(0721) 8030188    [email protected]   

Welcome Repository Institut Teknologi Sumatera


Comprises of works by and/or about the institute in form of electronic documents including research reports, lecture papers, dissertation, theses, student papers, guide books, e-journal, and e-archives. More exciting news appear here

Dampak Analisis Skewness dan Tensor Fase Terhadap Dimensionalitas pada Data Magnetotellurik di Pulau Rote

Dea Febiana / Andri Yadi P, S.Si., M.Sc. / Teknik Geofisika, 2024

Pulau Rote di Nusa Tenggara Timur terletak pada zona pertemuan Lempeng Eurasia, Australia, dan Pasifik sehingga memiliki geologi yang kompleks. Penelitian ini menggunakan metode magnetotellurik (MT) untuk mengetahui struktur bawah permukaan dan menilai potensi sumber daya alam di wilayah tersebut. D...

Identifikasi Struktur Geologi Bawah Permukaan Berdasarkan Data Gayaberat Di Wilayah Kota Banda Aceh

M.Buge MUNAWAR / Purwaditya Nugraha, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025

Kota Banda Aceh berada pada zona tektonik aktif Sesar Sumatra, khususnya Segmen Aceh dan Seulimeum. Endapan aluvium tebal menutupi kondisi geologi sehingga diperlukan metode gayaberat untuk mengidentifikasi struktur bawah permukaan. Data diproses melalui koreksi, pemisahan anomali regional, residual...

Analisis Mikrozonasi di Desa Way Huwi Lampung Selatan Berdasarkan Data Mikrotremor Dengan Menggunakan Metode Horizontal to Vertical Spectral Ratio (HVSR)

Dwi Putri Meisya Br Sinuhaji / Selvi Misnia Irawati, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2025

Desa Huwi, yang terletak di Lampung Selatan, merupakan salah satu desa yang mengalami peningkatan jumlah penduduk dan pembangunan infrastruktur yang pesat sehingga diperlukan informasi tentang karakteristik tanah untuk mitigasi bencana di daerah penelitian menggunakan metode Horizontal to Vertical S...

RANCANG BANGUN SISTEM POWER DAN PENGUAT PADA PRODUK SPEED CONTROL MOTOR LISTRIK BLDC (SI-CEPAT)

M. Dianra Amani Ihsan / Dr. Duwi Hariyanto, S.Si., M.Si. / Teknik Elektro, 2025

Perkembangan kendaraan listrik merupakan satu upaya utama untuk meminimalisir penggunaan bahan bakar fosil dan menekan emisi karbon. Motor Brushless Direct Current (BLDC) merupakan salah satu jenis motor listrik yang banyak digunakan dalam kendaraan listrik. Pada penelitian ini dirancang dan dibangu...

IMPLEMENTASI SENSOR HALL UNTUK PEMANTAUAN MEDAN MAGNET PADA SISTEM KONTROL KECEPATAN MOTOR BLDC

BASRIL AMIN MANA / Dr. Duwi Hariyanto, S.Si., M.Si. / Teknik Elektro, 2025

Perkembangan alat transportasi dari tahun ketahun sangatlah pesat yang dimana saat perkembangan alat transportasi hadir dengan menggunakan bantuan dari hewan yaitu kuda. Perkembangan pun mencapai saat dimana alat transpotasi datang dengan menggunakan tenaga uap hingga transportasi BBM. Seiring pengg...