SISTEM PENGENDALI HAMA TIKUS DENGAN PASSIVE INFRARED SENSOR (PIR) BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT) PADA TANAMAN PADITiara Chandra Kirani / Uri Arta Ramadhani S.T., M.Sc. / Teknik Elektro, 2024Hama tikus sawah menjadi masalah serius bagi petani, karena kehadirannya dapat menimbulkan kerugian besar. Sampai saat ini, pengendalian hama masih banyak menggunakan pestisida, meskipun metode ini tidak ramah lingkungan dan dapat membahayakan kesehatan manusia. Oleh karena itu, diperlukan solusi ya... |