Identifikasi Karakteristik Tanah Menggunakan Metode HVSR Di Desa Tanjung Kemala, Kecamatan Pugung, Kabupaten TanggamusJunita Cintia Dewi Br Pinem / Alhada Farduwin, S.T., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Identifikasi karakteristik tanah di Desa Tanjung Kemala, Kecamatan Pugung Kabupaten Tanggamus bertujuan untuk mengetahui distribusi persebaran dari nilai frekuensi natural (f_0), amplifikasi (A_0) dan indeks kerentanan seismik (K_g), mengetahui tingkat kerentanan seismik dalam mengidentifikasi zona ... |
Analisis Karakteristik Tanah Di Daerah Kotabaru Kecamatan Jati Agung, Lampung Selatan Dengan Menggunakan Metode Horizontal to Vertical Spectral Ratio (HVSR)Ravika Glori Oktavia Hutagalung / Alhada Farduwin, S.T., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Daerah Kotabaru, Kecamatan Jati Agung, Lampung Selatan salah satu daerah yang direncanakan untuk dibangun sebagai pusat pemerintahan di Provinsi Lampung. Sehingga penting dilakukan penelitian untuk mengetahui karakteristik tanah di daerah tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kar... |
Analisis Struktur Atas Jembatan Kereta Api Rangka Baja Tipe Welded Through Truss (WTT) Terhadap Beban Gempa Dinamik Dengan Metode Nonlinier Time HistoryRizal Tri Permana / Ahmad Yudi, S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Jembatan merupakan salah satu struktur pendukung dari transportasi yang berfungsi sebagai penghubung suatu daratan yang terpisahkan oleh sungai, lembah, jurang dan yang lainnya. Untuk menjamin keamanannya sebuah jembatan harus direncanakan dapat menahan beban gempa ataupun bencana alam yang lainnya.... |
Identifikasi Karakteristik Tanah Menggunakan Metode Horizontal to Vertical Spectral Ratio Di Desa Jatimulyo, Kecamatan Jati Agung, Lampung SelatanGREVY FEBRIANTY PANGGULA / Selvi Misnia Irawati, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025Desa Jatimulyo adalah salah satu Desa di Kecamatan Jati Agung Lampung Selatan yang mengalami peningkatan jumlah penduduk dan pembangunan infrastruktur yang semakin pesat. Secara geologi desa ini berada dekat dengan jalur Sesar Lampung-Panjang. Jalur ini memiliki potensi untuk kembali aktif s... |