(0721) 8030188    [email protected]   

Pengaruh Konsentrasi Ragi dan Lama Waktu Fermentasi Terhadap Karakteristik Kimia dan Organoleptik Tapai Jali (Coix lacryma-jobi L.)


Jali merupakan salah satu tumbuhan sumber karbohidrat yang ada di Indonesia. Kadar karbohidrat total dalam jali adalah 76,4%. Jali dapat diolah menjadi beberapa produk pangan, salah satunya adalah tapai. Tapai merupakan makanan tradisional Indonesia yang dihasilkan melalui proses fermentasi. Fermentasi dalam jali akan merubah karbohidrat dalam bahan pangan menjadi gula, lalu gula akan diubah menjadi alkohol. Penelitian ini akan menggunakan faktor perbedaan konsentrasi ragi dan lama waktu fermentasi untuk mengetahui pengaruh terhadap kadar air, pH, total asam, kadar pH, dan tingkat kesukaan organoleptik. Pengujian akan dilakukan menggunakan metode Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan variasi konsentrasi ragi 0,5%; 1%; 1,5

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2502180045

Keyword
Jali Fermentasi Ragi Tapai Waktu Fermentasi Kadar Air pH Total Asam Kadar Abu Organoleptik