(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

ANALISIS PENGARUH PERSENTASE NaOH TERHADAP KEKUATAN TARIK KOMPOSIT SERAT SISAL (AGAVE SISALANA) BERMATRIKS POLYURETHANE DENGAN METODE COMPRESSION MOLDING


Material komposit adalah gabungan dari dua atau lebih material yang memiliki karakteristik ringan, kaku, tahan terhadap korosi, dan kuat. Sangat penting untuk merendam serat alam, seperti serat sisal dan mempertimbangkan variasi persentase NaOH sebelum memulai proses pembuatan komposit. Hal ini dikarenakan serat alam masih memiliki mengandung material seperti lignin dan hemiselulosa yang perlu dibersihkan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengamati dan menganalisis pengaruh persentase NaOH terhadap kekuatan tarik pada komposit serat sisal (Agave Sisalana). Bahan yang digunakan yaitu serat sisal (Agave Sisalana) dan resin poliuretan pada variasi persentase NaOH yaitu tanpa perlakuan (0%), 4%, 7%, dan 10

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2407120001

Keyword
Composite, Percentage of NaOH, Tensile Strength, M