(0721) 8030188    [email protected]   

Pengaruh Penambahan Teh Hitam dan Teh Hijau Pada Pembuatan Nata de Coco dengan Penambahan Molase


Nata de coco produk hasil dari penguraian sumber karbon oleh Acetobacter xylinum melalui fermentasi. Proses tersebut mengubah selulosa menjadi membrane tipis kemudian semakin lama menjadi menebal membentuk pelikel nata. Pembuatan nata didukung dengan sumber karbon dan juga nitrogen. Sumber karbon yang digunakan biasanya menggunakan gula pasir, tetapi dalam perkembangannya gula pasir memiliki harga yang mahal, sehingga alternatif sumber karbon lain yaitu molase. Sumber nitrogen yang biasanya digunakan adalah ZA (Zwavelzure Ammonium). Sebagian besar sumber nitrogen anorganik yang digunakan belum food grade dan kandungan logamnya berada melebihi batas aman untuk dikonsumsi. Oleh karena itu, perlu dilakukan penggantian sumber nitrogen anorganik menjadi organic. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengaruh konsentrasi teh hitam terhadap karakteristik fisikokimia. Sumber nitrogen organik yang digunakan adalah teh hitam dan teh hijau dengan konsentrasi 25

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2411160001

Keyword
fermentasi, teh hijau, teh hitam, molase, nata