(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Keterkaitan Dinamika Penduduk dan Timbulan Limbah Terhadap Kondisi Perairan Laut dan Jumlah Ikan Tangkap di Kota Bandarlampung dengan Pendekatan System Dynamics


Wilayah pesisir merupakan wilayah yang memiliki potensi ekonomi yang besar namun rentan terjadi konflik pemanfaatan ruang akibat aktivitas yang dilakukan di darat maupun di kawasan pesisir yang dapat mencemari ekosistem pesisir. Perwujudan Kota Bandarlampung sebagai sustainable coastal city dapat diterapkan dengan pendekatan system dynamics dengan membuat skenario terbaik. Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan keterkaitan antara dinamika penduduk dan timbulan limbah terhadap kondisi perairan laut dan jumlah ikan tangkap di Kota Bandarlampung dengan pendekatan system dynamics. Berdasarkan hasil simulasi, pada tahun 2034 jumlah penduduk Kota Bandarlampung akan mencapai 1.664.088 jiwa. Hal tersebut sejalan dengan peningkatan jumlah timbulan limbah perkotaan yang mencapai 1.820.752 ton. Peningkatan timbulan limbah ini juga akan diikuti dengan jumlah limbah tidak terkelola, yang sekitar 10

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2305260022

Keyword