ANALISIS TINGKAT RISIKO LERENG DI RUAS JALAN NASIONAL BENGKUNAT SANGGI, PEKON SUKARAJA, KECAMATAN SEMAKA, PROVINSI LAMPUNG, BERDASARKAN PEDOMAN BALAI GEOTEKNIK TEROWONGAN DAN STRUKTUR SERTA METODE ROCK MASS RATING (RMR)Davin Setiadi / Alviyanda S.T., M.T. / Teknik Geologi, 2024Ruas Jalan Nasional Bengkunat Sanggi Pekon Sukaraja, Kecamatan Semaka, Provinsi Lampung, merupakan salah satu ruas jalan nasional yang melintasi Bukit Barisan Selatan. Ruas jalan tersebut seringkali terjadi longsor yang menyebabkan jalan nasional terputus. Oleh karena itu, perlu dilakukan pengambila... |