(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

PENELUSURAN FRAKSI TERAKTIF EKSTRAK BATANG PISANG MULI (Musa acuminata Colla) DARI LAMPUNG SELATAN TERHADAP Escherichia coli ATCC 25922


Penelusuran Fraksi Teraktif Ekstrak Batang Pisang Muli (Musa acuminata Colla) dari Lampung Selatan terhadap Escherichia coli ATCC 25922 Ni Wayan Pitri Sri Rahayu Putri 118260072 apt. Riri Fauziyya, S.Farm., M.Farm. apt. Annisa Maulidia Rahayyu, M.S. Farm. ABSTRAK Infeksi menjadi persoalan kesehatan di berbagai negara, salah satunya Indonesia. Escherichia coli merupakan salah satu agen infeksius penyebab diare. Salah satu pengendalian diare adalah dengan pemberian antibiotik yang aktivitasnya juga dapat ditemukan pada bahan alam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui fraksi paling aktif dari ekstrak batang pisang muli dalam menghambat pertumbuhan E. coli. Manfaat dari penelitian ini adalah dapat memberikan informasi mengenai manfaat batang pisang muli sebagai antibakteri terhadap E. coli. Serbuk simplisia batang pisang muli diekstraksi dengan metode maserasi menggunakan pelarut etanol 96%. Fraksinasi menggunakan n-heksan, etil asetat, dan etanol 96

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2301150011

Keyword