(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Karbon Teraktivasi Dari Kulit Pisang Kepok (Musa Acuminata Balbisiana Colla) Sebagai Adsorben Methylene Blue


Penelitian ini memanfaatkan kulit pisang kepok sebagai bahan baku pembuatan karbon dengan tujuan untuk mengurangi pencemaran akibat limbah kulit pisang kepok sekaligus meningkatkan nilai ekonomis kulit pisang kepok. Tujuan penelitian ini adalah membuat karbon aktif kulit dari pisang kepok dan mengetahui efektivitas kulit pisang kepok sebagai adsorben metilen biru dalam larutan berair. Kulit pisang kepok dipreparasi, kemudian dikarbonisasi dengan suhu 700℃, lalu diaktivasi dengan NaOH pada suhu yang sama. Persentase hasil karbonisasi dan aktivasi yang diperoleh sebesar 28,038

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2401030009

Keyword
Adsorpsi Metilen Biru Karbon Aktif Biomassa