(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Desain Ulang Gedung Kuliah Umum 2 Menggunakan Sistem Rangka Pemikul Momen Menengah dengan Struktur Beton Bertulang Konvensional


Gedung Kuliah Umum 2 yang terletak di Institut Teknologi Sumatera dengan Kategori Desain Seismik D akan didesain ulang menggunakan Sistem Rangka Pemikul Momen Menengah dengan struktur beton bertulang konvensional. Dalam perencanaan desain ulang Gedung Kuliah Umum 2 ini, akan dilakukan pemodelan menggunakan software ETABS v.20 dan dilanjutkan perhitungan manual menggunakan Ms. Excel. Elemen-elemen yang didesain ulang adalah elemen balok, kolom dan pelat. Elemen-elemen yang didesain, termasuk dengan desain tulangannya harus memenuhi standar SNI 2847 2019 pasal 18.4. Pada hasil akhir, terdapat 4 tipe variasi balok dengan ketebalan 500x350, 450x300, 300x250, 300x20, ukuran kolom 500x500, tebal pelat lantai 120 mm dan tebal pelat atap 110 mm.

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2309120008

Keyword