Analisis Strategi Produksi Bersih dan Potensi Dampak Lingkungan di Industri Tahu Skala Rumah TanggaNADITHA IRINDA / Wilda Harlia Devita, S.TP., M.Si / Teknologi Industri Pertanian , 2025Pada umumnya industri tahu dikategorikan ke dalam industri skala kecil berskala rumah tangga. Prosesnya tidak didukung dengan sistem pengolahan limbah yang memadai. Hal tersebut yang menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis neraca massa dan penggunaan... |