Perbandingan Estimasi Cadangan Klaim IBNR Asuransi Properti Menggunakan Kredibilitas Bühlmann Nonparametrik dan Cape CodWIDYA DWI AMANDA PUTRI RENITA / Tiara Yulita, S.Pd., M.Sc. / Aktuaria, 2026Estimasi cadangan klaim merupakan aspek penting dalam manajemen risiko perusahaan asuransi, khususnya untuk klaim Incurred But Not Reported (IBNR). Penelitian ini bertujuan membandingkan akurasi metode Bühlmann Nonparametrik dan Cape Cod dalam mengestimasi cadangan klaim IBNR pada asuransi properti... |