Gambaran Potensi Penggunaan Obat Tidak Tepat Pada Pasien Geriatri Dengan Chronic Kidney Disease (CKD) Berdasarkan Kriteria Beers 2023 Di Instalasi Rawat Inap RSUD Abdul Moeloek Periode Januari-Juni 2023Nabila Lufita / apt. Nisa Yulianti Suprahman S.Farm., M.Sc / Student Dissertations and Theses, 2024Pasien geriatri dengan Chronic Kidney Disease (CKD) umumnya membutuhkan polifarmasi untuk memperlambat progresifitas CKD dan mengendalikan komplikasi tekait penurunan fungsi ginjal. Polifarmasi dikaitkan dengan kejadian Potentially Inappropriate Medications (PIMs). Penelitian ini bertujuan untuk men... |
HUBUNGAN DRUG RELATED PROBLEMS (DRPs) DAN CLINICAL OUTCOME PADA PASIEN GERIATRI PENDERITA HIPERTENSI DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD DR. H. ABDUL MOELOEK PROVINSI LAMPUNGFADYA WILZADHILA RAFIFA / apt. Emy Oktaviani, M.Clin.Pharm / Farmasi, 2024Penyebab utama kematian pada hipertensi karena adanya komplikasi ke organ lain salah satunya komplikasi pada ginjal. Jika terjadi peningkatan tekanan darah yang sulit dikontrol dalam jangka waktu yang panjang, maka akan mengakibatkan fungsi ginjal terganggu dan pada akhirnya akan terjadi CKD. Pentin... |
FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN POTENTIALLY INAPPROPRIATE MEDICATION (PIM) PADA PASIEN GERIATRI DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) DI RSUD Dr. H. ABDUL MOELOEKARDYA CITRA PRAMESTI / apt. NisaYulianti Suprahman S. Farm., M. Sc. / Farmasi, 2024Potentially Inappropriate Medication (PIM) adalah penggunaan obat yang dapat menimbulkan risiko lebih besar daripada manfaat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan PIM pada pasien geriatri dengan Chronic Kidney Disease (CKD) di RSUD Dr. H. Abdul Moeloek. Pene... |
Identifikasi Kejadian Drug Related Problems (DRPs) Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Dengan Chronic Kidney Disease (CKD) Stage I – III Di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit (RS) X Bandar LampungM.iqbal Farqi / apt. Nurul Irna Windari, M.Clin.Pharm. / Farmasi, 2025Diabetes melitus tipe 2 (DMT2) dengan CKD stage I–III merupakan penyakit makrovaskular ditandai dengan kadar glukosa melebihi dari angka normal dan penurunan fungsi ginjal ringan hingga sedang. Pengobatan DMT2 dengan CKD stage I–III sering mengalami kejadian Drug Related Problems (DRPs). Tujuan ... |