(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Analisis Kuat Tekan Paving Block Terhadap Substitusi Agregat Halus Menggunakan Limbah PET dengan Penggunaan Superplasticizer 0,3% di Kawasan Institut Teknologi Sumatera


Plastik merupakan masalah yang paling krusial dikalangan masyarakat. Studi global mengatakan bahwa sampah pada tahun 2019 berjumlah 67 juta ton sehingga dalam penelitian ini akan dicoba penggunaannya dalam pembuatan paving block yang nantinya diharapkan dngan penggunaan limbah PET ini dapat meningkatkan kuat tekan beton serta dengan menggunakan tambahan superplaszticizer 0,3

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2309130014

Keyword