya semakin menipis, sehingga pencarian energi alternatif menjadi penting. Salah satu alternatif adalah biodiesel berbasis minyak sawit dengan penambahan aditif, seperti Mangan Oksida (MnO₂), serta perlakuan... |
Integrasi Geologi, Pengindraan Jauh, dan CO2 Flux untuk Mengidentifikasi Potensi Geotermal di Kota Bandar Lampung dan Sekitarnya, Provinsi LampungAlvan Arif Nugraha / Bilal Al Farishi, B.Sc(Hons)., M.Sc / Teknik Geologi, 2025Indonesia merupakan negara yang terletak di pertemuan tiga lempeng tektonik, yaitu Lempeng Indo-Australia, Lempeng Eurasia, dan Lempeng Pasifik. Kerangka tektonik tersebut berkaitan dengan potensi energi panas bumi. Geotermal merupakan energi panas bumi yang berasal dari panas dalam bumi dan menjad... |
PERANCANGAN SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS) OFF-GRID (STUDI KASUS : GEDUNG F INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA)Achmad Yamani Fauzsan / Ir. F.X. Nugroho Soelami, M.BEnv.,Ph.D. / Teknik Sistem Energi, 2025Perencanaan sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Off-Grid pada Gedung F Institut Teknologi Sumatera, Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung merupakan salah satu upaya atau strategi dalam menguragi penggunaan energi listrik konvensional dari pemasok utama yaitu Perusahaan Listrik Negara... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI CAPAIAN KINERJA BERBASIS WEB DENGAN METODE DSDM DI FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERAMuhammad Rozin Asy Syaddad / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalah yang dialami oleh Fakultas Teknologi Industri (FTI) Institut Teknologi Sumatera (ITERA) dalam melakukan rangkaian proses evaluasi capaian kinerja dengan menerapkan metode pengembangan Dynamic System Development Method (DSDM) sehingga dalam ... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMING (STUDI KASUS : SMAN 8 BANDAR LAMPUNG)Najib Wiharjanto / Meida Cahyo Untoro, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Pendidikan adalah pilar utama dalam kemajuan bangsa, dan literasi menjadi elemen penting dalam mendukung proses belajar mengajar. Di era digital, teknologi berbasis website menawarkan solusi modern yang dapat menggantikan proses manual, termasuk dalam pengelolaan perpustakaan. Penelitian ini dila... |
Pengembangan Subsistem Pembayaran pada Sistem Informasi Pemesanan dan Penjualan Produk Dharma Wanita Persatuan (DWP) ITERA Berbasis Website dengan Metode RADChrisnico Alexander Hutapea / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) merupakan sebuah organisasi wanita yang berfokus pada bidang pendidikan, ekonomi, sosial, dan budaya. Pada bidang Ekonomi Dharma Wanita Persatuan (DWP) yang terdapat sebuah usaha yang membantu para anggota untuk menjual produk. Namun dalam berniaga mereka mem... |
Pengembangan Subsistem Pembayaran pada Sistem Informasi Pemesanan dan Penjualan Produk Dharma Wanita Persatuan (DWP) ITERA Berbasis Website dengan Metode RADChrisnico Alexander Hutapea / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) merupakan sebuah organisasi wanita yang berfokus pada bidang pendidikan, ekonomi, sosial, dan budaya. Pada bidang Ekonomi Dharma Wanita Persatuan (DWP) yang terdapat sebuah usaha yang membantu para anggota untuk menjual produk. Namun dalam berniaga mereka mem... |
SUBSISTEM INFORMASI PEMESANAN PADA SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN PENJUALAN PRODUK DHARMA WANITA PERSATUAN (DWP) ITERA BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE RADKRISNA SAPUTRA / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Pada saat ini, sudah banyak pemanfaatan teknologi yang telah dilakukan oleh berbagai pelaku usaha baik mikro ataupun makro, salah satu teknologinya yaitu e-commerce. Organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) ITERA saat ini mengelola pesanan dan penjualan produk menggunakan whatsapp, namun seiring ter... |
SUBSISTEM INFORMASI PEMESANAN PADA SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN PENJUALAN PRODUK DHARMA WANITA PERSATUAN (DWP) ITERA BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE RADKRISNA SAPUTRA / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Pada saat ini, sudah banyak pemanfaatan teknologi yang telah dilakukan oleh berbagai pelaku usaha baik mikro ataupun makro, salah satu teknologinya yaitu e-commerce. Organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) ITERA saat ini mengelola pesanan dan penjualan produk menggunakan whatsapp, namun seiring ter... |
ANALISIS PENGARUH PENGGUNAAN ABU LIMBAH KERTAS HVS SEBAGAI SUBTITUSI SEBAGIAN SEMEN TERHADAP KUAT TEKAN BETONMOHAMMAD FIQRY TEEZAR PRATAMA / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2025Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan Abu kertas HVS (Hout vrij schrijfpapier) sebagai bahan subtitusi semen dalam campuran beton. Kertas HVS merupakan salah satu limbah yang paling banyak digunakan oleh manusia, umumnya digunakan dalam lingkungan instansi pemerintahan, swasta, maup... |
IMPLEMENTASI TEKNIK WEB EXTRACTION DALAM MEMBANGUN SISTEM PENCARIAN PEKERJAAN TERPADU BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE MODIFIED WATERFALLRevansa Helsa Kuswana / Muhammad Habib Algifari, S.Kom., M.T.I. / Teknik Informatika, 2025Perkembangan teknologi informasi yang pesat telah mengubah cara manusia mencari informasi, termasuk informasi lowongan pekerjaan. Beragam platform seperti Glints, JobStreet, dan Kalibrr memberikan kemudahan akses, tetapi informasi yang tersebar di berbagai platform membuat pencari kerja kesulitan un... |
Analisis Perbandingan Parameter Pitch, Formant, dan Spectrogram Antara Suara Asli Dengan yang Dimodifikasi Menggunakan Metode Voice RecognitionELIANTA NIOZYE DAELI / Sefrani I G Siregar, S.T., M.T / Teknik Fisika, 2025Voice recognition merupakan metode yang digunakan untuk mengidentifikasi kepemilikan pada suatu rekaman audio. Dalam mengidentifikasi perlu dilakukan perbandingan audio yang dikenali dengan audio rekaman yang akan diidentifikasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perubahan pitch, for... |
Analisis Persebaran Temperatur dan Kelembapan di Ruang E204 Institut Teknologi SumateraSelfi Saputri / Nike Dwi Grevika Drantantiyas, S.Si., M.T. / Teknik Fisika, 2025Kenyamanan ruangan sangat penting untuk meningkatkan konsentrasi belajar. Di ruang kelas E204 Gedung E Institut Teknologi Sumatera, temperatur di beberapa posisi tempat duduk berbeda beda, memengaruhi kegiatan belajar mengajar. Stack effect merupakan aliran udara akibat perbedaan temperatur. Penelit... |
Konsep Rancangan Livable Commercial Corridor Berdasarkan Persepsi Pengguna di Jalan Raden Intan Kota Bandar LampungDira Okta Erlinda / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kota layak huni merupakan kota yang nyaman dan aman untuk dijadikan tempat tinggal dan tempat melakukan aktivitas baik dari aspek fisik maupun non fisiknya. Dalam konsep Livable City terdapat indikator-indikator yang menjadi penilaian kota layak huni, salah satunya yaitu penataan kota. Didalam... |
Arahan Pengembangan Jalur Ramah Pejalan Kaki Di Kawasan Perdagangan dan Jasa (Studi Kasus : Jalan Pangeran Antasari, Bandar Lampung)ZAKIA AULIANA DAROJAT / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Penyediaan jalur pejalan kaki merupakan salah satu elemen penting dalam mendukung mobilitas perkotaan yang ramah lingkungan dan berkelanjutan. Koridor Jalan Pangeran Antasari, Bandar Lampung, merupakan kawasan perdagangan dan jasa dengan tingkat aktivitas tinggi, tetapi kondisi fasilitas jalur pejal... |
Pra Rancancangan Pabrik Monopropilen Glikol dari Hidrasi Propilen Oksida dengan Katalis Metil Format Kapasitas 30.000 Ton/TahunPopy Adhelia / Desi Riana Saputri, S.Si., M.T / Teknik Kimia, 2025Monopropilen glikol merupakan senyawa organik berbentuk cairan tidak berwarna dan tidak berbau yang banyak digunakan dalam berbagai aplikasi industri diantaranya industri kosmetik, farmasi, makanan, bahan kimia dan produk polimer. Prarancangan pabrik monopropilen glikol bertujuan untuk mengkaji kela... |
Pra Rancancangan Pabrik Monopropilen Glikol Dari Hidrasi Propilen Oksida Dengan Katalis Metil Format Kapasitas 30.000 Ton/TahunSyalsa Fadhila / Desi Riana Saputri, S.Si., M.T / Teknik Kimia, 2025Monopropilen glikol merupakan senyawa organik berbentuk cairan tidak berwarna dan tidak berbau yang banyak digunakan dalam berbagai aplikasi industri diantaranya industri kosmetik, farmasi, makanan, bahan kimia dan produk polimer. Prarancangan pabrik monopropilen glikol bertujuan untuk mengkaji kela... |
Analisis Kualitas Jaringan Internet dengan Metode Quality of Service (QoS) dan Reliability, Maintainability, and Availability (RMA) pada Gedung Kuliah Umum I dan II Institut Teknologi SumateraMEILINTA VINSENSIA BR SITEPU / Sitronella Nurfitriani Hasim, S.T., M.T. / Teknik Telekomunikasi, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem pengadaan internet yang ada di GKU I dan GKU II ITERA, mengetahui penggunaan internet sehari-hari di lingkungan Gedung Kuliah Umum I dan II ITERA, serta untuk mengetahui kualitas internet yang ada di Gedung Kuliah Umum I dan II ITERA. Penelitian ini ... |
GEOLOGI, ALTERASI, DAN MINERALISASI PADA LAPANGAN “FG” DAERAH KEDONDONG DAN SEKITARNYA, KABUPATEN PESAWARAN, PROVINSI LAMPUNGFarras Ghazi Fillah / Happy Christin Natalia, S.T., M.T / Teknik Geologi, 2025Daerah Pesawaran, khususnya Kecamatan Kedondong, merupakan wilayah yang memiliki potensi geologi yang signifikan, terutama terkait dengan alterasi dan mineralisasi berupa emas dan perak. Salah satu formasi geologi yang penting di daerah ini adalah Formasi Hulusimpang. Formasi ini dikenal sebag... |
Audit Teknologi Informasi Menggunakan Framework Cobit 5 Domain Deliver, Service, And Support (Studi Kasus: Tunas Toyota Bandar Jaya)Defangga Aby Vonega / Muhammad Habib Algifari, S.Kom., M.T.I. / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mengaudit kinerja teknologi informasi (TI) di Tunas Toyota Bandar Jaya dengan menggunakan kerangka kerja COBIT 5, khususnya domain Deliver, Service, and Support (DSS). Sebagai cabang dealer resmi Toyota yang berkomitmen memberikan pelayanan terbaik, Tunas Toyota mengha... |
RANCANG BANGUN CONTENT MANAGEMENT SYSTEM PROGRAM STUDI MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS: PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA ITERA)Fitra Ilyasa / Ilham Firman Ashari, S.Kom., M.T / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun Content Management System (CMS) yang dapat memfasilitasi pengelolaan informasi akademik dan administrasi di Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) Institut Teknologi Sumatera (ITERA). Pengembangan sistem dilakukan menggunakan m... |
Perancangan UI/UX Human Resource Information System Berbasis Web pada CV. Root Digital Technology Menggunakan Metode Design ThinkingHENDRY KURNIAWAN / Hafiz Budi Firmansyah, S.Kom., M.Sc. / Teknik Informatika, 2025Perkembangan teknologi yang pesat telah berdampak signifikan pada sektor bisnis, termasuk pengelolaan sumber daya manusia. Root Digital Technology, sebagai perusahaan jasa dan konsultan teknologi informasi, dituntut untuk dapat mengelola data karyawan secara efektif juga efisien. Salah satu solusi y... |
Studi Etnofarmakognosi di Kecamatan Gunung Sugih, Kabupaten Lampung TengahERTIKA AGTHA PRAWICHA / Dr. apt. Syaikhul Aziz, S.Far., M.Si / Farmasi, 2025Etnofarmakognosi merupakan cabang ilmu farmasi yang mempelajari pemanfaatan tumbuhan obat oleh etnis tertentu, sehingga pengetahuan tradisional mengenai pengolahan hingga penggunaannya dapat terdokumentasi dan dilestarikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji jenis, bagian, cara pengolahan, pema... |
GEOLOGI DAN ANALISIS PROVENANCE PADA FORMASI HULUSIMPANG DAERAH TANJUNG REJO DAN SEKITARNYA KABUPATEN PRINGSEWU PROVINSI LAMPUNGSYABRINA CHAYA DILLA / Angga Jati Widiatama, S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji aspek geomorfologi, stratigrafi, struktur geologi, sejarah geologi, serta analisis provenance pada Formasi Hulusimpang di daerah Tanjung Rejo dan sekitarnya, Kabupaten Pringsewu, Provinsi Lampung. Daerah penelitian terletak pada bagian selatan Pulau Sumatera d... |
Estimasi Persebaran Porositas Menggunakan Multiatribut Dan Inversi Seismik Untuk Karakterisasi Reservoir Batupasir Di Lapangan “RPP”, Formasi Talang Akar, Cekungan Sumatera SelatanRunggu Priskila Pardede / Dr. Handoyo, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025Formasi Talang Akar di Cekungan Sumatera Selatan merupakan salah satu target eksplorasi hidrokarbon yang penting, khususnya untuk reservoir batupasir. Porositas merupakan parameter utama dalam menentukan kualitas reservoir karena berperan dalam kapasitas penyimpanan dan kemampuan alir fluida dalam b... |
Analisis Permasalahan Pengelolaan BRT (Bus Rapid Transit) Studi Kasus : Kota Bandar LampungAmmar Hidayatullah / Muhammad Zainal Ibad, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Perkembangan perkotaan memicu berbagai permasalahan, salah satunya ialah masalah transportasi. Kota Bandar Lampung memiliki kepadatan penduduk tinggi dan berbagai kegiatan pemanfaatan ruang. Untuk mengatasi permasalahan transportasi, pemerintah menginisiasi dengan BRT (Bus Rapid Transit). Namun, saa... |
Analisis Lingkungan Pengendapan Untuk Penentuan Zona Prospek Hidrokarbon dan Karakteristik Reservoir di Lapangan "X" Cekungan Sumatra SelatanAIDA RAFIQAH / Angga Jati Widiatama, S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2025Minyak dan gas bumi masih menjadi sumber energi utama di Indonesia. Dari 128 cekungan yang telah teridentifikasi di Indonesia, hanya sekitar 47... |
GEOLOGI WILAYAH RANTAUTIJANG DAN STUDI PROVENAN SERTA PALEOKLIMAT FORMASI GADING DENGAN PENDEKATAN PETROGRAFIPidelia Hartanti Tinambunan / Angga Jati Widiatama, S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2025Pembentukan minyak dan gas bumi membutuhkan waktu yang sangat lama, sehingga pencarian cadangan migas menjadi hal yang penting untuk dilakukan guna menemukan sumber energi. Penelitian ini dilakukan dengan pemetaan geologi dan menganalisis provenan serta paleoklimat Formasi Gading. Pemetaan geologi d... |
Dinamika Transportasi Informal di Perkotaan (Studi Kasus: Ojek Online di Kota Bandar Lampung)SHELLY FELISSA / Muhammad Zainal Ibad, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Salah satu transportasi informal yang berkembang pesat saat ini adalah ojek online. Peran ojek online di Kota Bandar Lampung dalam melayani mobilitas masyarakat menjadi salah satu potensi dalam pemenuhan akan layanan transportasi. Isu permasalahan utama yang muncul adalah tuntutan untuk penyeragaman... |
Identifikasi Manifestasi Panas Bumi dengan Menggunakan Pengindraan Jauh dan Observasi Lapangan Pada Daerah Padang Cermin dan Kalianda, Provinsi LampungCintya Agnessa Sitorus / Rezki Naufan Hendrawan, S.T., M.T / Teknik Geologi, 2025Sebanyak 252 lokasi panas bumi di Indonesia tersebar mengikuti jalur pembentukan gunung api yang membentang dari Sumatra, Jawa, Nusa Tenggara, Sulawesi sampai Maluku. Sumatra menjadi salah satu potensi panas bumi terbesar di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi potensi panas bu... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PANTI ASUHAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS: UPTD PSAA HARAPAN BANGSA)FADILLAH RIZKY JUNGJUNAN / Radhinka Bagaskara, S.Si.Kom., M.Si., M.Sc. / Teknik Informatika, 2025Sistem informasi adalah kumpulan elemen yang saling terintegrasi untuk mengumpulkan, menyimpan, mengelola, dan mendistribusikan informasi yang bertujuan mendukung proses pengambilan keputusan dan operasi organisasi. Lembaga yang memerlukan sistem informasi ialah UPTD PSAA Harapan Bangsa yang masih m... |
IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK BATUPASIR DI BUKIT WATA DAGI, PULAU RAIJUA, NUSA TENGGARA TIMURRivay S. Lumbantobing / Angga Jati Widiatama, S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2025Kebutuhan minyak dan gas bumi di indonesia hingga tahun 2050 masih sangat diperlukan, sehingga eksplorasi menjadi salah satu cara efektif untuk menemukan sumber hidrokarbon baru. Cekungan Sabu merupakan salah satu cekungan depan busur yang berada di kawasan timur Indonesia. Cekungan Sabu memiliki st... |
Pengaruh Variasi Waktu Solvothermal Dalam Fabrikasi BaTiO₃ Terhadap Performa Fotokatalisis Pada Degradasi Limbah Pewarna Metilen BiruSTEVANY ANGELINA TAMBUN / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2025Perkembangan industri tekstil yang semakin meningkat, sejalan dengan dampak pencemaran limbah pewarna metilen biru terhadap lingkungan. Penelitian dilakukan untuk mengevaluasi pengaruh lama waktu proses solvotermal terhadap performa fotokatalisis material BaTiO₃. Barium Titanate (BaTiO₃) memilik... |
Pengaruh Variasi Waktu Solvothermal Dalam Fabrikasi BaTiO₃ Terhadap Performa Fotokatalisis Pada Degradasi Limbah Pewarna Metilen BiruSTEVANY ANGELINA TAMBUN / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2025Perkembangan industri tekstil yang semakin meningkat, sejalan dengan dampak pencemaran limbah pewarna metilen biru terhadap lingkungan. Penelitian dilakukan untuk mengevaluasi pengaruh lama waktu proses solvotermal terhadap performa fotokatalisis material BaTiO₃. Barium Titanate (BaTiO₃) memilik... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMA NEGERI 1 JATI AGUNG BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE DYNAMIC SYSTEMS DEVELOPMENT METHOD (DSDM)MUHAMMAD NUR AZIZ / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) berkembang setiap tahunnya termasuk dalam bidang pendidikan. Kegiatan akademik SMA Negeri 1 Jati Agung masih dilakukan secara konvensional dan manual yang mana proses pendistribusian pengolahan dan pengarsipan data masih secara tertulis. Proses i... |
Pengembangan sistem inventaris laboratorium kesehartan berbasis web menggunakan metode modified waterfall (studi kasus: UPTD Balai Laboratorium Kesehatan)Nestiawan Ferdiyanto / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025UPTD Balai Laboratorium Kesehatan Provinsi Lampung merupakan unit pelaksana teknis yang memberikan layanan analisis laboratorium kesehatan di tingkat daerah dan provinsi. Namun, proses pencatatan dan pengelolaan inventaris laboratorium di UPTD LABKESDA masih dilakukan secara manual menggunakan m... |
Pengembangan Sistem Untuk Monitoring Pelaporan Produksi Berbasis Website Menggunakan Metode Modified Waterfall (Studi Kasus : Department QC PT GGP)FARHAN KURNIAWAN RONI / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Pada perkembangan teknologi, industri makanan dan minuman perlu beradaptasi dengan sistem berbasis digital guna meningkatkan efisiensi operasional. Proses monitoring pelaporan produksi di Department Quality Control PT GGP masih secara konvensional, menggunakan kertas dan Excel. Hal ini berpotensi se... |
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POIN PELANGGARAN SISWA BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE PENGEMBANGAN PROTOTYPING DI SMP NEGERI 24 BANDAR LAMPUNGDINA NINDA SARI / Hersa Dwi Yanuarso, S.T., M.T. / Teknik Industri, 2025ABSTRAK PERANCANGAN SISTEM INFORMASI POIN PELANGGARAN SISWA BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE PENGEMBANGAN PROTOTYPING DI SMP NEGERI 24 BANDAR LAMPUNG Oleh Dina Ninda Sari NIM: 121190035 Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem informasi poin pelanggaran guna meningkatkan efisiensi pe... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN INDEKOS BERBASIS WEB DENGAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMMING (PXP) (STUDI KASUS: INDEKOS IBU LILUK)BAGASYAH KUSETYOUTOMO DHONANUR`HAKIIM / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Indekos Bu Liluk adalah kosan yang memiliki tiga cabang di Bandar Lampung, pada setiap kosan memiliki jumlah kamar yang berbeda yaitu 14 kamar untuk Kost Bu anarista, 7 kamar untuk Pondok Maharani, dan 8 kamar untuk Domasta Kos. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi pengelola... |
TRANSFORMASI TIPOLOGI WILAYAH PERI-URBAN METROPOLITAN CEKUNGAN BANDUNG BERDASARKAN ASPEK FISIK, SOSIAL DAN EKONOMIFANNY BR SIAHAAN / Nela Agustin Kurnianingsih, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Perkembangan pesat Kota Bandung sebagai pusat Metropolitan Cekungan Bandung mendorong terjadinya perubahan besar di wilayah sekitarnya, khususnya wilayah peri-urban. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis transformasi tipologi wilayah peri-urban berdasarkan aspek fisik, sos... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PELAPORAN PORTOFOLIO PERKULIAHAN BAGI TENAGA PENGAJAR ITERA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS: TEKNIK INFORMATIKA ITERA)MUHAMMAD ELANG PERMADANI / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Pembuatan Laporan Portofolio Perkuliahan di Program Studi Teknik Informatika ITERA masih dilakukan secara manual, dan belum memiliki sistem pengarsipan yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengembangan Sistem Informasi Pelaporan Portofolio Perkuliahan berbasis web bagi tenaga pengajar... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI OBJEK WISATA SIPINSUR BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD)GABERIA SINAGA / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Perkembangan teknologi informasi telah mentransformasi pengelolaan dan pemasaran industri pariwisata di Indonesia. Objek Wisata Sipinsur di Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara memiliki potensi besar dengan panorama alam yang memukau, namun menghadapi kendala berupa keterbatasan akses inform... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTARIS SARANA DAN PRASARANA BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE MODIFIED WATERFALL (STUDI KASUS : SMK SWADHIPA 2 NATAR)MARSELLA YESI NATALIA SINAGA / Eko Dwi Nugroho, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2025Perkembangan teknologi yang semakin pesat telah memberikan dampak besar di berbagai sektor, salah satunya pendidikan. SMK Swadhipa 2 Natar saat ini masih menggunakan metode konvensional dalam pengelolaan sarana dan prasarana, khususnya dalam pencatatan inventaris dan proses peminjaman barang, yaitu ... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN TIKET WISATA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE MODIFIED WATERFALL (STUDI KASUS: TEMIANGAN HILL KABUPATEN LAMPUNG BARAT)Indah Mutiara / Muhammad Habib Algifari, S.Kom., M.T.I. / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi pemesanan tiket wisata berbasis web untuk destinasi Temiangan Hill di Kabupaten Lampung Barat dengan menggunakan metode Modified Waterfall. Sistem ini dirancang sebagai solusi atas permasalahan dalam proses pemesanan tiket yang se... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI JASA STUDIO MUSIK DENGAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (STUDI KASUS : STUDIO MUSIK ITERA)Regen Raja Putra Simatupang / Radhinka Bagaskara, S.Si.Kom., M.Si., M.Sc. / Teknik Informatika, 2025Studio musik ITERA merupakan fasilitas bagi civitas akademika untuk berkarya di bidang musik. Namun, sistem peminjaman studio yang masih dilakukan secara manual menyebabkan proses yang kurang efisien, memakan waktu lama, serta berisiko terhadap kehilangan atau ketidakteraturan data. Selain itu, prod... |
Degradasi Limbah Peewarna Methylene Blue Menggunakan Nanokomposit ZnO/CeO2 Melalui Mekanisme FotokatalisisRima Nurfitria / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2025Seng Oksida (ZnO) banyak digunakan sebagai fotokatalis, baik sendiri maupun digabung dengan material lainnya (Nanokomposit) untuk mendegradasi Methylene Blue dari perairan. Cerium Oksida (CeO2) ditambahkan sebagai nanokomposit bertujuan agar dapat meningkatkan efektivitas fotokatalis. Nanokomposit Z... |
Fotodegradasi Limbah Pewarna Methyl Orange Menggunakan Nanokomposit CeO2 /ZnOTIWI ANGGRAINI / Dr. Aditya Rianjanu, S.Si / Teknik Material, 2025Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari efektivitas fotodegradasi limbah pewarna Methyl Orange (MO) menggunakan nanokomposit CeO₂/ZnO yang disintesis melalui metode hidrotermal. Karakterisasi dilakukan menggunakan SEM, EDX, dan XRD untuk mengetahui morfologi, komposisi unsur, dan struktur krist... |
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Inventory Berbasis Web Menggunakan Metode RAD (Study Kasus House Of Orchid)NAUFAL IRVANSYAH / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Toko Anggrek House of Orchid, sebagai salah satu UMKM yang bergerak di bidang penjualan bunga anggrek dan alat berkebun, saat ini masih menggunakan sistem pencatatan manual untuk kegiatan operasional seperti pengecekan stok, transaksi penjualan, dan pencatatan harga modal. Hal ini berisiko menimbulk... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS BERBASIS WEB (STUDI KASUS: LAMPUNG SPORT HEALTH CENTER)Daffa Ali Muhammad / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Perkembangan teknologi informasi yang pesat memberikan dampak signifikan dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk di sektor kesehatan. Salah satu penerapannya adalah sistem informasi rekam medis yang memungkinkan pencatatan dan pengelolaan data pasien secara lebih efisien. Klinik Kedokteran Olahraga... |
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI DESA MENGGUNAKAN METODE PERSONAL EXTREME PROGRAMING (PXP) (Studi Kasus: Desa Pardomuan I Kabupaten Samosir)Hizkia Herbin Jeremia Naibaho / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Desa Pardomuan I yang terletak di Kabupaten Samosir masih menggunakan sistem manual dalam pelayanan administrasi desa, seperti pengajuan surat, pencatatan data penduduk, dan pengarsipan dokumen. Sistem manual ini dinilai kurang efisien dan berisiko menyebabkan kerusakan atau kehilangan data. Untuk m... |
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen SDM Petugas Kebersihan Berbasis Progressive Web App (PWA) Dengan Metode Waterfall (Studi Kasus: Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Humbang Hasundutan)Nelpi sariana Hutasoit / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Sistem manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Humbang Hasundutan masih dilakukan secara manual, seperti presensi melalui grup WhatsApp, pencatatan penggajian berbasis kertas, dan pengajuan izin/cuti secara langsung. Kondisi ini menimbulkan berbagai permasalah... |
Pengembangan Sistem Manajemen Kepegawaian Berbasis Website Dengan Metode Rapid Application Development (Studi Kasus: SMA Gajah Mada)IQBAL ALFARIZI / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Kepegawaian adalah sebuah aktivitas yang dilakukan untuk mengelola fungsi dan status dari pegawai yang ada pada suatu organisasi, badan, ataupun instansi. Dalam melakukan pekerjaan tersebut, lembaga seperti SMA Gajah Mada perlu menggunakan cara yang paling sesuai dan tepat. SMA Gajah Mada merupakan ... |
Identifikasi Formalin Dan Boraks Dalam Cilok Serta Natrium Benzoat Dan Rhodamin B Pada Saus Cabai Dari Jajanan Cilok Di Sekitar ITERADena Antika Putri / Amalia Wahyuningtyas, S.Si., M.Sc / Teknologi Pangan, 2025Cilok berasal dari gabungan kata “aci” dan “dicolok”, yang mengacu pada bahan utama yang digunakan, yaitu tepung tapioka (aci) dan dimakan dengan cara dicolok. Formalin, boraks dan Rhodamin B merupakan salah satu pengawet dan pewarna berbahaya yang dilarang penggunaannya sebagai bahan tambah... |
STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS KAMPUNG KOTA DI KELURAHAN TANJUNG AGUNG RAYA, KECAMATAN KEDAMAIAN, KOTA BANDAR LAMPUNGNerissa Arviana / Lestari P. Winata, S.P.W.K., M.P.W.K. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kampung kota merupakan bentuk permukiman padat yang tumbuh secara spontan di wilayah perkotaan sebagai respon terhadap kebutuhan hunian terjangkau, namun sering kali menghadapi berbagai permasalahan seperti kepadatan tinggi, keterbatasan infrastruktur dasar, serta lingkungan fisik yang tidak memadai... |
Perancangan Arsitektur Enterprise Dengan Menggunakan The Open Group Architecture Framework Architecture Development Method (TOGAF ADM) Di SDN 4 NatarLaila Anggraini / Hersa Dwi Yanuarso, S.T., M.T. / Teknik Industri, 2025SDN 4 Natar terletak di Kecamatan Natar, Kabupaten Lampung Selatan yang telah berdiri sejak tahun 1986. Kondisi sistem saat ini di SDN 4 Natar belum menerapkan teknologi digital dalam proses administrasinya di setiap bidang seperti penerimaan siswa, akademik, dan pelepasan siswa. Aktivitas administr... |
IMPLEMENTASI METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT PADA SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN (STUDI KASUS: GALERI MAURA)Oktaviana Rinda Sari / Andre Febrianto, S.Kom., M.Eng / Teknik Informatika, 2025Galeri Maura merupakan tempat sewa pakaian adat di Bandar Lampung, sudah berdiri sejak tahun 2016. Galeri Maura kesulitan dalam mengelola data peminjaman barang. Pada bagian inventaris, manajemen masih dilakukan secara manual, mengandalkan rak yang diberi label dengan nama-nama barang, tetapi ju... |
Arahan Penataan Kawasan Perdagangan/Jasa Berdasarkan Konsep Climate Sensitive Urban Design (Studi Kasus: Kawasan Ruko Tambun City)Bunga Rossi Juliandini / Muh. Abdi Danurja Rahman Aziz, S.T., M.R.K. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Komplek perdagangan dan jasa Ruko Tambun City merupakan salah satu pusat bisnis strategis di Kabupaten Bekasi. Tutupan lahan pada kawasan turut didominasi oleh material aspal, paving block, dan beton. Meski demikian, perkerasan yang terjadi tidak didukung dengan pengadaan elemen vegetasi yang optima... |
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN MURID BIMBINGAN BELAJAR BERBASIS WEB DENGAN METODE RAD (STUDI KASUS SMART BEE BERJAYA)Sony Raihan Putra Butar butar / Andika Setiawan, S.Kom., M.Cs. / Teknik Informatika, 2025Bimbingan belajar Smart Bee Berjaya menghadapi kendala efisiensi akibat pengelolaan administrasi, pendaftaran, penjadwalan, dan presensi yang manual. Penelitian ini bertujuan merancang dan mengimplementasikan sistem informasi manajemen murid berbasis web menggunakan metode Rapid Application Developm... |
Analisis Pengaruh Temperatur Air Pendingin terhadap Performa Kondensor dan Turbin Pada Unit 1 dan 2 PLTP Gunung SalakMOCHAMMAD JANUAR HAFIDZ / Rihardian Maulana Wicaksono, S.T., M.Sc / Teknik Sistem Energi, 2025Tekanan kondensor pada sebuah pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) berada dibawah tekanan atmosfer, yaitu 0,15 bar – 0,10 bar. Tekanan kondensor ini dipengaruhi oleh temperatur air pendingin, semakin rendah temperatur air pendingin maka akan semakin rendah tekanan kondensornya. Tekanan yang... |
Pembuatan dan Pengujian Generator Tipe Magnet Permanen Fluks Aksial Satu Fasa Dengan Stator Kawat Tembaga Berdiameter 0,80 mm Dan Berjumlah 110 LilitanRIVAN SETYADI / Muhammad Syaukani, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2025Kebutuhan akan energi listrik semakin meningkat, khususnya dalam bidang teknologi dan elektronika. Di tengah krisis energi yang terjadi, pemanfaatan energi terbarukan menjadi salah satu solusi yang penting. Salah satu metode pemanfaatan energi terbarukan adalah dengan mengonversikan energi mekanik m... |
Analisis Stabilitas Secant Pile dengan Metode Elemen Hingga (Studi Kasus: Underpass HM Yamin Medan)CRISTINE ECLESIA SIGALINGGING / Syahidus Syuhada, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2025Konstruksi galian dalam dapat mengakibatkan stabilitas tanah di sekitar area galian menjadi terganggu. Hal ini tentu saja beresiko untuk keamanan dan keselamatan konstruksi. oleh karena itu dibutuhkan dinding penahan tanah sebagai perkuatan pada galian dalam. Tugas akhir ini dilakukan untuk meneliti... |
Rancang Bangun Sistem Informasi Penyewaan Alat Outdoor Berbasis Website Menggunakan Metode Modified Waterfall (Studi Kasus Jelajah Outdoor)ERDY FITRIANSYAH / Aidil Afriansyah, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem informasi penyewaan alat outdoor berbasis website guna menggantikan sistem manual yang masih digunakan oleh Jelajah Outdoor, sebuah UMKM yang bergerak di bidang penyewaan perlengkapan kegiatan alam terbuka di Bandar Lampung. Sis... |
Analisis Pemisahan Litologi Batupasir Menggunakan Metode Seismik Inversi Model Based Pada Lapangan Teapot Dome, WyomingRIRIN MEIGA WULAN NDARI / Dr. Handoyo, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025Eksplorasi hidrokarbon di era transisi energi tetap menjadi kebutuhan penting untuk menjamin pasokan energi. Salah satu tantangan utamanya adalah pemisahan litologi reservoir, terutama batupasir, dari litologi sekitarnya yang kompleks. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemisahan li... |
Strategi Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Dengan Konsep Livable Settlement di Kawasan Kurau Kabupaten Bangka TengahCINDY APRIYANTI / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kota layak huni merupakan perpaduan antara lingkungan perkotaan yang nyaman dan berkelanjutan berdasarkan aspek fisik dan non-fisik. Permukiman layak huni menjadi salah satu faktor penting dalam mewujudkan kotak layak huni yang dapat menjadi solusi dari dampak urbanisasi dan pertumbuhan penduduk yan... |
Strategi Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Dengan Konsep Livable Settlement di Kawasan Kurau Kabupaten Bangka TengahCINDY APRIYANTI / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kota layak huni merupakan perpaduan antara lingkungan perkotaan yang nyaman dan berkelanjutan berdasarkan aspek fisik dan non-fisik. Permukiman layak huni menjadi salah satu faktor penting dalam mewujudkan kotak layak huni yang dapat menjadi solusi dari dampak urbanisasi dan pertumbuhan penduduk yan... |
PENERAPAN SOLUSI PERSAMAAN DIFERENSIAL PARSIAL BLACK SCHOLES UNTUK MENGHITUNG HARGA PREMI ASURANSI PERTANIAN BERDASARKAN INDEKS CURAH HUJAN DI KABUPATEN LAMPUNG SELATANAHMAD FAUZI / Dr. Werry Febrianti, S.Pd., M.Si. / Matematika, 2025Asuransi pertanian indeks curah hujan menjadi solusi alternatif dalam rangka perlindungan terhadap sektor pertanian dari risiko gagal panen akibat kondisi cuaca buruk. Penelitian ini bertujuan untuk menghitung dan menganalisis besarnya premi asuransi pertanian berbasis indeks curah hujan dengan meng... |
Transformasi Tipologi Wilayah Peri-Urban Metropolitan Mebidangro Pada Aspek Fisik, Sosial, dan Ekonomi (Studi Kasus: Kabupaten Deli Serdang)Sardo Tinambunan / Nela Agustin Kurnianingsih, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kabupaten Deli Serdang merupakan salah satu kabupaten yang termasuk ke dalam wilayah perkotaan Metropolitan Mebidangro dan berperan sebagai wilayah penyangga atau pendukung perkotaan inti. Pertumbuhan pesat Kota Medan sebagai pusat Metropolitan Mebidangro telah memicu ekspansi wilayah ke arah Kabupa... |
Desain Ulang Struktur Dermaga Pelabuhan Laut Sebalang di Lampung Selatan Menggunakan Metode Respon Spektrum danTime History GempaRidho Fadhila / Muhammad Fatkhurrozi, S.T., M.T. / Teknik Kelautan, 2025Pelabuhan Sebalang di Lampung Selatan berada di zona seismik tinggi, sehingga struktur dermaga perlu didesain ulang agar tahan gempa. Penelitian ini mengacu pada SNI 1726:2019 dan menganalisis respons seismik menggunakan metode response spectrum dan time history melalui perangkat lunak SAP2000. Anal... |
Perancangan Identitas Visual dan Sign System sebagai Solusi Permasalahan Informasi Visual di Taman Kupu-Kupu Gita PersadaNayla Putri Anindita / Jejen Jaelani, S.S., M.Hum. / Desain Komunikasi Visual, 2025Taman Kupu-Kupu Gita Persada merupakan kawasan konservasi yang memiliki kaya akan keanekaragaman kupu-kupu khas Sumatera. Namun, informasi visual di taman ini kurang memadai, seperti papan informasi yang pudar, kurangnya tanda navigasi, dan logo yang terlalu kompleks. Hal ini memengaruhi persepsi... |
MERANCANG STRATEGI BERDASARKAN INDIKATOR KUALITAS PELAYANAN DENGAN METODE IMPORTANCE-PERFORMANCE ANALYSIS (IPA) (Studi Kasus PT. Puspa Jaya Transport)GEDE TANGKAS / Muhammad Iqbal, S.T., MM. / Teknik Industri, 2025Pelayanan yang baik menjadi aspek penting dalam industri transportasi, khususnya pada layanan yang disediakan oleh PT. Puspa Jaya Transport. Berdasarkan ulasan dari platform digital, ditemukan sejumlah keluhan pelanggan terkait ketidaksesuaian antara harapan dan kenyataan, seperti keterlambatan kebe... |
PERBANDINGAN DATA NORMALISASI MINMAX, ZSCORE, DECIMAL SCALING, DAN TANPA NORMALISASI PADA AVERAGE LINKAGE CLUSTERINGSTEVEN ELKAN HUTAURUK / Meida Cahyo Untoro, S.Kom., M.Kom / Teknik Informatika, 2025Clustering adalah teknik pengelompokan data tanpa label berdasarkan kemiripan antar data. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh empat metode normalisasi (tanpa normalisasi, Minmax, Zscore, dan Decimal Scaling) terhadap hasil clustering menggunakan algoritma Average Linkage. Evaluasi h... |
Kajian Transformasi Desa-Kota Pada Aspek Fisik dan Sosial Kependudukan di Wilayah Peri-Urban Kota Bandar Lampung (Studi Kasus : Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan)Muhammad Rafif Moniaga / Ryansyah Izhar, S.T., M.P.W.K / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kecamatan Jati Agung merupakan salah satu wilayah peri-urban dari Kota Bandar Lampung yang berpotensi mengalami transformasi dari sifat kedesaan menuju ke arah sifat kekotaan, baik dari aspek fisik maupun sosial kependudukan. Untuk mengetahui perubahan yang terjadi secara lebih mendalam, maka diperl... |
Kajian Transformasi Desa-Kota Pada Aspek Fisik dan Sosial Kependudukan di Wilayah Peri-Urban Kota Bandar Lampung (Studi Kasus : Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan)Muhammad Rafif Moniaga / Ryansyah Izhar, S.T., M.P.W.K / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kecamatan Jati Agung merupakan salah satu wilayah peri-urban dari Kota Bandar Lampung yang berpotensi mengalami transformasi dari sifat kedesaan menuju ke arah sifat kekotaan, baik dari aspek fisik maupun sosial kependudukan. Untuk mengetahui perubahan yang terjadi secara lebih mendalam, maka diperl... |
Strategi Peningkatan Kualitas Kampung Kota di kelurahan PesawahanRenol Tampubolon / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kelurahan Pesawahan di Kota Bandar Lampung ditetapkan sebagai kawasan permukiman kumuh melalui SK Wali Kota Bandar Lampung Nomor 165/IV.01/HK/2021. Secara fisik, wilayah ini memiliki kepadatan bangunan tinggi karena rumah-rumah saling berhimpitan. Meski demikian, Kelurahan Pesawahan memiliki ikatan ... |
Strategi Peningkatan Kualitas Kampung Kota di kelurahan PesawahanRenol Tampubolon / Fran Sinatra, S.P., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kelurahan Pesawahan di Kota Bandar Lampung ditetapkan sebagai kawasan permukiman kumuh melalui SK Wali Kota Bandar Lampung Nomor 165/IV.01/HK/2021. Secara fisik, wilayah ini memiliki kepadatan bangunan tinggi karena rumah-rumah saling berhimpitan. Meski demikian, Kelurahan Pesawahan memiliki ikatan ... |
Identifikasi Tipologi Kawasan Perumahan dan Permasalahannya di Kota Bandar LampungKhoirunnisa Al Hannyah / Asirin, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kota Bandar Lampung mengalami perkembangan pesat dalam sektor perumahan yang ditandai dengan pertumbuhan berbagai tipologi kawasan perumahan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi tipologi kawasan perumahan dan permasalahannya di Kota Bandar Lampung, khususnya terkait dengan kesenjangan ak... |
Identifikasi Tipologi Kawasan Perumahan dan Permasalahannya di Kota Bandar LampungKhoirunnisa Al Hannyah / Asirin, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kota Bandar Lampung mengalami perkembangan pesat dalam sektor perumahan yang ditandai dengan pertumbuhan berbagai tipologi kawasan perumahan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi tipologi kawasan perumahan dan permasalahannya di Kota Bandar Lampung, khususnya terkait dengan kesenjangan ak... |
Perancangan Sistem Manajemen Karyawan Berbasis Web Menggunakan Metode Personal Extreme Programming (PXP) (Studi Kasus: PT. Rocker Technology Innovation)VINCENTIUS YUDHA RYFANDI / Ilham Firman Ashari, S.Kom., M.T / Teknik Informatika, 2025Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan elemen krusial yang mendukung pencapaian tujuan organisasi. Pengelolaan SDM, termasuk presensi dan evaluasi kinerja, memerlukan sistem yang efisien untuk menghindari kesalahan dan ketidakefisienan. PT. Rocker Technology Innovation, yang bergerak di bidang manajeme... |
Persepsi Pengunjung Terhadap Pelayanan Pariwisata Bendungan Gintung, Kelurahan Cirendeu, Kota Tangerang SelatanTAZKIA ELEVENA ADSA / Dian Prasetyaning Sukmawati, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Bendungan Gintung dibangun pada tahun 1932-1933 seluas 31 Ha untuk menampung air hujan untuk irigasi dan pariwisata, berkapasitas ±500.000 m³. Pada 27 Maret 2009, tanggul bendungan mengalami keruntuhan, menimbulkan korban jiwa dan kerusakan. Pascainsiden, terdapat pemasaran wisata yang difokuskan ... |
Peran Kualitas Kepemimpinan Dan Tuntutan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Konflik Pekerjaan Dan Keluarga Sebagai Variabel MediasiNOPA RAHMADAYANTI SIREGAR / Andhyka Tyaz Nugraha, S.P., M.Si., Ph.D. / Teknik Industri, 2025Setiap perusahaan berusaha mengoptimalkan sumber daya untuk memperoleh keunggulan kompetitif. Salah satu elemen kunci tercapainya tujuan perusahaan adalah kinerja karyawan. PT JKL mengalami penurunan jumlah karyawan dalam lima tahun terakhir, yang diduga akibat tingginya beban kerja. Oleh karena itu... |
Studi Profil Farmakokinetika Tablet Isoniazid Terhadap Pemberian Tablet Ekstrak Rimpang Temulawak (Curcuma xanthorrhiza Roxb) Pada Tikus Wistar (Rattus norvegicus) JantanAkmal Hammami / apt. Gayatri Simanullang, S.Farm., M.Si. / Farmasi, 2025Tuberkulosis merupakan penyakit disebabkan oleh bakteri M. tuberculosis. Isoniazid termasuk OAT lini pertama yang sering diberikan adjuvan kurkumin untuk meminimalisir efek samping hepatotoksisitas. Adanya interaksi dua obat atau lebih dapat menghasilkan perubahan profil farmakokinetika. Penelitian ... |
PEMETAAN SEBARAN JARINGAN TRANSMISI DAN DISTRIBUSI GAS BUMI MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KOTA DUMAIAris Akhmadi / Nurul Qamilah, S.Pd., M.Si. / Teknik Geomatika, 2025Gas bumi merupakan salah satu sumber energi yang bersih dan efisien yang memiliki peran penting dalam mendukung ketahanan energi nasional. Kota Dumai sebagai kota industri yang strategis membutuhkan sistem distribusi gas bumi yang andal untuk mendukung kebutuhan rumah tangga dan sektor industri. Pen... |
PENAMBATAN MOLEKUL, PREDIKSI PROFIL FARMAKOKINETIK DAN PREDIKSI TOKSISITAS BEBERAPA SENYAWA PADA TANAMAN BIT MERAH (Beta vulgaris L.) PADA PROTEIN ACERINNI PUTRIANI / apt. Anjar Hermadi Saputro, S.Farm., M.Pharm.Sci. / Farmasi, 2025Hipertensi merupakan penyakit kardiovaskular kronis yang sering disebut sebagai "Silent Killer". ACE inhibitor adalah terapi lini pertama yang umum digunakan, namun memiliki sejumlah efek samping. Bahan alam dapat menjadi alternatif terapi dengan efek samping yang lebih rendah, salah satunya adal... |
Evaluasi Pelayanan Informasi Unit Humas ITERA pada Media Instagram Menggunakan Importance-Performance MatrixNajwa Muthmainnah / Andhyka Tyaz Nugraha, S.P., M.Si., Ph.D. / Teknik Industri, 2025Reputasi dalam dunia bisnis modern menjadi hal yang harus terukur agar menciptakan nilai dan keyakinan masyarakat terhadap perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelayanan unit Humas ITERA pada media Instagram menggunakan Importance-Performance Matrix (IPM). Metode yang digunakan ad... |
Evaluasi Pelayanan Informasi Unit Humas ITERA pada Media Instagram Menggunakan Importance-Performance MatrixNajwa Muthmainnah / Andhyka Tyaz Nugraha, S.P., M.Si., Ph.D. / Teknik Industri, 2025Reputasi dalam dunia bisnis modern menjadi hal yang harus terukur agar menciptakan nilai dan keyakinan masyarakat terhadap perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelayanan unit Humas ITERA pada media Instagram menggunakan Importance-Performance Matrix (IPM). Metode yang digunakan ad... |
Evaluasi Pelayanan Informasi Unit Humas ITERA pada Media Instagram Menggunakan Importance-Performance MatrixNajwa Muthmainnah / Andhyka Tyaz Nugraha, S.P., M.Si., Ph.D. / Teknik Industri, 2025Reputasi dalam dunia bisnis modern menjadi hal yang harus terukur agar menciptakan nilai dan keyakinan masyarakat terhadap perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelayanan unit Humas ITERA pada media Instagram menggunakan Importance-Performance Matrix (IPM). Metode yang digunakan ad... |
MITIGASI CENTER (KEPEKAAN INDRA MANUSIA DALAM ARSITEKTUR)Itna Fauziah Andini / Galuh Fajarwati, S.T.,M.Ars / Teknik Arsitektur, 2025Mitigasi merupakan sebuah Upaya yang dilakukan dengan tujuan untuk meminimalisir terjadinya dampak pada bencana dengan penanganan yang tepat. Informasi terkait kerap kita dapatkan melalui berita, sosial media, maupun pelajaran yang ada di setiap sekolah. Namun masih banyak yang kurang tertarik un... |
Optimasi Performa Pembangkit Tenaga Berbasis Organic Rankine Cycle (ORC) Dari Pemanfaatan Panas Buang Brine Berdasarkan Konfigurasi dan Fluida KerjaAMELYA VEGA / Ir. Muhammad Syaukani, S.T., M.T. / Teknik Mesin, 2025Penelitian ini berfokus pada optimasi performa sistem pembangkit listrik berbasis Organic Rankine Cycle (ORC) yang memanfaatkan panas buang dari brine geotermal. Penelitian ini mengevaluasi berbagai konfigurasi sistem dan jenis fluida kerja untuk meningkatkan efisiensi termal ORC. Fluida kerja yang ... |
Perencanaan Struktur Dermaga Pelabuhan Peti Kemas di Teluk Amurang, Sulawesi UtaraEGA DINDA RAJAGUKGUK / Dr. Eng. Mustarakh Gelfi, S.T., M.Sc / Teknik Kelautan, 2025Perkembangan kawasan industri di sulawesi semakin meningkat, perpindahan arus barang dari pelabuhan peti kemas bitung yang dinilai sering mengalami kongesti menyebabkan turunnya kinerja arus barang impor dan ekspor ke pelabuhan Pontianak. Keadaan ini menimbulkan kebutuhan untuk mengembangkan der... |
PERUMUSAN ARAHAN PENGEMBANGAN KOTA BOGOR SEBAGAI SMART DESTINATION TOURISM BERDASARKAN PERSEPSI WISATAWANNADIYAH HASNAH / Lestari P. Winata, S.P.W.K., M.P.W.K. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Kemajuan teknologi digital mendorong penerapan konsep smart destination tourism dalam industri pariwisata untuk meningkatkan daya saing dan efisiensi pengelolaan destinasi. Kota Bogor, sebagai salah satu destinasi wisata unggulan di Indonesia, memiliki potensi besar untuk dikembangkan menjadi smart ... |
PEMETAAN SEBARAN JARINGAN TRANSMISI DAN DISTRIBUSI GAS BUMI MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KOTA DUMAIAris Akhmadi / Nurul Qamilah, S.Pd., M.Si. / Teknik Geomatika, 2025Gas bumi merupakan salah satu sumber energi yang bersih dan efisien yang memiliki peran penting dalam mendukung ketahanan energi nasional. Kota Dumai sebagai kota industri yang strategis membutuhkan sistem distribusi gas bumi yang andal untuk mendukung kebutuhan rumah tangga dan sektor industri. Pen... |