Potensi Penyediaan Air Bersih Berkelanjutan melalui Pemanenan Air Hujan (Studi Kasus Pulau Pasaran Kecamatan Teluk Betung Timur Kota Bandarlampung)Humaira, Nisaul Jannah (, 2021-08-19)Masyarakat Pulau Pasaran, Kelurahan Kota Karang, Kecamatan Teluk Betung Timur, Kota Bandar Lampung dalam kegiatan sehari-hari mengandalkan air bersih yang didistribusikan oleh PDAM Way Rilau dengan debit yang tergolong kecil. Pertambahan penduduk setiap tahunnya akan berakibat pada peningkatan jumla... |