(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

PENGARUH VARIASI SUHU TERHADAP SIFAT OPTIK DAN LISTRIK LAPISAN TIPIS ZnO:Al MENGGUNAKAN METODE SPIN COATING SEBAGAI APLIKASI OPTOELEKTRONIKA


View/Open









Author
Ahiyat, Ramadhan

Advisor
Indra , Pardede, Ph.D.

Koleksi
Fisika

Publisher


Seng Oksida (ZnO) merupakan material logam oksida yang tergolong pada material semikonduktor. Akan tetapi, sifat optik dan listrik dari ZnO perlu dimodifikasi, yaitu dengan cara didoping. Doping merupakan metode yang efektif untuk meningkatkan kualitas bahan seperti sifat optik, magnet, dan listrik pada suatu bahan sehingga dapat memperluas aplikasinya. Pada penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan lapisan tipis ZnO yang didoping dengan alumunium (Al) dengan memvariasikan suhu post-heating. Tahapan untuk membuat lapisan tipis ZnO doping Al, yaitu dengan mensintesis larutan Zinc Acetate Dihydrate (ZAD) 0,1M dan dicampur dengan diethanolamine (DEA) sebagai penstabil menggunakan metode spin coating. Lapisan tipis yang terbentuk memiliki struktur amorf pada post-heating 200℃ dan 400℃, namun struktur kristal terbentuk pada post-heating 600℃. Hasil karakterisasi SEM-EDS menunjukkan bahwa lapisan tipis ZnO:Al berhasil ditumbuhkan. Perlakuan post-heating memberikan dampak, yaitu semakin tinggi suhu yang diberikan maka semakin sedikit residu yang terdapat pada lapisan tipis ZnO:Al. Kemudian transmitansi rata-rata dari lapisan tipis ZnO:Al variasi suhu post-heating sebesar 95,77

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2301110012

Keyword