(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

Penerapan Metode Forward Time Forward Space (FTFS) pada Persamaan Air Dangkal Linear


Pada penelitian ini, fenomena model Persamaan Air Dangkal dikaji menggunakan metode beda hingga Forward Time Forward Space (FTFS). Penelitian ini diawali dengan mengkaji penurunan Persamaan Air Dangkal, linearisasi Persamaan Air Dangkal, substitusi Persamaan Air Dangkal Linear ke dalam skema FTFS, penurunan syarat kestabilan, dan hasil simulasi sesuai dengan syarat kestabilan. Persamaan Air Dangkal diperoleh melalui proses penurunan Persamaan Konservasi Massa dan penurunan Persamaan Konservasi Momentum. Linierisasi Persamaan Air Dangkal dilakukan dengan cara mencari solusi konstan Persamaan Air Dangkal kemudian memberi gangguan kecil pada solusi konstan tersebut. Penurunan syarat kestabilan menggunakan analisa kestabilan Von Neumann. Hasil dari penelitian ini yaitu metode FTFS pada Persamaan Air Dangkal Linear, stabil untuk

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2102080009

Keyword