Analisis Drainage Line Terputus dan Kondisi Drainase Penyebab Banjir di Kelurahan Sukaraja, Kecamatan Bumi WarasSuci Tisya Kurnia / Arif Rohman S.T., M.T., Ph.D (Cand) / Student Dissertations and Theses, 2024Permasalahan banjir di Kelurahan Sukaraja disebabkan oleh hujan lebat yang tidak diimbangi dengan sistem drainase yang optimal, terutama akibat penumpukan sampah. Terganggunya drainage line yang tidak diimbangi dengan pengaliran yang optimal, akan berdampak pada aliran air, sehingga dapat meny... |
Analisis Sistem Drainase Di Kelurahan Way Lunik Kecamatan Panjang Kota Bandar LampungNaufal Haqq Hafi / Mashuri S.T., M.T. / Teknik Sipil, 2024Peristiwa banjir maupun genangan air memiliki dampak yang cukup besar terhadap infrastruktur disekitarnya tentu mengganggu mobilitas masyarakat setempat sehingga sangat merugikan. Dalam hal ini data BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Kota Bandar Lampung sudah melakukan plotting daerah be... |
EVALUASI SISTEM DRAINASE PERKOTAAN DI KELURAHAN NUNYAI KECAMATAN RAJABASA KOTA BANDAR LAMPUNGNAUFAL EZRA A`ISY FERDIAN / Mashuri S.T, M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Seiring dengan pertumbuhan penduduk yang amat pesat di daerah perkotaan maka sarana dan prasarana dibutuhkan untuk mendukung kehidupan. Salah satunya adalah drainase, yang berfungsi untuk mengalirkan air ke tempat pembuangan ataupun penampungan air, selain untuk mengalirkan air drainase juga berguna... |
Analisis Saluran Drainase Penyebab Banjir Di Kelurahan Kangkung, Kota Bandar LampungDwi Dwi Prastio / Arif Rohman, S.T., M.T. / Teknik Geomatika, 2025Banjir yang terjadi di Kelurahan Kangkung disebabkan permasalahan yang belum teratasi, seperti drainase yang tersumbat oleh sampah di lingkungan permukiman disertai curah hujan yang tinggi. Penumpukan sampah dan endapan di catchment area dapat menghambat aliran air dalam drainage line, sehingga air ... |