(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Analisis Kualitas Briket dari Pemanfaatan Limbah Pelepah dan Cangkang Kelapa Sawit (Studi Kasus PT. Perkebunan Nusantara VII Unit Bekri)


Seiring dengan pertumbuhan penduduk di Indonesia yang terus meningkat mengakibatkan sumber daya alam (SDA) mengalami penurunan ketersediaan (krisis energi). Hal ini terjadi karena sebagian besar sumber energi yang digunakan oleh masyarakat Indonesia berasal dari bahan bakar fosil. Langkah yang dapat diambil untuk menanggulangi krisis energi tersebut yaitu mengoptimalkan pemanfaatan energi biomassa sebagai bahan bakar alternatif. Salah satunya yaitu memanfatkan limbah pelepah dan cangkang kelapa sawit yang dihasilkan oleh PT. Perkebunan Nusantara VII, Unit Bekri sebagai briket arang. Proses pembuatan briket meliputi pengeringan, karbonisasi, penggilingan, penyaringan, serta pencetakan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kualitas briket berdasarkan pengujian nilai proksimat (kadar air, kadar zat menguap, kadar abu, dan kadar karbon terikat), nilai kalor, serta laju pembakaran briket. Komposisi pencampuran bahan baku briket terdiri dari lima variasi yaitu V1 (90% pelepah, 0

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2308090159

Keyword