(0721) 8030188    pusat@itera.ac.id   

ANALISIS PENGGUNAAN WASTE MATERIAL DARI TANAH GALIAN DI LAHAN ITERA DAN ZEOLIT SEBAGAI BAHAN CAMPURAN BETON


View/Open









Author
Lavizon, Naim

Advisor
Ahmad, Yudi
Siska, Apriwelni

Koleksi
Teknik Sipil

Publisher


Institut Teknologi Sumatera adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri yang memiliki potensi besar untuk kemajuan di pulau Sumatera. Saat ini ITERA termasuk Institut Teknologi yang diunggulkan di pulau Sumatera. ITERA memiliki luas lahan sekitar 285 hektar dengan kontur yang bervariasi dari yang curam hingga berbukit. Dalam sebuah pembangunan atau pembukaan lokasi baru baik untuk pembangunan gedung atau beragam kegiatan konstruksi lainnya selalu berkaitan dengan proses penggalian tanah (cut) dan pengurugan tanah (fill). Penggunaan tanah galian atau disebut waste material di lahan ITERA dan zeolit sebagai pengganti agregat halus. Dalam penilitian menggunakan 30 sampel dengan 10 variasi dan persentase waste material serta material zeolit, masing-masing persentase variasi sebesar 3,5%:3,5%, 5,3%:3,5%, 3,5%:5,3%, 5,3%:5,3%, 7,1%:5,3%, 5,3%:7,1%, 7,1%:7,1%, 8,8%:7,1%, 7,1%:8,8%, dan 8,8%:8,8

URI
https://repo.itera.ac.id/depan/submission/SB2006240049

Keyword