RANCANG BANGUN SISTEM GENERATOR TEGANGAN TINGGI DC MENGGUNAKAN METODE KONVERTER FLYBACK UNTUK CORONA DRYER FOR PADDY (CODRY)Steven Em Imanuel Sembiring / Tria Kasnalestari, S.T., M.T. / Teknik Elektro, 2024Dalam proses produksi beras, pengeringan gabah padi sering dilakukan dengan menjemur gabah yang bergantung pada cuaca dan dapat mempengaruhi kualitas beras jika panas berlebihan digunakan. Untuk mengatasi masalah ini, metode pengeringan electrohydrodynamics (EHD) diusulkan sebagai alternatif yang ... |