Analisis Karakterisasi Protein E6 pada Human Papilloma Virus 18 secara Bioinformatik sebagai Kandidat Vaksin Terapeutik Kanker Serviks20May Eva Francisca / Marsudi Siburian, S.Si., M.Biotech. / Student Dissertations and Theses, 2024Kanker leher rahim menempati posisi keempat yang didominasi wanita di seluruh dunia. Infeksi human papilloma virus (HPV) menjadi penyebab utama kanker serviks, khususnya tipe tinggi 16 dan 18. HPV dapat dicegah pada tahap awal. Namun, bagi pasien dengan kanker stadium lanjut, vaksin terapeutik menja... |
Pengaruh Penstabil Sukrosa dan Mannitol pada Proses Liofilisasi Lipid Nanopartikel sebagai Agen Penghantar Materi GenetikRHEYNALDI IRAWAN / Marsudi, Siburian, M.Biotech. / Teknik Biomedis, 2024Vaksin generasi baru semakin mengarah pada vaksin yang berdasarkan materi genetik, seperti Deoxyribonucleic Acid (DNA) atau Messenger Ribonucleic Acid (mRNA). Vaksin DNA atau mRNA mudah diproduksi dan relatif aman, serta materi genetik yang dibawanya diterjemahkan menjadi protein virus yang memicu r... |
Analisis Kesesuaian Pengelolaan Produk Rantai Dingin (Cold Chain Product) Vaksin Di Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung UtaraZAHRA QONITA ASHARY / apt. Putri Amelia Rooswita, S.Farm., M.Farm. / Farmasi, 2025Produk rantai dingin seperti vaksin sangat bergantung pada pengelolaan suhu yang ketat untuk mempertahankan stabilitas dan efektivitasnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesesuaian pengelolaan produk rantai dingin di Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Utara berdasarkan Peraturan BPOM No.... |