Formulasi dan Uji Aktivitas Antibakteri Sediaan Gel Hand Sanitizer dari Kombucha Kulit Nanas Madu (Ananas comosus (L.) Merr.)Ariel Septian Lendya Putra / Apt. Untia Kartika Sari Ramadhani, M.Farm. / Farmasi, 2026Nanas (Ananas comosus (L.) Merr.) memiliki manfaat antibakteri, salah satu bagian nanas yang berperan sebagai antibakteri yaitu kulit nanas. Kulit nanas yang difermentasi menjadi kombucha mempunyai kandungan yang berpotensi sebagai antibakteri seperti metabolit sekunder, enzim bromelin dan senyawa a... |