(0721) 8030188    [email protected]   

Welcome Repository Institut Teknologi Sumatera


Comprises of works by and/or about the institute in form of electronic documents including research reports, lecture papers, dissertation, theses, student papers, guide books, e-journal, and e-archives. More exciting news appear here

Analisis Pengelolaan Sampah Desa Sungai Langka ditinjau dari 5 Aspek

Mikha Hanatasya Br Sitepu / Aulia Annas Mufti, S.T., M.Eng. / Teknik Lingkungan, 2025

Pertumbuhan populasi global yang meningkat menyebabkan tantangan serius dalam pengelolaan sampah, termasuk di Indonesia dengan timbulan sampah mencapai 38,2 juta ton per tahun, di mana lebih dari sepertiga tidak terkelola dengan baik. Penelitian di Desa Sungai Langka di Kabupaten Pesawaran, Provinsi...

KARAKTERISTIK ANTIBAKTERI DAN MIKROSTRUKTUR YOGHURT BERBAHAN BAKU FULL CREAM, SKIM, DAN KEDELAI DENGAN PENAMBAHAN NANAS TERHADAP Escherichia coli

MALIKA RAHAYU / Syahrizal Nasution, S.Pt., M.Si / Teknologi Pangan, 2025

Yoghurt adalah produk fermentasi yang menghasilkan bakteri asam laktat dan dapat menghambat bakteri penyebab diare seperti E. coli. Yoghurt dapat ditambahkan sari buah seperti nanas yang tinggi nutrisi dan berpotensi sebagai antibakteri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis karakteristik anti...

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi status klaim pada BPJS Kesehatan menggunakan regresi logistik biner efek interaksi

NEZHA ANNISA MULDEV / Indah Gumala Andirasdini, S.Si., M.Si. / Aktuaria, 2025

Layanan kesehatan merupakan aspek penting dalam peningkatan kualitas hidup masyarakat, terutama di negara dengan sistem jaminan sosial seperti Indonesia. Pemerintah melalui Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan menyelenggarakan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) guna memberikan p...

Perhitungan Premi Asuransi Jiwa Berjangka n-tahun Joint life Menggunakan Metode Copula Joe

RIFALDI SETYO WIBOWO / Fuji Lestari, M.Si. / Aktuaria, 2025

Asuransi jiwa merupakan perlindungan finansial terhadap risiko kematian, salah satunya melalui produk joint life yang memberikan klaim saat salah satu dari dua tertanggung meninggal dunia. Umumnya, risiko kematian antara pasangan sering kali memiliki ketergantungan yang diakibatkan gaya hidup dan ko...

Implementasi Algoritma K-Nearest Neighbor (KNN) Dengan Synthetic Minority Oversampling Technique (SMOTE) Sebagai Penyeimbang Data Pada Analisis Sentimen Ulasan Game First-Person Shooter

Kevin Anugrah / Tirta Setiawan, S.Pd., M.Si. / Sains Data, 2025

Penelitian ini berfokus pada klasifikasi sentimen ulasan pengguna terhadap game bergenre First-Person Shooter (FPS) dengan memanfaatkan kombinasi teknik pemrosesan bahasa alami dan pembelajaran mesin. Dataset yang digunakan berupa ulasan teks berlabel positif dan negatif. Data teks diproses dan ...