PEMETAAN KARAKTERISTIK TANAH DI KECAMATAN RAJABASA BAGIAN SELATAN MENGGUNAKAN METODE HORIZONTAL TO VERTICAL SPECTRAL RATIO (HVSR) UNTUK EVALUASI RISIKO SEISMIKTITANIA AURELYA AFIFA / Risky Martin Antosia, S.Si., M.T / Teknik Geofisika, 2025Telah dilakukan pengukuran mikrotremor di Kecamatan Rajabasa Bagian Selatan, Kota Bandar Lampung, yang bertujuan untuk mengetahui tingkat kerentanan seismik wilayah terhadap potensi dampak guncangan gempa bumi. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis karakteristik tanah berdasarkan param... |