Tinjauan Kebocoran Pipa Air Berbasis Internet of things secara Aktual
Penelitian ini meninjau kebocoran pipa secara aktual melalui website berbasis internet of thing. Peninjauan ini dilakukan dengan merancang purwarupa berbentuk T yang dilengkapi dengan menggunakan sensor water flow dan ultrasonic. Sistem dibagi menjadi 3 variasi bentuk yaitu bentuk T, bentuk L dan bentuk L terbalik. Variasi ini dilihat hasil sensor dengan membandingkan sebelum (normal) dan sesudah adanya kebocoran. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sensor water flow dan ultrasonic memiliki tingkat akurasi 99
URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2503130011
Keyword
Internet of things Desain Sensor aliran Deteksi kebocoran Sensor ultrasonic Web