(0721) 8030188    [email protected]   

SINTESIS RESASETOFENON SEBAGAI PREKURSOR SENYAWA KALKON DAN UJI ANTIOKSIDAN


Sintesis senyawa turunan kalkon yang berbahan dasar resorsinol telah dilakukan. Sintesis ini di lakukan dengan mereaksikan resorsinol dengan asam asetat glasial menggunakan katalis ZnCl2 direfluks selama 2 jam dengan suhu 142° C. Setelah itu didiamkan selama 24 jam di dalam lemari es. Produk hasil sintes ini kemudian diperiksa dengan TLC, didaptkan senyawa baru hasil sintesis yang diduga menghasilkan resasetofenon yang digunakan sebagai prekursor senyawa kalkon. Hasil sintesis ini di konfirmasi sebagai resasetofenon dengan menggunakan NMR. Produk sintesis diuji aktifitas antioksidan menggunakan DPPH menghasilkan nilai IC50 406,2 ppm yang menunjukan senyawa ini tidak aktif

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2409240361

Keyword
Resorsinol Resasetofenon TLC DPPH NMR