(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Penerapan Metode MobileNet-SSD (Single Shot Detector) Untuk Mengenali Wajah Pemilik Laptop Dalam Menjaga Privasi


Salah satu teknologi yang saat ini banyak digunakan adalah laptop, di mana salah satu keunggulannya adalah mudah dibawa ke berbagai tempat. Namun saat mengerjakan sesuatu di luar terkadang seseorang membutuhkan suatu privasi di mana apa yang dikerjakan hanya dapat dilihat oleh pemiliknya saja. Aplikasi yang dapat mengatasi masalah ini yaitu privacy guard yang diciptakan oleh Lenovo. Privacy Guard adalah suatu fitur yang akan mendeteksi wajah orang lain di sekitar pemilik laptop dan akan melakukan blur pada layar jika ada orang lain yang melihat ke layar laptopnya. Namun sangat fitur tersebut hanya terdapat pada laptop kelas bisnis dari Lenovo seperti seri Yoga dan ThinkPad X1. Pada penelitian ini akan dilakukan pengembangan sebuah program yang memiliki prinsip kerja yang hampir sama dengan privacy guard yaitu dengan mengenali wajah pemilik laptop dan akan me-minimize seluruh aplikasi yang terbuka sehingga orang lain tidak dapat melihat apa yang sedang dikerjakan. Pada penelitian ini deteksi wajah menggunakan model pretrained MobileNet-SSD dari Caffe sedangkan untuk pengenalan wajah menggunakan arsitektur MobileNetV2 dengan metode transfer learning. Dari hasil pengembangan didapatkan bahwa untuk deteksi wajah memiliki akurasi 100

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2106080030

Keyword