(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Karakterisasi Simplisia dan Penentuan Kadar Orizanol dari Bekatul Pada Beberapa Varietas Padi (Oryza sativa L.) yang Berasal dari Kabupaten Lampung Selatan


Bekatul berasal dari lapisan terluar beras dari proses penggilingan padi. Bekatul mengandung senyawa bioaktif yang bermanfaat baik untuk kesehatan. Penelitian ini bertujuan mengkarakterisasi simplisia bekatul dan menentukan kadar orizanol bekatul pada lima varietas padi yang berasal dari Kabupaten Lampung Selatan. Bekatul yang diteliti berasal dari padi varietas RC 80, Ketan Thailand, Pandan Wangi, Inpari 42 dan IR 36. Karakterisasi dilakukan dengan menentukan parameter spesifik dan non spesifik dari simplisia bekatul. Kadar orizanol ditentukan dengan alat KLT-densitometer menggunakan fase gerak heksan-etil asetat-asam format (80:20:1, v/v) dan fase diam menggunakan plat KLT alumunium silika gel F254. Hasil karakterisasi simplisia bekatul pada beberapa varietas padi yang meliputi parameter spesifik seperti organoleptik (berbentuk serbuk, berwarna coklat muda, bau khas bekatul dan tidak berasa), senyawa larut air sekitar 17,42-23,39

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2208240073

Keyword