Implementasi Metode Long Short-Term Memory dalam Prediksi Penyediaan Stok Penjualan Bumbu Rempah (Studi Kasus: Toko Bumbu Uni Yeni)Muhammad Veldyen / Winda Yulita, S.Pd., M.Cs. / Teknik Informatika, 2024Peningkatan volume data dalam setiap transaksi bisnis menuntut penerapan teknologi informasi yang efisien untuk mengelola persediaan dan meramalkan kebutuhan konsumen. Toko Bumbu Uni Yeni, sebagai penjual bumbu rempah, menghadapi tantangan fluktuasi stok yang tidak terduga, mengakibatkan pemboros... |
Implementasi Sistem Neuro Fuzi Adaptif (ANFIS) untuk Prediksi Kejadian Hujan dan Tidak Hujan di Wilayah PT. Great Giant PineappleChristian Vieri / Alfiah Rizky Diana Putri S.T., M.Eng. / Student Dissertations and Theses, 2024PT. Great Giant Pineapple merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pertanian. Dalam proses pertanian dibutuhkan data curah hujan untuk menentukan waktu tanam yang paling tepat. Oleh karena itu, dibutuhkan suatu metode untuk memprediksi kejadian hujan dan tidak hujan untuk mendukung kegi... |
PEMODELAN BANJIR DENGAN UJI VALIDASI TERHADAP HISTORI GENANGAN (STUDI KASUS: SUNGAI WAY TULANG BAWANG)Erwin / M Gilang Indra Mardika, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Penelitian ini dilatarbelakangi oleh intensitas curah hujan yang tinggi di DAS Tulang Bawang sehingga terjadi banjir di beberapa kecamatan, khususnya kecamatan Menggala. Penelitian ini bertujuan untuk memprediksi kedalaman banjir dan mengidentifikasi daerah rawan banjir dengan menggunakan software H... |
Perbandingan Analisis Data Pasang Surut Lapangan Dengan Data Prediksi Di Perairan Pantai Kuala Jaya, Lampung SelatanZidan Al Ghiffari Purnomo / Suciana, S.T., M.T. / Teknik Kelautan, 2025Pasang surut air laut merupakan fenomena alam yang memiliki dampak besar dalam berbagai aspek, seperti pengelolaan sumber daya alam dan perencanaan infrastruktur pesisir. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pola pasang surut di Pantai Dusun Kuala Jaya, Lampung Selatan, dengan menggunak... |
PENGUKURAN AWAL GNSS METODE STATIK DIFERENSIAL MODA RADIAL DI WILAYAH PESISIR KABUPATEN PESAWARAN DAN LAMPUNG SELATAN UNTUK MONITORING LAND SUBSIDENCEM. Qolbi Damarjati / Meraty Ramadhini, S.S.T., M.T. / Teknik Geomatika, 2025Fenomena Land Subsidence telah terjadi di berbagai kota besar di Indonesia. Land Subsidence dapat menyebabkan kerusakan infrastruktur, memperburuk banjir rob, dan kerusakan lingkungan terutama di daerah pesisir seperti Lampung Selatan dan Pesawaran. Kondisi ini memerlukan perhatian serius sehingga p... |
Perbandingan Performa Model Recurrent Neural Network (RNN) dan Long Short-Term Memory (LSTM) Dalam Prediksi Harga Saham ADAROAnung Nugroho / Tirta Setiawan, S.Pd., M.Si. / Sains Data, 2025Harga saham merupakan indikator penting bagi investor dalam menilai kinerja perusahaan serta potensi keuntungan investasi. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan performa model Recurrent Neural Network (RNN) dan Long Short-Term Memory (LSTM) dalam memprediksi harga penutupan saham PT Adaro Ene... |