Kapasitas Sumber Daya Manusia dalam Mendukung Pengembangan Ekonomi Lokal Berbasis Pariwisata (Studi Kasus: Desa Pulau Pahawang)Nanda Effrinatasya Sandria [22114001] / Dr. Ir. Dewi Sawitri Tjokropandojo, M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2018Pengembangan ekonomi lokal berbasis pariwisata perlu didukung oleh tenaga kerja lokal yang berkualitas agar mampu menjadikan pelayanan jasa maupun usaha pariwisata berjalan dengan baik serta meningkatkan perekonomian masyarakat lokal di sekitarnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kap... |
Kapasitas Sumber Daya Manusia dalam Mendukung Pengembangan Ekonomi Lokal Berbasis Pariwisata (Studi Kasus: Desa Pulau Pahawang)Nanda Effrinatasya Sandria [22114001] / Dr. Ir. Dewi Sawitri Tjokropandojo, M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2018Pengembangan ekonomi lokal berbasis pariwisata perlu didukung oleh tenaga kerja lokal yang berkualitas agar mampu menjadikan pelayanan jasa maupun usaha pariwisata berjalan dengan baik serta meningkatkan perekonomian masyarakat lokal di sekitarnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kap... |
KAJIAN PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL BERBASIS PRODUKSI KOPI SOLOK RADJO (STUDI KASUS: NAGARI AIE DINGIN, KABUPATEN SOLOK)Rivaldo Valentino / Yudha Rahman, S.T., M.T. / Books, 2023Pemanfaatan sumber daya lokal menurut Teori Pengembangan Wilayah dengan Pendekatan Pengembangan dari Tengah salah satunya dapat dikembangkan dengan konsep Pengembangan Ekonomi Lokal. Pengembangan ekonomi lokal adalah proses dimana pemerintah daerah dan organisasi masyarakat terlibat dalam mendorong,... |
Efektivitas Mikroorganisme Lokal (MOL) terhadap Pertumbuhan Bibit Gaharu (Aquilaria malaccensis)Ridwan Ferdiyansyah / Rio Ardiansyah Murda, S.Hut., M.Si / Undergraduate Thesis, 2024Salah satu hasil hutan bukan kayu yang potensial adalah gaharu. Aquilaria malaccensis (tanaman gaharu) merupakan pohon penghasil gaharu. Budidaya tanaman gaharu diperlukan penerapan pupuk, melalui produksi MOL sebagai alternatif penggunaan pupuk kimia. Produksi MOL dapat mengurangi dampak kekurangan... |
Strategi Pengembangan Ekonomi Lokal Produk Tapis Lampung Berbasis Model Bisnis Kanvas di Desa Lugusari, Kabupaten PringsewuIsmatul Laila / Surya Tri Esthi Wira Hutama S.T., M.PWK / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2024Local economic development is an important aspect of supporting regional development. Lugusari Village has potential in the development of the local economy of Tapis products. Tapis is a local industrial product that seen as having great potential to be developed further until it’s able to drive r... |
Perancangan Oceanarium di Kota Bandar Lampung dalam Peningkatan Ekonomi LokalRetha Priska Divanza / Yurim Hatamaiya Setyorini, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2024Proyek perancangan oceanarium yang dilakukan di Kecamatan Bumi Waras, Kota Bandar Lampung dengan lokasi lahan yang berbatasan langsung dengan perairan laut berupa Teluk Lampung ini mengambil konsep “Connecting Local Economies with Marine Biota Ecosystems” yang menitikberatkan kepada pengem... |
Perencanaan Lanskap Desa Tradisional Wana sebagai Desa Wisata Budaya MelintingNova Puspa Dewi / Ina Winiastuti Hutriani, S.P., M.Ars.L / Undergraduate Thesis, 2024Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Lampung Timur Tahun 2011-2031, Desa Tradisional Wana terletak di Kecamatan Melinting dengan luas 38,97 hektare yang diperuntukan sebagai desa wisata budaya. Desa Tradisional Wana memiliki daya tarik berupa tatanan bangunan tipologi vernakular d... |
Analisis Perlindungan Abutmen Jembatan Way Billu Lampung Tengah Akibat Gerusan Lokal dengan GroundsillAnggi Prayoga / M.Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Jembatan Way Billu, yang terletak di atas sungai Way Billu merupakan akses penghubung dua kecamatan, yaitu Kecamatan Gunung Sugih dan Kecamatan Kota Gajah di Kabupaten Lampung Tengah. Pada tahun 2021 lalu jembatan ini mengalami keruntuhan yang disebabkan oleh banjir saat hujan deras. Runtuhnya suatu... |
Analisis Gerusan Lokal Pada Abutmen Jembatan Akibat Kejadian Banjir (Studi Kasus : Jembatan Way Komering Gunung Sugih, Kabupaten Lampung Tengah) Dengan Debit Banjir Berbasis Hidrograf Satuan Sintetik NakayasuVriska Amelia Mega Jaya / M.Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Salah satu faktor penyebab kegagalan struktur jembatan adalah gerusan lokal. Gerusan lokal disebabkan karena adanya perubahan pola arah aliran sungai sehingga terjadi penurunan elevasi dasar di sekitar abutmen yang mengakibatkan terjadinya degradasi dasar sungai. Penelitian ini bertujuan untuk menge... |
Perancangan Lanskap Jalan Way Lubuk Pahoman Berbasis Motif Budaya Lampung Suku SaibatinNoviandes Dinasti Priantara / Ir.Eduwin Eko Franjaya S.P., M.Si., IPP / Undergraduate Thesis, 2024Sejak zaman kolonial Hindia Belanda, Kecamatan Teluk Betung telah memiliki peran penting sebagai pusat perekonomian dan dianggap sebagai kota tua bersejarah di Lampung. Sejalan dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDG’s) 11 poin 4, serta Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 2 Tahun... |
Analisis Kedalaman Gerusan Lokal Berdasarkan Debit Terukur (Studi Kasus: Jembatan Way Billu)Afriyanti Indi Mustari / M Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Ancaman terhadap keberlanjutan jembatan adalah banjir, yang dapat menimbulkan kerusakan, terutama dalam bentuk gerusan lokal pada abutmen. Gerusan yang terjadi karena adanya struktur atau bangunan di dalam sungai dikenal sebagai gerusan lokal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kedalaman maks... |
Perancangan Taman Kuliner Sumatera untuk Mendukung UMKM di Jalan Terusan Ryacudu, Lampung SelatanDEA MONICA / Ir. Eduwin Eko Franjaya, S.P., M.Si., IPP., / Student Dissertations and Theses, 2024Kuliner memiliki potensi yang cukup besar dalam peningkatan pertumbuhan ekonomi, Oleh karena itu, pengembangan taman kuliner dapat memenuhi fungsi dalam aspek sosial budaya, salah satunya adalah fungsi komersial yang dapat mengakomodasi dalam bidang Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Hal ini se... |
Perancangan Kantor Bupati Kabupaten Lampung Utara Dengan Pendekatan AdaptifKADEK ARYA PRASETYA / Roy Candra P Sigalingging, M.Sc., Ph.D. / Teknik Arsitektur, 2024Dalam perancangan Kantor Bupati Lampung Utara dengan pendekatan Arsitektur Adaptif, isu identitas lokal dan kebutuhan pengguna menjadi fokus utama. Melalui integrasi konsep adaptif, bangunan ini tidak hanya mengadopsi fitur arsitektur tradisional Lampung, tetapi juga memperkuat identitas budaya lok... |
Perancangan Lanskap Situ Jatijajar Kota Depok Sebagai Kawasan Wisata Berbasis MasyarakatRamos Aleksander / Muhammad Saddam Ali, S.P., M.Si. / Arsitektur Lanskap, 2025Situ Jatijajar terletak di Kelurahan Jatijajar, Kecamatan Tapos Kota Depok memiliki potensi yang dapat dikembangkan lebih lanjut karena daya tarik wisatanya. Dalam pengelolaan serta pengembangan Situ Jatijajar melibatkan komunitas lokal yang turut berpartisipasi seperti kelompok sadar wisata (POKDAR... |
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI PROPERTI BERDASARKAN PERSEPSI MASYARAKAT TERKAIT KEARIFAN LOKAL (STUDI KASUS: KOTA BANDAR LAMPUNG)Anggun Faradila Ramadhani Putri / Rizky Ahmad Yudanegara, S.T., M.T. / Teknik Geomatika, 2025Nilai properti dipengaruhi oleh faktor terukur berupa bentuk fisik suatu lahan terbangun dan tidak terukur berupa adat istiadat. Pada umumnya, dalam menilai suatu tanah hanya terpaku pada faktor umum saja, seperti faktor fisik bangunannya, lingkungan, jarak, ekonomi, dan lain sebagainya. Namun, Indo... |
Perancangan Strategi Branding Gitar Gambus Lampung Barat Sebagai Upaya Memperkenalkan Alat Musik Tradisional LampungREKI PATRIA YUDA / Arif Budiman, S.Sn., M.Sn. / Desain Komunikasi Visual, 2025Perancangan ini bertujuan untuk merumuskan strategi branding guna memperkenalkan gitar gambus Lampung Barat sebagai alat musik tradisional khas kepada generasi muda. Kurangnya pengetahuan dari kalangan muda menyebabkan eksistensi gitar gambus semakin terancam. Oleh sebab itu, dibutuhkan media yang e... |
Strategi Penerapan Difusi Inovasi Pengolahan Hasil Laut Dalam Meningkatkan Ekonomi Lokal Kelurahan Pasar Madang, Kecamatan Kota AgungAliva Shafira / Baiq Rindang Aprildahani, S.T., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Pengembangan ekonomi lokal merupakan salah satu strategi yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan memanfaatkan potensi sumber daya daerah. Salah satu pendekatan yang dapat diterapkan dalam pengembangan ekonomi lokal adalah difusi inovasi, yaitu penyebaran ide atau teknologi ... |
Perancangan Kantor Pusat Pelayanan Publik di Kabupaten Lampung Tengah dengan Pendekatan PlacemakingAmirul Ikhsan / Roy Candra P Sigalingging, M.Sc., Ph.D. / Teknik Arsitektur, 2025ABSTRAK Perancangan Kantor Pusat Pelayanan Publik di Kabupaten Lampung Tengah ini bertujuan untuk menciptakan ruang pelayanan yang terpadu, nyaman, dan merepresentasikan identitas budaya lokal. Mengusung konsep “Comfort Place” dengan pendekatan placemaking, proyek ini menekankan pada pencipta... |
Perancangan Ulang Ruang Terbuka Publik Pada Kawasan Tugu Pengantin Adat Pepadun Kota Bandar Lampung Dengan Pendekatan Creative PlacemakingIrma Putri Widuri / Dr. Rein Susinda Hesty, S.Sos., M.Si. / Arsitektur Lanskap, 2025Perancangan Ulang Ruang Terbuka Publik Pada Kawasan Tugu Pengantin Adat Pepadun Kota Bandar Lampung Dengan Pendekatan Creative Placemaking... |
CENTER OF CRAFT INDUSTRY RATTAN ACTIVITY BUMI MINANGKABAU (PUSAT AKTIFITAS INDUSTRI KERAJINAN ROTAN BUMI MINANGKABAU)Hanalatifah Marsa / Guruh Kristiadi Kurniawan, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2025Indonesia merupakan negara yang kaya akan warisan budaya, salah satunya seni kerajinan tradisional yang masih terus berkembang hingga saat ini. Sumatera Barat menjadi salah satu daerah yang memiliki potensi kerajinan rotan sebagai bagian dari kekayaan budaya lokal. Anyaman rotan khas Sumatera Barat,... |
Perancangan Lampung Culinary Creative Center dengan Pendekatan Arsitektur KontekstualJELITA SITOHANG / Dr. Eng. Rendy Perdana Khidmat, S.Pd., M.Eng. / Teknik Arsitektur, 2025Ekonomi kreatif, khususnya subsector kuliner, menjadi salah satu penggerak pertumbuhan ekonomi di Indonesia, termasuk Provinsi Lampung. Dengan komoditas unggulan seperti kopi, pisang, dan singkong menjadi bukti Lampung memiliki potensi besar mengembangkan kuliner melalui inovasi dan kreativitas. Nam... |
Karakteristik Kimia Snack bar Anggur Laut (Caulerpa sp.) Dengan Variasi Penambahan Edamame (Glycine max (L.) Merrill)Irvan Hakim / Amalia Wahyuningtyas, S.Si., M.Sc / Teknologi Pangan, 2025Anggur laut (Caulerpa sp.) merupakan salah satu jenis rumput laut dengan kandungan gizi tinggi, namun masih kurang dimanfaatkan dalam bentuk pangan fungsional yang modern. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi penambahan edamame terhadap karakteristik kimia snack bar anggur laut... |
Identifikasi Peran Pelaku Dalam Proses Difusi Inovasi Pada Produk Celugam Di Kota Liwa Kecamatan Balik BukitTASYA ISMAYA PUTRI / Baiq Rindang Aprildahani, S.T., M.T / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Penelitian ini membahas peran pelaku dalam proses difusi inovasi pada produk kain tradisional Celugam di Kota Liwa, Kecamatan Balik Bukit, Lampung Barat. Celugam sebagai bagian dari warisan budaya lokal memiliki potensi besar dalam mendukung peningkatan ekonomi masyarakat. Namun, penyebaran inovasi ... |
Strategi Pengembangan Ekonomi Lokal Produk Olahan Ikan Berbasis Analisis Rantai Nilai Di Kecamatan Bumi WarasFADHILA ARIFA / M. Bobby Rahman, S.T., M.Si.(Han)., Ph.D. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Pengembangan ekonomi lokal menjadi pendekatan penting dalam mendorong kemandirian wilayah melalui pemanfaatan potensi sumber daya yang dimiliki secara partisipatif dan berkelanjutan. Dalam konteks ini, sektor perikanan dan produk olahannya memiliki peluang besar untuk mendukung pertumbuhan ekonomi, ... |
Analisis Nilai Peak Ground Acceleration (PGA) Pada Batuan Dasar dan Permukaan Menggunakan Metode Probabilistic Seismic Hazard Assessment (PSHA) Wilayah Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Dan RiauNABILA AJENG FITRIANA / Purwaditya Nugraha, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025Analisis bahaya gempa bumi merupakan langkah penting dalam upaa mitigasi bencana, terutama di daerah yang memiliki tingkat seismisitas yang tinggi. Parameter utama yang digunakan dalam evaluasi bahaya gempa adalah nilai percepatan tanah maksimum (PGA). Penelitian ini bertujuan untuk menganal... |
PERANCANGAN COMMUNITY CENTER PADANG RATUFauzan Syamil Abdullah Rizki / Guruh Kristiadi Kurniawan, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2025Padang Ratu, sebuah kecamatan di Kabupaten Lampung Tengah, memiliki potensi besar dalam pengembangan sosial dan ekonomi masyarakat, namun hingga kini masih menghadapi permasalahan kemiskinan, kurangnya fasilitas publik, dan minimnya ruang kreatif bagi warga. Perancangan Community Center di wilay... |
Perancangan Buku Ilustrasi Karakter Berbasis Motif Batik LampungRAIHAN WAHADI PUTRA / Susi Susyanti, S.Ds., M.Ds. / Desain Komunikasi Visual, 2025Batik merupakan warisan budaya Indonesia yang kaya akan nilai sejarah dan makna. Penelitian ini bertujuan untuk merancang buku ilustrasi karakter berbasis motif batik Lampung yang ditujukan kepada Generasi Z usia 16 – 30 tahun (1995-2009). Buku ilustrasi ini menampilkan karakter fantasi yang... |
Karakteristik Pemanfaatan Lahan Pekarangan di Desa SIlabu, Kecamatan Pagai Utara, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sumatera BaratMarlon Fransisco Sakerebau / Muhammad Saddam Ali, S.P., M.Si. / Arsitektur Lanskap, 2025Desa Silabu yang terletak di Kecamatan Pagai Utara, Kabupaten Kepulauan Mentawai, memiliki luas wilayah sekitar 28 hektar dan menunjukkan potensi yang signifikan dalam pemanfaatan lahan pekarangan untuk mendukung ketahanan pangan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini bertujuan ... |
Analisis Kontribusi Perempuan Terhadap Pembangunan Melalui Kegiatan Ekonomi Kreatif Pada Desa Kelawi Lampung SelatanDESTY INDAH WULAN SARI / Isye Susana Nurhasanah, S.T., M.Si.(Han)., Ph.D. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Desa Kelawi di Kecamatan Bakauheni memiliki potensi ekonomi kreatif yang tinggi, namun keterlibatan perempuan dalam pembangunan masih dibatasi oleh faktor budaya dan struktural. Penelitian ini bertujuan mengetahui sejauh mana peran perempuan sebagai katalisator pembangunan melalui kegiatan ekonomi k... |
Kajian Karakter Lanskap Budaya Hutan Damar Berdasarkan Kearifan Lokal di Pekon Rawas Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi LampungPatricia Amadea Quinnita / Septi Maulidyah, S.T, M.T. / Arsitektur Lanskap, 2025Pohon damar (Shorea javanica) memiliki nilai ekonomi dan budaya yang tinggi bagi masyarakat di Pekon Rawas, Kabupaten Pesisir Barat. Pengelolaan damar secara turun-temurun menciptakan lanskap budaya yang unik dan mencerminkan kearifan lokal. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi karakter lanskap... |
PERANCANGAN RESOR HOTEL DI DESA MERAK BELANTUNG DENGAN PENDEKATAN ELEMEN MATERIAL LOKALAnugrah Josua Purba / Adelia Enjelina Matondang, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2025Perancangan Resor Desa Merak Belatung berlokasi di Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan, menempati lahan seluas 6.7 hektar di kawasan pesisir dengan pendekatan material local. Bangunan resor dirancang dengan 4 lantai, memanfaatkan potensi lingkungan pesisir untuk menciptakan pengalaman wisata yang be... |
PERANCANGAN RESORT DENGAN PENDEKATAN SENSE OF PLACE DI KAWASAN PESISIR MERAK BELANTUNG, KEC. KALIANDA, LAMPUNG SELATANLAILIATUL NABILLA / Adelia Enjelina Matondang, S.T., M.T. / Teknik Arsitektur, 2025Tugas akhir ini membahas perancangan sebuah resort yang terletak di kawasan tepi pantai dengan pendekatan sense of place sebagai landasan utama dalam proses desain. Sense of place merupakan pendekatan arsitektur yang menekankan pada keterikatan emosional, sosial, dan budaya antara manusia dan lingku... |
Redesign Pendopo Pringsewu Menjadi Craft and Taste Creative Hub Fokus Kriya dan KulinerNabrinda Wulandari Said / Dr. Eng. Rendy Perdana Khidmat, S.Pd., M.Eng. / Teknik Arsitektur, 2025Proyek redesain Pendopo Pringsewu terletak di pusat kota dengan luas tanah sekitar 1.1 ha, bertujuan untuk mengalihfungsikan pendopo menjadi sebuah Creative Hub yang mendukung perkembangan ekonomi kreatif lokal, khususnya di sektor kriya bambu yang menjadi identitas daerah tersebut. Konstruksi terd... |
Perencanaan Lanskap Pesisir Pantai Puak Teluk Makmur Kota Dumai Dengan Pendekatan Pariwisata BerkelanjutanAHMAD DANY FARHAN / Ina Winiastuti Hutriani, S.P., M.Ars.L. / Arsitektur Lanskap, 2025Kawasan Pesisir Pantai Puak di Kota Dumai memiliki potensi untuk dikembangkan menjadi destinasi pariwisata berkelanjutan. Di sisi lain, kawasan ini masih menghadapi berbagai kendala, seperti kurangnya fasilitas dan aksesibilitas yang belum memadai. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengidentifikasi... |
PERANCANGAN CARD GAME SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TARI CANGGET UNTUK ANAK USIA 10-12 TAHUNMUHAMMAD ARIQ / Doni Alfaruqy, S.Pd., M.Pd. / Desain Komunikasi Visual, 2025Tari Cangget merupakan tarian tradisional yang memiliki nilai estetika dan nilai filosofis yang mendalam bagi kehidupan bermasyarakat di Lampung, namun akibat perkembangan teknologi dan pengaruh globalisasi menyebabkan anak-anak di Indonesia, khususnya Lampung mulai kehilangan minat dan ket... |