[GEOMATIKA - 2019] Penentuan Lokasi Potensial Kawasan Permukiman Menggunakan Sistem Informasi Geografis di Kabupaten Lampung SelatanFitria Rahma (23115051) / Dr. Ir. Bambang Edhi Leksono, M.Sc. / Teknik Geomatika, 2019Peningkatan jumlah penduduk setiap tahunnya di wilayah studi berpengaruh terhadap kebutuhan tempat tinggal bagi masyarakatnya. Kebutuhan tersebut diwujudkan melalui pembangunan kawasan yang terencana dan pembangunanya mengacu pada RTRW agar terwujud daerah yang tertata rapi. Tujuan dari penelitian i... |
IDENTIFIKASI POLA RUANG RENCANA TATA RUANG WILAYAH (RTRW) KABUPATEN PESISIR BARAT BERBASIS KAWASAN BERPOTENSI LONGSORMIFTAHUL JANNAH / Ilyas, S.Si., M.T. / Teknik Geomatika, 2024Tanah longsor merupakan salah satu bencana alam yang kerap terjadi saat intensitas hujan tinggi sehingga mempengaruhi Tingkat kestabilan lereng. Ditinjau dari bentuk topografinya, menurut data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Kabupaten Pesisir Barat merupakan salah satu wilayah yang meng... |
EVALUASI KESESUAIAN RENCANA TATA RUANG WILAYAH (RTRW) DENGAN TINGKAT KERAWANAN BANJIR DI KOTA BANDAR LAMPUNGVio Prahas Titi / Ilyas S.Si., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Berdasarkan catatan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), pada periode tahun 2020-2022, tercatat ada 46 kejadian banjir di Kota Bandar Lampung. Banyak faktor yang menjadi penyebab terjadinya banjir salah satunya adalah kurang banyaknya tempat untuk penyerapan air setelah terjadinya banjir me... |
Evaluasi Kesesuaian Kawasan Permukiman Terhadap Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Metro Tahun 2011-2031Hidayatul Lathifah / Dr. Retnadi Heru Jatmiko M.Sc. / Teknik Geomatika, 2024Pertambahan jumlah penduduk, perkembangan teknologi, dan kemajuan pembangunan yang berdampak pada peningkatan aktivitas baik ekonomi, sosial, maupun budaya sehingga berpengaruh pula terhadap kebutuhan sarana prasarana kota beserta aksesbilitasnya. Oleh sebab itu, pembangunan kawasan harus sesuai ... |
Kesesuaian Penggunaan Tanah Berbasis Bidang Tanah Berdasarkan Rencana Tata Ruang dan Wilayah (RTRW) (Studi Kasus : Desa Tambahrejo dan Desa Wonosari, Kec. Gading Rejo, Kab. Pringsewu)SOFIA ADELWEIS BR GINTING / Andi Dermawan Lubis, S.T., M.Si. / Teknik Geomatika, 2025Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) memiliki tugas untuk mengelola terkait administrasi pertanahan. Oleh karena itu, Kementerian ATR/BPN memiliki program kerja Pemetaan Tematik Pertanahan dan Ruang (PTPR) untuk melakukan pendataan bidang tanah. Lokasi penelitian in... |
Perubahan Tutupan Lahan Pertanian Di Kawasan Perkotaan Berastagi Terhadap RTRW Kabupaten Karo Tahun 2022-2042IRVAN JOEL SIANIPAR / Husna Tiara Putri, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Lahan pertanian memiliki peran penting dalam menjaga ketahanan pangan nasional. Namun, di tengah pesatnya perkembangan wilayah dan pertumbuhan sektor pariwisata, terjadi tekanan terhadap keberadaan lahan pertanian, khususnya di Kawasan Perkotaan Berastagi, Kabupaten Karo. Kawasan ini merupakan bagia... |
IDENTIFIKASI KESESUAIAN PROYEKSI TUTUPAN LAHAN TERHADAP RENCANA POLA RUANG DI KOTA BATAM BERBASIS CELLULAR AUTOMATA (CA)Grace Trifena Sinaga / Dian Prasetyaning Sukmawati, S.T., M.T. / Perencanaan Wilayah dan Kota, 2025Perubahan tutupan lahan merupakan fenomena yang umum terjadi di wilayah dengan pertumbuhan penduduk dan pembangunan yang pesat, seperti Kota Batam. Kota ini, sebagai Pusat Kegiatan Nasional (PKN) dan Wilayah Pusat Pertumbuhan Industri (WPPI), mengalami tekanan penggunaan ruang akibat perkembangan in... |