(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

METODE PEMBERSIHAN NANOFIBER SETELAH PENYARINGAN POLUSI UDARA


View/Open









Author
Mahyaruddin, Mrp

Advisor
Dr Abdul, Rajak

Koleksi
Fisika

Publisher


Meningkatnya polusi udara diakibatkan pertumbuhan penduduk dan industri menimbulkan dampak negatif bagi kesehatan lingkungan. Selain itu, sampah menjadi permasalahan dan dapat menurunkan kualitas lingkungan. Penanggulangan dapat dilakukan dengan pengaplikasian filter udara. Filter ini dikembangkan menggunakan sampah styrofoam dengan metode electrospinning dalam skala nano yang dijadikan lembaran. Pemanfaatan lembaran nanofiber sebagai penyaringan partikel udara. Kelebihan media penyaring udara menggunakan nanofiber mampu menahan/menangkap partikel halus yang berukuran nanometer dibadingkan dengan penyaring udara konvensional yang masih terbatas dalam penyaringan partikel kecil. Sehingga penyaringan menggunakan nanofiber styrofoam sangat efektif sebagai media penyaring udara partikel nano maupun partikel kecil lainnya. Permasalahan penyaringan udara saat ini adalah berkaitan dengan masa pakai filter yang sangat ditentukan oleh seberapa besarnya polusi udara yang ditangkap, sehingga menyebabkan penyumbatan pada filter, semakin cepat filter mengalami penyumbatan maka kinerja filtrasinya semakin menurun. Sehingga dilakukan metode pembersihan dicuci dengan air dan aliran balik untuk meningkatkan kinerja filter kembali seperti semula. Setelah pengujian pembersihan dilakukan dengan metode aliran balik (backwash) dan metode dicuci dengan air, metode dicuci dengan air lebih efektif karena partikel terlepas lebih dari 80

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2009100070

Keyword