Pengelolaan Lanskap Terpadu Pada Kawasan Mangrove di Kelurahan Kota Karang, Bandar LampungPuang Nauli NKB Tobing / Rizka Nabilah, M.Si. / Undergraduate Thesis, 2023Kawasan mangrove di Bandar Lampung mengalami degradasi parah dan hanya tersisa 6 hektar di Kelurahan Kota Karang, Teluk Betung Timur. Hal ini dapat menyebabkan hilangnya habitat pesisir dan meningkatkan emisi gas rumah kaca secara global. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi dan mengk... |
Analisis Potensi Ruang Terbuka Hijau di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provinsi Lampung sebagai Healing GardenTasya Salsabila Lesmana / Ir. Eduwin Eko Franjaya, S.P., M.Si., IPP. / Undergraduate Thesis, 2023Healing garden merupakan konsep perancangan taman yang menjadikan ruang luar sebagai bagian dari terapi. Pada lingkungan fasilitas pelayanan kesehatan, healing garden memiliki banyak manfaat terhadap kesehatan psikologis pasien dan staf, serta memaksimalkan strategi pemulihan gangguan kejiwaan. Hal ... |
Evaluasi Kualitas Estetika Berdasarkan Persepsi dan Preferensi Pengunjung di Pantai TISKA Kecamatan Panjang Kota Bandar LampungAlda Mauliani / Rizka Nabilah, S.Si., M.Si. / Undergraduate Thesis, 2023Provinsi Lampung bagian selatan merupakan salah satu wilayah yang memiliki banyak potensi wisata di wilayah pantai. Wisata pantai tersebut di antaranya adalah Pantai TISKA atau Pantai Taman Indah Srengsem Kereta Api yang secara administratif berada di Srengsem, Kecamatan Panjang, Kota Bandar Lampung... |
Pemilihan Tanaman Median Jalan Berdasarkan Analisis Kesesuaian Jenis Dan Penataan Tanaman Di Jalan Sultan Agung Kota Bandar LampungElya Septiani Kusmono / Indah Prastiwi, S.P., M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Kota Bandar Lampung merupakan wilayah yang strategis karena menjadi pintu gerbang utama Pulau sumatera sehingga lalu lintas kendaraan cukup padat. Khususnya pada Jalan Sultan Agung merupakan jalan utama menuju jalan tol Kotabaru dan Institut Teknologi Sumatera sehingga tingkat arus jalan yang tinggi... |
Perancangan Lanskap Jalan Raden Gunawan di Kawasan Ekonomi Khusus Agropolitan Kecamatan Gedong Tataan dengan Pendekatan Sustaiable DesignFitria Anisa Sabilla / Ir. Eduwin Eko Franjaya, S.P., M.Si. IPP. / Student Dissertations and Theses, 2024Menurut Peraturan Daerah Kabupaten Pesawaran nomor 6 tahun 2019, Kecamatan Gedong Tataan akan dikembangkan menjadi kawasan strategis ekonomi yaitu agropolitan. Infrastruktur jalan menjadi sangat penting untuk pengembangan kawasan agropolitan karena dapat membantu dalam meningkatkan aksesibilit... |
Perencanaan Fisik dan Non Fisik Lanskap Pantai Mutiara Baru, Lampung Timur Berdasarkan Analisis Beach Quality Index (BQI) dan EkowisataShavira Adelia S / Septi Maulidyah, S.T., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Pantai Mutiara Baru berada di Labuhan Maringgai, Lampung Timur dan telah dikembangkan menjadi wisata dengan konsep ekowisata. Namun pantai ini masih belum optimal dalam mengembangkan konsep ekowisata karena penataan kawasan Pantai Mutiara Baru yang tidak dipisahkan atas zona rekreasi dan konservasi.... |
Analisis Vegetasi Pohon sebagai Fungsi Jasa Pengaturan Kualitas Udara Menggunakan I-Tree Eco Software di Taman Langsat, Jakarta SelatanAndara Rengganis / Septi Maulidyah, S.T., M.T. / Undergraduate Thesis, 2024Jakarta telah menghadapi tantangan terkait dengan kualitas udara yang buruk dalam beberapa dekade terakhir. Dengan populasi yang terus meningkat, pertumbuhan industri, dan lalu lintas yang padat, polusi udara telah menjadi salah satu masalah lingkungan kritis di kota metropolitan terbesar di I... |