(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

RANCANG BANGUN ALAT DENGAN FITUR SISTEM POLA PENJADWALAN LAMPU OTOMATIS MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN PADA RUMAH PINTAR SUSICANTIX (SMARTHOME UPGRADE SYSTEM CONTROL AND AUTOMATIC XTRA)


View/Open









Author
Tegar, Amri

Advisor
Arief, Syaichu
Ali, Muhtar

Koleksi
Teknik Elektro

Publisher


Di era saat ini pesatnya kemajuan teknologi terasa diseluruh aspek kehidupan, seperti saat ini kemajuan teknologi juga sudah mulai merambah ke bidang properti yang salah satu-nya adalah rumah. Sudah banyak berbagai macam peralatan rumah pintar yang ada dipasaran, tetapi hal ini malah dapat menjadi suatu permasalahan ketika kita sedang berpergian dan keadaan rumah yang kita tinggalkan sangat jelas sedang tidak ada penghuninya. karena peralatan rumah pintar memiliki harga yang cukup mahal maka akan menjadi sasaran pencurian ketika rumah tersebut kosong. Oleh karena itu, untuk meminimalisir hal-hal yang dapat merugikan tersebut telah dibuat sebuah alat dengan sistem pola penjadwalan otomatis dengan pengoperasian lampu sesuai dengan pemakaian penghuni rumah. Alat tersebut berhasil dioperasikan sesuai dengan kebiasaan penghuni rumah, serta dapat membuat pelaku kriminalitas mengurungkan niat untuk mencuri ketika keadaan rumah yang ditinggalkan seakan-akan terdapat penghuni yang sedang mengoperasikan lampu pada jam-jam tertentu Kata kunci: Rumah Pintar, Berpergian, Pencurian, Pola Penjadwalan, Lampu.

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2006250001

Keyword